Anda di halaman 1dari 12

Pantun

Satu tambah satu


Dihitung dua kali
Siapkah kamu
Belajar hari ini?
Memahami dan
menganalisis
Struktur Fisik
Pengertian
unsur pembangun
Teks Puisi
yang dibacakan dengan
kritis dan reflektif

Contoh Analisis
Struktur Batin
Puisi
Jenis karya sastra dengan bahasa yang terikat oleh irama, rima,
serta susunan bait dan larik. Puisi mampu mengungkapkan
emosi maupun pengalaman penulis yang berkesan
kemudian dituangkan dengan gaya bahasa yang berima
sehingga semakin menarik untuk dibaca.
Struktur Fisik
Tipografi Diksi
01 Bentuk puisi, susunan baris-baris
atau bait-bait pada puisi.
02 Pemilihan kata yang dilakukan
pengarang terhadap puisinya.

Imaji Kata Konkret


03 Kata-kata yang mampu mengungkap
pengalaman indrawi
04 Sebuah kata yang dapat dipahami oleh indera yang
mampu mendorong imaji, berhubungan dengan
kata-kata kiasan atau lambang.

Gaya Bahasa
Rima
05 Bahasa kiasan yang mampu
melahirkan efek sehingga 06 Persamaan bunyi terhadap puisi baik
menimbulkan konotasi tertentu. di awal, di tengah dan di akhir baris
sebuah puisi.
Struktur Batin
Tema Rasa
Pokok pikiran; dasar cerita Sikap pengarang terhadap inti
permasalahan yang yang berada
dalam puisinya

Nada Amanat
Sikap pengarang terhadap Sebuah pesan yang ingin disampaikan
pembacanya sehingga berkaitan erat pengarang terhadap pembaca.
dengan rasa dan tema
TUGAS KELOMPOK
Siswa membentuk kelompok berisi 4-5 siswa.
Siswa menganalisis unsur pembangun puisi
(struktur fisik dan struktur batin) puisi “Padamu
Jua” karya Amir Hamzah dan “Hujan Bulan
Juni” karya Sapardi Djoko Damono.

Contoh
Padamu Jua
Karya Amir Hamzah
Hujan Bulan Juni
Karya Sapardi Djoko Damono

Tak ada yang lebih tabah 


Dari hujan bulan juni 
Dirahasiakan rintik rindunya 
Kepada pohon berbunga itu 

Tak ada yang lebih bijak 


Dari hujan di bulan Juni 
Dihapuskan jejak-jejak kakinya 
Yang ragu-ragu di jalan itu 

Tak ada yang lebih arif 


Dari hujan bulan juni 
Dibiarkan yang tak terucapkan 
Diserap akan pohon bunga itu
Antologi Hujan Bulan Juni, 1994
Tabel Analisis
No Aspek Unsur Pembangun Jawaban Alasan/Bukti

1 Struktur Fisik Tipografi

2 Diksi

3 Kata Konkret

4 Imaji

5 Gaya Bahasa

6 Rima

7 Struktur Batin Tema

8 Rasa

9 Nada

10 Amanat
Contoh: Analisis Puisi
Aku karya Chairil Anwar
Tabel Analisis
Natural
Selamat
Mengerjakan

Fragile

Anda mungkin juga menyukai