Anda di halaman 1dari 11

AKSI NYATA

TOPIK 1

Merdeka
mengajar
DUMAULI SITINJAK S.E
SMA N PADANG BOLAK JULU
MENGENAL DAN
MEMAHAMI DIRI
SEBAGAI
PENDIDIK
hal mendasar yang harus dimulai dari diri sendiri yaitu dengan
mengenali kekuatan dan kelemahan diri.
LANGKAH AWAL SEBAGAI
PENDIDIK

Bagaimana kita sebagai


manusia yang merdeka
untuk terus belajar
Mendidik anak = MENDIDIK RAKYAT/MASYARAKAT
Hal apapun yang kita lakukan di kelas
akan meninggalkan makna bagi murid
yang kelak akan menjadi bagian dari
masyarakat.
SEBAGAI GURU
kITA
sEBENARNYA
sEDANG
MEMBENTUk
MANUsIA
BERkARAkTER,
MELEsTARIkAN
BUDAYA DIMAsA
DEPAN, MELALUI
ANAk DIDIk
kITA.
Guru perlu
menuntun
murid untuk
mengenali diri
sendiri agar
dapat
tumbuh
mandiri &
merdeka.
Upaya guru dalam Kurikulum Merdeka
Belajar melibatkan pendekatan yang
lebih aktif dan responsif terhadap
kebutuhan siswa. Guru diharapkan
untuk menciptakan pembelajaran yang
inklusif, memberikan ruang untuk
eksplorasi kreatif, dan memfasilitasi
pengembangan keterampilan,
pemecahan masalah, kolaborasi, dan
komunikasi. Guru juga diharapkan
menjadi fasilitator yang mendukung
penemuan pengetahuan oleh siswa
serta memberikan umpan balik yang
konstruktif.
mendampingi dengan mendidik dan melatih
mendidik & mengajar
utuh & menyeluruh kecerdasan dan budi
pekerti
UMPAN BALIK
Thank You!

Anda mungkin juga menyukai