Anda di halaman 1dari 22

PEMERINTAH KAB WONOGIRI , DINAS

PENGENDALIAN PENDUDUDUK KELUARGA


BERENCANA PEMBERDAYAAN
PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK

Tentang Puskesmas
Ramah Anak
OLEH YULI BDN YAYASAN SETARA 087832255019, DALAM
RANGKA PELATIHAN KONVENSI HAK ANAK BAGI TENAGA
LAYANAN KESEHATAN ,ELING SEDULUR WONOGIRI, 18- 19 –
OKTOBER/ 2019
DASAR HUKUM
1) UU No.36 Th 2009 tentang Kesehatan;
2) UU No.23 Th 2014 tentang Pemerintahan Daerah;
3) UU No.35 Th 2014 tentang Perlindungan Anak;
4) Perpres No.33 Th 2012 tentang ASI Eksklusif;
5) Perpres No.109 th 2012 tentang Pengamanan Bahan Yg
Mengandung Zat Adiktif Berupa Produk Tembakau Bagi Kesehatan;
6) Keppres No.36 Th 1990 tentang Konvensi Hak Anak;
7) Permen PPPA No.12 tentang Indikator Kabupaten/Kota Layak Anak;
8) Permenkes No.25 Th 2014 tentang Upaya Kesehatan Anak;
9) Permenkes No.75 Th 2014 tentang Puskesmas;
10) Surat Edaran Bersama (SEB) Menteri PPPA, Menkes, dan Mendagri
No.2/KPP-PA/Dep.IV/03/2016 tentang Pengembangan Pelayanan
Ramah Anak di Puskesmas
Mengapa PRA
• Penyelenggaraan PRA merupakan salah satu
indikator KLA
• 47% Masyarakat Indonesia (15% anak)
menggunakan jasa Puskesmas jika Sakit
• Belum tersedianya ruang pelayanan khusus
anak dan tempat bermain bagi anak yang
berjarak aman dari ruang tunggu pasien
• Masih kurangnya pemahaman tenaga medis
dan paramedis tentang Konvensi Hak Anak
(KHA)
Pelayanan Ramah Anak di Puskesmas
• adalah puskesmas yang
dalam menjalankan
fungsinya berdasarkan 4
prinsip hak anak , yakni Non
diskriminasi, Kepentingan
terbaik bagi anak, Hak
untuk hidup dan
Kelangsungan hidup dan
perkembangan, serta
penghargaan terhadap
pendapat anak.
Puskesmas Ramah Anak
• layanan kesehatan khusus untuk
ibu dan anak; tempat
pemeriksaan khusus untuk
anak; dokter spesialis anak &
kandungan; taman gizi; taman
bermain; tempat pelayanan
korban kekerasan terhadap
anak; tenaga konseling untuk
anak; pojok ASI; dan tumbuh
kembang anak.
Struktur Organisasi

• Penetapan & pengorganisasian


diatur dg ketetapan kepala DINKES
• Pelaksanaan teknis operasional
diatur oleh PUSKESMAS
(Kepmenkes No. 128/Menkes/SK/II/2004)
Pelayanan
• Pelayanan dari dalam kandungan s/d remaja termasuk
ABK, anak bermasalah dg hukum, anak minoritas serta
anak jalanan

• Pelayanan meliputi peningkatan kesehatan, pencegahan


penyakit, pengobatan serta pemulihan kesehatan fisik dan
mental termasuk pemberian informasi

• Puskesmas berfungsi memberdayakan ortu/keluarga,


pembinaan UKS (usaha kesehatan sekolah), pembinaan
UKBM (upaya kesehatan berbasis masyarakat)
Sarana & Prasarana
• Tersedia ruang tunggu, ruang periksa dan ruang
konseling untuk anak/remaja
• Toilet terpisah antara laki & perempuan
• Lingkungan yg sehat, bersih dan terlindungi dr
kecelakaan
• Tempat bermain anak, ketika menunggu pemeriksaan
• Ada ruang laktasi/ASI
• Ada media informasi kesehatan
• Merupakan Kawasan Tanpa Rokok
• Tersedia sarana utk anak berkebutuhan khusus
Monitoring & evaluasi

• Monev dilakukan melalui sistem & mekanisme yg


telah ada
• Variabel yg dipantau meliputi;
1. Pelaksanaan pelayanan pemenuhan hak kesehatan
anak didalam/luar gedung
2. Pembinaan/pemberdayaan ortu/keluarga
3. Pembinaan UKBM
4. Pemberian informasi/penyuluhan
5. Keterlibatan anak dan masyarakat termasuk sekolah
6. Kemajuan pemenuhan hak anak
Indikator
Puskesmas Ramah Aanak
Indikator kelembagaan;

1. Ada penanggungjawab
2. Lebih dr 50% tenaga telah terlatih ttg
hak anak
3. Tersedia data ttg pemenuhan hak anak
terpilah sesuai usia, jenis kelamin,
permasalahan kesehatan anak
Indikator sarana & prasarana;
4. Ada ruang khusus utk pelayanan & konseling bagi
anak
5. Tersedia media informasi ttg kesehatan anak
6. Memiliki ruang laktasi & melaksanakan IMD (inisiasi
menyusui dini) utk puskesmas yg memberikan
pelayanan persalinan
7. Merupakan KTR (kawasan tanpa rokok)
8. Sanitasi lingkungan puskesmas memenuhi
ketentuan standar
Indikator hasil;
9. Lebih dr 50% sekolah diwilayah kerja UKS nya
minimal mencapai klasifikasi standar
10. UKBM terkait pemenuhan hak anak diwilayah kerja
sebagian besar aktif (POSYANDU >50% minimal
mencapai Pratama & Puskesmas melaksanakan PKPR)
11. Cakupan pelayanan terhadap anak terpenuhi sesuai
target, meliputi; cakupan ASI, imunisasi dasar
lengkap, gizi, DDTK, anak dg HIV, air bersih, jamban,
anak sakit / mengalami kekerasan yg dilayani,
ketergantungan obat, anak yg hamil
INDIKATOR PELAYANAN RAMAH ANAK DI
PUSKESMAS
1. Tenaga terlatih Konvensi Hak Anak (KHA)
2. Tersedia media KIE terkait kesehatan anak
3. Tersedia ruang pelayanan konseling khusus bagi
anak yaitu di Ruang MTBS (Manajemen Terpadu
Balita Sakit)
4. Sudah ada ruang tunggu/bermain khusus anak yg
letaknya di dekat ruang tunggu pasien
5. Sudah tersedia ruang ASI dan dimanfaatkan
6. Terdapat tanda peringatan dilarang merokok
sebagai KTR (Kawasan Tanpa Rokok)
7. Tersedia sanitasi lingkungan Puskesmas :
8. Tersedia sarpras bagi anak penyandang disabilitas
9. Cakupan bayi mendapatkan ASI Eksklusif
10. Menyelenggarakan Pelayanan Konseling Kesehatan
Peduli Remaja (PKPR)
11. Menyelenggarakan Tata Laksana Kasus Kekerasan
Terhadap Anak (KTA)
12. Tersedia data anak yang mendapatkan pelayanan
kesehatan dan terpilah sesuai jenis kelamin dan kelompok
umur anak
13. Sebagai Pusat Informasi tentang hak-hak anak atas
kesehatan
14. Adanya mekanisme untuk menampung suara anak
15. Pelayanan penjangkauan kesehatan anak
LANGKAH PENGEMBANGAN
PUSKESMAS RAMAH ANAK
Level Kabupaten/Kota;
Sosialisasi PRA kpd para pihak di kab/kota
Identifikasi Puskesmas yg akan dikembangkan menjadi PRA. (peluang; sumberdaya dr
pihak swasta, lembaga donor/perorangan, perguruan tinggi yg dpt kontribusi dlm
tenaga, fasilitas maupun pemikiran)

Identifikasi kebutuhan sarana prasarana

Menyelenggarakan pelatihan bg petugas ttg hak anak

Melengkapi/menyesuaikan sarana sesuai kebutuhan anak

Membuat/melengkapi prasarana sesuai hasil identifikasi

Melakukan supervisi, pemantauan dan evaluasi


Menyediakan data (meliputi; kebijakan, pendanaan, petugas yg dilatih, peran
masyarakat/swasta, partisipasi anak, angka cakupan pencapaian program & kegiatan)
Level Puskesmas;
Pimpinan puskesmas mensosialisasikan PRA
kepada seluruh petugas puskesmas

Menyusun rencana kegiatan dan pembagian tugas

Meningkatkan cakupan pelayanan

Meningkatkan intensitas pembinaan UKBM

Menyelenggarakan data hak kesehatan anak.


Data kondisi anak;
1. Akses bumil pd kehamilan & persalinan
2. Kematian ibu & penyebabnya
3. Proporsi anak yg dilahirkan dg tenaga kesehatan yg terlatih
4. Kematian bayi & balita
5. Proporsi BBLR, kurang gizi & stunting
6. Jenis penyakit pd anak
7. Kematian krn bunuh diri
8. RT yg tdk akses fasilitas sanitasi & air minum aman
9. Prosentase anak 1 tahun dengan imunisasi
10. Proporsi ASI eksklusif
11. Prosentasi anak HIV
12. Remaja dg kehamilan
13. Penyalit/infeksi menular seksual (PMS/IMS) & pengobatan masalah kesehatan remaja
14. Anak korban NAPZA dan jenis bantuan yg diberikan
15. Anak korban kekerasan yang dilayani dlm pemeriksaan kesehatannya (visum, dll)
Instansi yg menyelenggarakan urusan
perlindungan anak;
• Melakukan advokasi kpd para pihak
• Melakukan sosialisasi PRA
• Memfasilitasi pelatihan hak anak bg petugas
kesehatan
• Melakukan koordinasi terkait penyedian data
• Melakukan supervisi, monev bersama dg SKPD
terkait
PRA bagian KLA
• diharapkan makin bayak puskesmas yang
menerapkan pelayanan ramah anak untuk
selanjutnya menjadi PRA yang paripurna
menerapkan keseluruhan indikator.
• KLA merupakan sistem pembangunan
kabupaten/kota mengintegrasikan komitmen &
sumberdaya pemerintah, masyarakat, keluarga
&dunia usaha yang terencana secara
menyeluruh dan berkelanjutan dalam
kebijakan, program dan kegiatan untuk
pemenuhan hak hak anak.
Moga Bermanfaat, mari berkarya dan bekerja
Sumber : kebijakan pemerintah tentang pengembangan KLA

Anda mungkin juga menyukai