Anda di halaman 1dari 12

Aksi Nyata

Strategi Penerapan Merdeka Belajar


DUPONT NINGTYAS
KUSWARDANI
Guru Kelas 3
SDN Putatgede
Pendidikan haruslah menuntun.
Tuntunan terhadap segala kekuatan
kodrat yang dimiliki anak agar ia
mampu mencapai keselamatan dan
kebahagiaan yang setinggi-tingginya
baik sebagai seorang manusia
maupun sebagai anggota
masyarakat
Pendidikan anak berhubungan
dengan kodrat
alam dan kodrat zaman.
BRENE BROWN
Pendidikan yang menuntun
Memfasilitasi siswa menemukan
potensinya Mendidik dengan sepenuh hati

Membantu siswa
Pendidikan berpusat pada siswa
mengembangan potensinya

Pengajaran yang menarik, aktif, Membentuk siswa yang memiliki


kreatif, inovatif, menyenangkan budi pekerti
Berkolaborasi dengan orang tua, teman sejawat,
pimpinan dan instansi yang terkait dengan proses
pendidikan
Kodrat Alam dan Kodrat Zaman
Membantu siswa mengenali
Membekali siswa dengan
kondisi dan potensi
keterampilan abad 21
lingkungan sekitarnya

Melestarikan budaya Mengikuti


bangsa perkembangan global

Mengoptimalkan pelibatan keluarga


sebagai tempat pendidikan yang pertama
dan utama
Strategi Penerapan Merdeka Belajar

 Membuat/mencari media pembelajaran yang inovatif dan menarik


 Ciptakan hubungan emosional yang baik dengan murid
 Menanamkan mindset pada murid bahwa belajar itu menyenangkan
 Jangan jadikan diri sebagai satu-satunya sumber belajar, berikan kesempatan

pada murid untuk menambah pemahaman materi melalui media informasi


lain
 Berikan kesempatan pada murid untuk membuat karya sesuai dengan minat/

gaya belajar mereka masing-masing


DOKUMENTASI
DOKUMENTASI
REFLEKSI
Setelah mempelajari materi Merdeka Belajar, saya menjadi semakin
paham bahwa sebagai pendidik hendaknya dapat menuntun dan
mendampingi murid secara utuh. Dalam menuntun murid dilakukan
melalui kolaborasi dengan orang tua/keluarga sebagai sumber
pendidikan yang pertama dan utama.
Sebagai guru Bahasa Jawa, saya akan memberikan bimbingan pada
murid secara utuh dan menyeluruh untuk memfasilitasi murid menjadi
mandiri serta membantu murid mengembangkan semua potensi yang
dimiliki melalui kolaborasi dengan orang tua dan pihak lain untuk
mendukung proses bimbingan.
Menjadi Pengajar yang Tidak Berhenti
Belajar.
Mendidik Sepenuh Hati.
Mencetak Pelajar Cerdas Berkarakter
sesuai Profil Pelajar Pancasila.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai