Anda di halaman 1dari 14

KELOMPOK TIGA

HALIMATU SA’DIYAH
TRI NOVIANTI
NUR RAHMAWATI
Bahasa Inggris Akhir AUD
DOSEN : ASIH ROSMANINGSIH, M.Pd.
MENJADI GURU
BAHASA INGGRIS
YANG
MENYENANGKAN
UNTUK
ANAK USIA DINI
Menurut Dincer, Goksu, Takkac, and Yazici (2013)
karakter guru bahasa Inggris yang efektif terdapat
empat macam, yaitu socio-affective skill,
pedagogical knowledge, subject matter knowledge,
dan personality characteristic.

https://www.neutron.co.id/
Karakter Guru Bahasa Inggris
• Socio-affective skill mempunyai arti bahwa guru bahasa Inggris yang efektif
harus mempunyai interaksi/ hubungan yang baik dengan semua siswanya.
• pedagogical knowledge ialah guru bahasa Inggris yang efektif harus
mempunyai teknik pengajaran yang efektif, baik dari segi persiapan sebelum
mengajar, metode pengajaran, strategi pembelajaran, implementasi dalam
mengajar, dan juga cara menguji siswa dalam test.
• Subject matter knowledge bisa diartikan bahwa guru bahasa Inggris harus
memiliki pengetahuan yang cukup luas. Terutama pengetahuan dari mata
pelajaran bahasa Inggris.
• Yang terakhir yaitu karakter dari personality characteritics (Karakter
Pribadi). Selain mempunyai pengetahuan yang memadai, guru bahasa Inggris
yang efektif juga harus mempunyai karakter pribadi yang baik.

https://www.neutron.co.id/
Karakter Guru
Bahasa Asing bagi PAUD
• Mempunyai kemampuan bahasa Inggris yang cukup memadai,
• Trampil mengajar dan mengelola kelas serta mampu mendesign assessment.
• Mempunyai pribadi penyabar hangat dan ramah,
• Profesional, dan
• Mampu mengembangkan diri. Disamping itu mereka juga harus memahami :

1. Struktur/tata bahasa asing


2. Kosa kata yang sesuai anak usia dini (AUD)
3. Pelafalan atau ucapan yang benar
4. Intonasi dan tekanan yang benar
5. Ejaan
6. Kultur budaya asing tersebut.

Asih Rosmaningsih, M.Pd (Bahasa Inggris Anak Usia Dini Akhir)


Energik dan
Kreatif dan kritis
Ciri guru yang Empiris
menyenangkan

Eksotis dan
Cerdas dan Ceria
Eksplisit

Junaidy, abdul muis (Guru Asik, Murid Fantastik, 2018)


Kreatif dan Kritis
• Guru kreatif adalah guru yang mampu menciptakan kegiatan pembelajaran
yang bervariasi sehingga proses pembelajaran menjadi aktif, menyenangkan,
dan tidak membosankan. Guru yang kreatif ialah yang fleksibel, tidak kaku
dan mempunyai prinsip. Ia punya kemampuan memahami peserta didik
dengan baik, memahami karakter dan gaya belajar peserta didiknya. Guru
yang kreatif adalah guru yang mudah bergaul dengan siswanya.
• Menjadi guru kritis berati harus siap dengan segala sesuatunya. Bukan hanya
kritis terhadap orang lain, tetapi juga diri sendiri. Guru kritis tidak tidak sebatas
mampu dan pandai mengoreksi orang lain. Ia juga harus berani jujur untuk
memperbaiki kekurangan diri sendiri.

Junaidy, abdul muis (Guru Asik, Murid Fantastik, 2018)


Energik dan Empiris
• Energik diartikan sebagai penuh energi dan bersemangat. Guru yang energik
memiliki semangat tinggi dalam menjalankan tugas. Guru energik dapat
memberikan motivasi atau bahkan menularkan semangatnya kepada peserta
didik dan senantiasa menjadi inspirasi bagi peserta didik.
• Empiris dapat diartikan sebagai pengalaman, terutama yang diperoleh dari
penemuan, percobaa dan pengamatan yang dilakukan, guru empiris
senantiasa menemukan cara-cara baru dalam mengajar, guru empiris juga
senantiasa melakukan evaluasi diri sebelum di supervisi oleh atasan atau
teman sejawat.

Junaidy, abdul muis (Guru Asik, Murid Fantastik, 2018)


Cerdas dan Ceria
• Guru disebut cerdas bukan hanya dinilai dari aspek konseptual, tetapi guru
cerdas adalah guru yang dapat memposisikan dirinya dimanapun berada.
Kecerdasan dan kemampuan yang dimiliki seorang guru seharusnya dapat
menjadi motifasi bagi peserta didiknya.
• Selain cerdas guru juga harus ceria, ceria adalah suasana hati yang
menggambarkan kebahagian, kegembiraan, dan kesenangan. Guru ceria
sering kali mampu menghadapi setiap permasalahan yang dihadapi dengan
mudah. Guru ceria senantia menghadirkan kebahagian ditengah-tengah
peserta didik.

Junaidy, abdul muis (Guru Asik, Murid Fantastik, 2018)


Eksotis dan Eksplisit
• Guru eksotis adalah guru yang memounyai daya tarik sendiri (berbeda
dengan yang lain), guru ini mempunya ciri khusus dalam berinteraksi dengan
peserta didik di kelas, guru yang mampu menanamkan sikap eksotis dan
eksplisit (tegas dan tidak berbelit-belit) dapan menghadirkan suasana yang
berbeda dalam setiap pembelajaran.

Apabila saya ingin mengubah keadaan, saya harus mengubah


diri saya erlebih dahulu. Dan untuk mengubah diri saya secara
efektif, saya lebh dahulu mengubah persepsi saya
(Stephen R.Covey)

Junaidy, abdul muis (Guru Asik, Murid Fantastik, 2018)


Tips menjadi guru
bahasa inggris anak usia
dini (AUD)

Chodijah (2002)

Asih Rosmaningsih, M.Pd (Bahasa Inggris Anak Usia Dini Akhir)


1. Tidak boleh berbicara terlalu cepat,
2. Menggunakan bahasa sederhana dan mudah di mengerti,
3. Pergunakan bahasa inggris jika berbicara dengan siswa,
4. Pergunakan bahasa tubuh, gerak tubuh atau isyarat dan
ekspresi wajah jika perlu, dan
5. Pergunakan alat peraga seperti gambar, puppets, gambar di
papan dan benda nyata. Asih Rosmaningsih, M.Pd (Bahasa Inggris Anak Usia Dini Akhir)
THANK YOU
Insert the Subtitle of Your Presentation

Anda mungkin juga menyukai