Anda di halaman 1dari 16

Kebugaran

jasmani
valerin pakpahan
www.penjaskes.com
KEBUGARAN JASMANI
Kebugaran jasmani adalah suatu kebutuhan yang harus kita
penuhi agar tubuh kita dapat melakukan banyak aktivitas dengan
baik. Kebugaran jasmani dapat dikatakan sebagai bentuk
kemampuan fisik seseorang untuk melakukan kegiatan sehari-
hari tanpa merasa kelelahan yang berlebihan dan tentunya masih
memiliki cadangan energi.
Semakin baik kebugaran jasmani seseorang maka akan semakin
baik juga kemampuannya dalam mengatasi aktivitas sehari-hari.
www.penjaskes.com
Komponen kebugaaran jasmani

More Details

www.penjaskes.com
Daya tahan
Daya tahan adalah suatu keadaan di mana seseorang dapat
menggerakkan tubuh untuk melakukan beberapa aktivitas dengan
tempo yang berbeda, namun dapat melakukannya dengan efisien
dan efektif tanpa merasakan lelah yang berlebihan.
Daya tahan dapat dibagi menjadi dua yaitu, muscular endurance
dan cardiorespiratory endurance.
kecepatan
Kecepatan adalah kemampuan tubuh untuk
melakukan pergerakan dari satu tempat ke tempat
yang lain secara cepat. Kecepatan ini dibagi
menjadi tiga yaitu, kecepatan sprint, kecepatan
reaksi, dan kecepatan bergerak. Kecepatan ini
dapat dilatih dengan berlari berdasarkan frekuensi
yang disesuaikan
kelenturan
Kelenturan adalah suatu kemampuan tubuh dalam melakukan gerakan
di ruang gerak sendi secara maksimal. Kelenturan ini didukung
dengan
faktor seperti usia, kualitas otot, struktur sendi, dan ligamen.
Kekuatan
Kekuatan adalah suatu kemampuan otot-otot dalam melawan
beban yang sedang dipikul oleh tubuh. Unsur kekuatan ini juga
dapat disebut dengan muscle strength. Kekuatan otot ini juga
dapat berhubungan dengan daya otot atau muscle endurance.
Ketahanan otot adalah kemampuan otot dalam menahan kontraksi
dengan beban ringan secara terus menerus.
Kelincahan
Kelincahan merupakan
kemampuan tubuh untuk
melakukan perubahan
arah gerak dengan tanpa
kehilangan
keseimbangan, contoh
kegiatan yg dapat
dilakukan meliputi; lari
ketepatan
Ketepatan adalah kemampuan untuk mengendalikan gerak-
gerak bebas tubuh terhadap sasaran tertentu. contoh latian
nya memanah, bowling,
dan sepak bola
Keseimbangan
Keseimbangan adalah di mana posisi tubuh akan terus tegap
berdiri tidak jatuh saat sedang melakukan gerakan fisik. Memiliki
keseimbangan tubuh yang baik dapat meminimalkan risiko untuk
jatuh dan cedera
contoh latihan keseimbangan yaitu sikap lilin, berdiri 1 kaki dll
koordinasi
Kordinasi adalah suatu kemampuan tubuh untuk melakukan aktivitas
atau gerakan dengan efisien dan tepat. Seseorang yang memiliki
koordinasi yang baik maka kerja sama yang dilakukan tubuhnya juga
akan baik. Konsentrasi juga dapat dilakukan dengan mudah meski
sambil menggerakkan tubuh secara bergantian
contoh kegiatan nya seperti bermain lompat tali, senam, bermain
badminton
reaksi
Kemampuan fisik untuk segera bertindak dalam menghadapi
rangsangan yang timbul melalui panca indra, contoh
kegiatan nya adalah menangkap bola dari segala arah, drill
bola
Daya Eksplosif
Daya eksplosif adalah pengerahan gaya otot
maksimum dengan kecepatan maksimum,
contohnya latihan teknik smash, atau latihan beladiri
Manfaat latian kebugaran jasmani

a. menurunkan berat badan e. mengurangi ldl dan


b. mencegah penyakit menaikkan hdl
jantung f. menurunkan gejala
c. meningkatkan kualitas depresi ringan
hormon g. melindungi dari
d. menurunkan tekanan osteoporosis
darah tinggi h. membuat awet muda
faktor mempengaruhi kebugaran jasmani

Usia/umur lingkungan

jenis kelamin riwayat kerja

genetika status gizi

status kesehatan
THANKYOU
everyone
VALERIN PAKPAHAN TUGAS KETRAMPILAN
IX-E www.penjaskes.com/

Anda mungkin juga menyukai