Anda di halaman 1dari 24

BAB I BAB II BAB III

HUBUNGAN POLA KONSUMSI FAST FOOD DAN AKTIVITAS FISIK DENGAN STATUS GIZI
DI SMP N 9 YOGYAKARTA

Usulan Penelitian

Disusun Oleh
ISNA HIDAYATURIFA
14.18.4612
PROGRAM STUDI KESEHATAN MASYARAKAT
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN SURYA GLOBAL
YOGYAKARTA
2021
HOME BAB I BAB II BAB III

LATAR
BELAKANG LATAR BELAKANG
RUMUSAN
MASALAH

BATASAN Pola Konsumsi FAST FOOD AKTIVITAS FISIK


(WHO, 2017) (Jee Hyun Rah, 2021 ) (UNICEF INDONESIA, 2021))
MASALAH

TUJUAN

MANFAAT Hasil STATUS GIZI REMAJA


Studi Pendahuluan INDONESIA
(Riskesdas, 2018)
KEASLIAN
PENELITIAN
HOME BAB I BAB II BAB III

LATAR
BELAKANG RUMUSAN MASALAH
RUMUSAN
MASALAH

BATASAN
MASALAH
Berdasarkan latar belakang masalah yang telah diuraikan, maka dapat
TUJUAN dirumuskan permasalahan dalam penelitian ini yaitu “Adakah hubungan
antara pola konsumsi fast food dan aktivitas fisik dengan status gizi di
SMP 9 Yogyakarta?”
MANFAAT

KEASLIAN
PENELITIAN
HOME BAB I BAB II BAB III

LATAR
BELAKANG BATASAN MASALAH
RUMUSAN
MASALAH Batasan masalah pada penelitian ini :
1. Tema penelitian ini yaitu tentang “ Hubungan Pola Konsumsi Fast Food dan Aktivitas Fisik
BATASAN Dengan Status Gizi di SMP 9 Yogyakarta”
MASALAH 2. Variabel bebas pada penelitian ini adalah pola konsumsi fast food dan aktivitas fisik, sedangkan
variabel terikat pada penelitian ini adalah status gizi.
3. Subjek pada penelitian ini yaitu siswa remaja kelas 1.
TUJUAN
4. Penelitian ini dilakukan di SMP 9 Yogyakarta, alamat jl. Ngeksigondo No.30, Prenggan, Kec.
Kotagede, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta 55172.
MANFAAT
5. Waktu penelitian akan dilakukan pada bulan November 2021 sampai selesai.

KEASLIAN
PENELITIAN
HOME BAB I BAB II BAB III

LATAR
BELAKANG TUJUAN
RUMUSAN
MASALAH

BATASAN 1 Tujuan Umum


MASALAH

TUJUAN

2 Tujuan Khusus
MANFAAT

KEASLIAN
PENELITIAN
HOME BAB I BAB II BAB III

LATAR
BELAKANG MANFAAT
RUMUSAN Untuk menambah wawasan tentang pola konsumsi
MASALAH
dan aktivitas fisik pada status gizi remaja dan
Bagi Masyarakat
untuk meningkatkan pengetahuan tentang gizi
BATASAN
MASALAH remaja.

TUJUAN

Menambah kesadaran orang tua tentang Dapat dijadikan sumber


MANFAAT pentingnya memperhatikan makanan yang referensi untuk melakukan
Bagi orang tua dikonsumsi oleh anaknya dan dampak buruk Bagi peneliti penelitian selanjutnya dan
siswa mengkonsumsi makanan cepat saji. lain sebagai acuan tentang pola
KEASLIAN konsumsi yang baik.
PENELITIAN
HOME BAB I BAB II BAB III

LATAR KEASLIAN PENELITIAN


BELAKANG

RUMUSAN
MASALAH No Nama Peneliti Judul Persamaan Perbedaan Hasil
 
BATASAN 1
Maria Goleti Hubungan Variabel bebas,variabel Jenis metode Dari penelitian
MASALAH Pantaleon Pengetahuan Gizi terikat,rancangan penelitian, tersebut didapatkan
dan Kebiasaan penelitian hasil bahwa tidak
Makan Dengan terdapat hubungan
Status Gizi Remaja yang signifikan
Putri di SMA N II antara pengetahuan
TUJUAN Kupang Tahun 2019 gizi dengan
status gizi, dan uji
hubungan antara
kebiasaan makan
dengan status gizi
MANFAAT menunjukan
terdapat hubungan
yang
signifikan.
KEASLIAN
PENELITIAN
HOME BAB I BAB II BAB III

LATAR KEASLIAN PENELITIAN


BELAKANG

RUMUSAN
MASALAH 2 Tanti Kristiana, Hubungan Antara Variabel bebas Kriteria sampel, Ada hubungan yang
Hermawan, Upik Pola Tidur dan ( Kebiasaan Makan Junk variabel terikat bermakna antara pola
Febriani, Achmad Kebiasaan Makan Food), metode penelitian. tidur dengan kejadian
Farich Junk Food Dengan obesitas pada
BATASAN Kejadian Obesitas mahasiswa
Pada Mahasiswi Malahayati Tahun
MASALAH Universitas 2019 dengan nilai p
Malahayati Tahun sebesar 0,000. Dari
2019 analisis diatas di
dapatkan nilai OR =
95,286 yang
TUJUAN menunjukan bahwa
mahasiswa yang
selalu dan sering
melakukan kebiasaan
makan junk food
beresiko 95,2 kali
MANFAAT untuk mengalami
kejadian obesitas.

KEASLIAN
PENELITIAN
HOME BAB I BAB II BAB III

LATAR KEASLIAN PENELITIAN


BELAKANG

RUMUSAN
MASALAH
3 Rifai Sosial Ekonomi, Variabel bebas Metode Pendidikan
Ali,Nuryani Konsumsi (Konsumsi Fast penelitian, orang tua,
BATASAN FastFood dan Food) pengumpulan pengetahuan
MASALAH Riwayat data, variabel remaja yang
Obesitas terikat rendah, riwayat
Sebagai Faktor obesitas orang
Resiko Obesitas tua dan
TUJUAN Remaja Tahun konsumsi fast
2018 food merupakan
faktor
siginifikan
terhadap
MANFAAT obesitas remaja
di kota
Gorontalo
KEASLIAN
PENELITIAN
HOME BAB I BAB II BAB III

TINJAUAN PUSTAKA
LANDASAN TEORI
ANDASAN TEORI

1. Status Gizi
KERANGKA TEORI 2. Penilaian Status Gizi
3. Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Status Gizi
ERANGKA KONSEP
4. Fast Food
5. Remaja
HIPOTESIS
HOME BAB I BAB II BAB III

KERANGKA TEORI
Pendidikan Pengetahuan Pola Makan
ANDASAN TEORI

Pekerjaan Pendapatan

KERANGKA TEORI
Aktivitas Fisik

ERANGKA KONSEP Pantangan


makanan
Status Gizi

HIPOTESIS

Akses Yankes Pemeliharaan Kesehatan


Kesehatan

Genetik

Kerangka Teori
(Sumber : Supariasa, dkk (2002), Suhardjo (2003), Sunita Almatsier (2001),
Soekirman (2000), Achmad Djaeni (2000).
HOME BAB I BAB II BAB III

KERANGKA KONSEP
ANDASAN TEORI

KERANGKA TEORI
Pola Konsumsi
 

  Status gizi
KERANGKA TEORI
Aktivitas Fisik  
 

ERANGKA KONSEP

HIPOTESIS
Kerangka Konsep
 
HOME BAB I BAB II BAB III

HIPOTESIS
ANDASAN TEORI

Hipotesis dari penelitian ini adalah sebagai berikut :


KERANGKA TEORI
Ha : ada hubungan antara konsumsi fast food dengan status gizi

ERANGKA KONSEP pada remaja kelas 7 di SMP 9 Yogyakarta.


Ho : tidak ada hubungan antara aktivitas fisik dengan status gizi

HIPOTESIS pada remaja kelas 7 di SMP 9 Yogyakarta


HOME BAB I BAB II BAB III

ENIS PENELITIAN

POPULASI DAN METODE PENELITIAN


SAMPEL
LOKASI DAN
WAKTU
PENELITIAN 1. Jenis Penelitian
3. Sampel Jenis penelitian yang digunakan yaitu penelitian
VARIABEL kuantitatif. Rancangan penelitian menggunakan
PENELITIAN Teknik pengambilan sampel dalam metode survey analitik dengan pendekatan cross
penelitian ini yaitu menggunakan sectional. Pendekatan cross sectional adalah
Accidental sampling. Dalam suatu penelitian untuk mempelajari dinamika
DEFINISI korelasi antara faktor-faktor resiko dengan efek,
penelitian ini penulis dengan cara pendekatan observasi atau
OPERASIONAL
mempersempit populasi yaitu siswa pengumpulan data sekaligus pada suatu saat (Sri
SMP sebanyak 42 siswa dengan Asih Gahayu,2019).
TEKNIK
PENGUMPULAN menghitung ukuran sampel yang 2. Populasi
DATA dilakukan dengan menggunakan
Populasi adalah kumpulan dari satuan/unit subyek (yang
teknik Slovin. Pengambilan sampel
INSTRUMEN mencakup semua makhluk hidup atau benda mati) yang
menggunakan rumus Slovin karena
PENELITIAN dalam penarikan sampel,jumlahnya mempunyai kecenderungan sama serta memiliki sifat
sifat yang serupa (Sri Asih Gahayu,2019). Populasi dalam
harus representative,artinya sampel
TEKNIK penelitian ini yaitu siswa kelas 7 di SMP N 9 Yogyakarta
yang diperoleh dapat mewakilkan
PENGOLAHAN DATA populasinya.. yang berjumlah 192 siswa. Berdasarkan data yang
didapatkan pada bulan November 2021
METODE ANALISIS
DATA
HOME BAB I BAB II BAB III

ENIS PENELITIAN
Rumus Slovin untuk menentukan sampel adalah sebagai berikut :
 
POPULASI DAN
SAMPEL n=

LOKASI DAN Keterangan :


WAKTU
 
PENELITIAN
n = Ukuran sampel/jumlah responden
VARIABEL N = Ukuran populasi
PENELITIAN E = Persentase kelonggaran ketelitian kesalahan pengambilan sampel yang masih bisa ditolerir; e=0,1
Dalam rumus Slovin ada ketentuan sebagai berikut: Nilai e = 0,1 (10%) untuk populasi dalam jumlah besar Nilai
DEFINISI e = 0,2 (20%) untuk populasi dalam jumlah kecil
OPERASIONAL Populasi siswa SMP 9 Yogyakarta sebanyak 192 siswa. Jadi jika dihitung dalam rumus slovin yaitu :
TEKNIK Rumus : n =
PENGUMPULAN  
DATA = 42 siswa
INSTRUMEN  
PENELITIAN Jadi sampel yang akan digunakan oleh peneliti sebanyak 42 siswa.

TEKNIK
PENGOLAHAN DATA

METODE ANALISIS
DATA
HOME BAB I BAB II BAB III

ENIS PENELITIAN

POPULASI DAN
SAMPEL
METODE PENELITIAN
LOKASI DAN
WAKTU
PENELITIAN
5. Variabel Independen 4. Lokasi Penelitian
VARIABEL Penelitian ini akan dilakukan di SMP 9
PENELITIAN Variabel independen dalam Yogyakarta, alamat jl. Ngeksigondo No.30,
penelitian ini yaitu pola konsumsi Prenggan, Kec. Kotagede, Kota Yogyakarta,
dan aktivitas fisik Daerah Istimewa Yogyakarta 55172.
DEFINISI
OPERASIONAL

TEKNIK
PENGUMPULAN 5. Waktu Penelitian
DATA Variabel Dependen
INSTRUMEN Waktu penelitian dilaksanakan
PENELITIAN Pada penelitian ini variable dependen pada penelitian mulai dari bulan November, 2021
yaitu status gizi
TEKNIK
PENGOLAHAN DATA

METODE ANALISIS
DATA
BAB III
HOME BAB I BAB II

ENIS PENELITIAN
Definisi Operasional

           
POPULASI DAN No Variabel Definisi Operasional Alat ukur Skala Kategori
SAMPEL Penelitian
1. Pola makan Pola makan yang akan Kuesioner food recall Nominal Rutin: makan ≥3
LOKASI DAN dibahas erat kaitannya 2x24 jam kali/hari
dengan frekuensi makan.
WAKTU Frekuensi makan yaitu Tidak rutin : Makan <3
PENELITIAN berapa kali seseorang kali/ hari
makan dalam sehari, yang (Kemenkes RI, 2014)
meliputi makan pagi,
VARIABEL siang,dan malam.
PENELITIAN

DEFINISI
OPERASIONAL

TEKNIK
PENGUMPULAN
DATA 2. Aktivitas Fisik Aktivitas fisik sebagai Kuesioner Ordinal Berat ( 76%-
gerakan tubuh yang 100%)
INSTRUMEN dihasilkan oleh
otot rangka yang Sedang (56%-75%)
PENELITIAN membtuhkan pengeluaran Ringan (<56%)
energi
( PP Gentas, 2017)
TEKNIK
PENGOLAHAN DATA

METODE ANALISIS
DATA
HOME BAB I BAB II BAB III

ENIS PENELITIAN
Definisi Operasional
3. Status gizi Status gizi adalah Timbangan Ordinal Kategori IMT/U
POPULASI DAN keseimbang
1.Gizi
SAMPEL
LOKASI DAN     Ekspresi dari   Kurang (jika
WAKTU keadaan IMT/U - 3SD
-Microtaise
PENELITIAN keseimbangn dalam sampai dengan - 2
bentuk variabel -Kuesioner SD)
VARIABEL tertentu atau
2. Gizi Baik (Jika
PENELITIAN perwujudan dari
– 2 SD sampai
nutriture dalam
dengan + 1 SD)
bentuk variabel
DEFINISI tertentu 3.Gizi lebih/ov
OPERASIONAL erweight (Jika +1
SD sampai dengan
TEKNIK 2 SD)
PENGUMPULAN
DATA 4.Obesitas
(Jika >+2 SD)
INSTRUMEN
(Permenkes, 2020)
PENELITIAN

TEKNIK
PENGOLAHAN DATA

METODE ANALISIS
DATA
HOME BAB I BAB II BAB III

ENIS PENELITIAN

POPULASI DAN TEKNIK PENGUMPULAN DATA


SAMPEL
LOKASI DAN
WAKTU Teknik pengumpulan data yang digunakan untuk menjaring data tentang pola
PENELITIAN makan adalah food recall 2x24, seangkan untuk aktivitas fisik menggunakan
physical activity questionnaire for children ( PAQ-C). Peneniliti juga
VARIABEL
PENELITIAN menggunakan timbangan untuk mengukur berat badan responden dan
microtaise digunakan sebagai pengukur tinggi badan responden.
DEFINISI
OPERASIONAL

TEKNIK
PENGUMPULAN
DATA
INSTRUMEN
PENELITIAN

TEKNIK
PENGOLAHAN DATA

METODE ANALISIS
DATA
HOME BAB I BAB II BAB III

ENIS PENELITIAN

POPULASI DAN
SAMPEL
LOKASI DAN Instrumen Penelitian
WAKTU
PENELITIAN Instrumen pada penelitian ini yaitu kuesioner. Terdapat 2 kuesioner yang akan
VARIABEL dibagikan kepada responden yaitu kuesioner food recall 2x24 untuk mengukur pola
PENELITIAN makan responden, dan kuesioner aktivitas fisik. Kuesioner food recall dilaksanakan
selama 2 hari karena konsumsi pangan individu memiliki dinamika yang berbeda
DEFINISI
OPERASIONAL
dengan konsumsi pangan keluarga dan kelompok. Perbedaan dinamika ini
berimplikasi pada keseimbangan asupan gizi baik secara mikro maupun makro.
TEKNIK Survey konsumsi pangan selain untuk menilai asupan gizi pada satu titik waktu
PENGUMPULAN
DATA tetapi juga dapat digunakan untuk menganalisis kecenderungan dari waktu ke
waktu (Kemenkes, 2018).
INSTRUMEN
PENELITIAN

TEKNIK
PENGOLAHAN DATA

METODE ANALISIS
DATA
HOME BAB I BAB II BAB III

ENIS PENELITIAN

POPULASI DAN Adapun pengukuran status gizi responden peneliti menggunakan timbangan injak
SAMPEL dengan ketelitian 0,1 kg, dan microtaise dengan ketingggian 0,1 cm. Untuk dapat
LOKASI DAN diperoleh pengukuran berat badan dan tinggi badan untuk diaplikasikan pada
WAKTU perhitungan IMT (Indeks Massa Tubuh) (Setianingrum & Endartiwi, 2018).
PENELITIAN

VARIABEL
PENELITIAN IMT = 𝐵𝑒𝑟𝑎𝑡 𝐵𝑎𝑑𝑎𝑛 (𝑘𝑔)
𝑇𝑖𝑛𝑔𝑔𝑖 𝐵𝑎𝑑𝑎𝑛 (𝑚)2
DEFINISI
Keterangan :
OPERASIONAL
< 18,5 : Kurus
TEKNIK
PENGUMPULAN 18,5 – 22,9 : Normal
DATA 23 – 24,9 : Gemuk (Gizi Lebih
INSTRUMEN 25 – 29,9 : Obesitas I
PENELITIAN
≤30 : Obesitas II
TEKNIK
PENGOLAHAN DATA

METODE ANALISIS
DATA
HOME BAB I BAB II BAB III

ENIS PENELITIAN

POPULASI DAN Teknik Pengolahan Data


SAMPEL
LOKASI DAN Pengolahan data pada penelitian ini menggunakan program Microsoft Office dan Statistic
WAKTU Package for Social Science (SPSS) dengan alat bantu komputer. Menurut Dr. Arif Sumantri
PENELITIAN (2011) , langkah-langkah dalam pengolahan data diantaranya, yaitu :
VARIABEL
PENELITIAN
Editing Data
DEFINISI
OPERASIONAL
Coding Data
TEKNIK
PENGUMPULAN
Entry Data
DATA
INSTRUMEN Cleaning Data
PENELITIAN

TEKNIK
PENGOLAHAN DATA

METODE ANALISIS
DATA
HOME BAB I BAB II BAB III

ENIS PENELITIAN

POPULASI DAN
METODE ANALISIS DATA
SAMPEL
LOKASI DAN
WAKTU Dalam penelitian ini peniliti akan menggnakan metode analisi data dengan rumus
PENELITIAN Chi Square dan Kendal Tau.
VARIABEL
PENELITIAN Uji Chi Square :  Uji Kendal Tau :
DEFINISI Rumus X2 =∑
OPERASIONAL    Rumus : (∑𝑨− ∑𝑩)/
TEKNIK Keterangan :
PENGUMPULAN X2: Chi Square Keterangan :
DATA  
∑: jumlah/total
INSTRUMEN ∑ : Koefisien korelasi kendall tau
PENELITIAN
O: jumlah yang diamati A : Jumlah rangkis atas
E: nilai yang diharapkan B : Jumlah rangking bawah
TEKNIK
PENGOLAHAN DATA
  N : Jumlah anggota sampel

METODE ANALISIS
DATA
HOME BAB I BAB II BAB III

THANK YOU 

Anda mungkin juga menyukai