Anda di halaman 1dari 21

MANAJEMEN RISIKO DASAR

Pengantar Manajemen
Risiko

TAHUN 2021 Rev.01


Fasilitator : BUDI SUDJANTO
Biodata Instruktur

A. NAMA & STATUS


Nama / NIP : BUDI SUDJANTO / 6185059 Z
Divisi Asal : DIV STI - PLN PUSAT
Bidang : Perencanaan
B.

RIWAYAT PEKERJAAN
1985 - 2000 : PLN PUSAT – DITBINPRO / SISTEM ANALIS TI
2000 - 2010 : PLN DISJAYA & TANGERANG
2010 - 2017 : PLN PUSAT – DIV STI
C. PENGALAMAN PEKERJAANhp
• TIM PLN PUSAT - BID.OPERASI & PEEMELIHARAAN BILLING SYSTEM NASIONAL HP / WA :
• TIM ROLL OUT CIS RISI PLN DISJAYA DAN TANGERANG 0811 959.6163
• TIM PLN PUSAT - PENYUSUNAN PROSES BISNIS & STRATEGI TI UNTUK AP2T DAN P2APST Email :
• TIM PLN PUSAT PENYUSUN MATERI PMO-PMM, PROJECT PLANNING bsudjanto@gmail.com
• PROJECT COORDINATOR ROLL OUT ERP SUMATERA – SULAWESI
• PROJECT MANAGER IMPELEMENTASI EAM DISTRIBUTION & HEALTH INDEX
• INSTRUKTUR TIDAK TETAP PUSDIKLAT PLN UNTUK PROJECT MANAGEMENT, RISK MANAGEMENT & FRAUD RISK
MANAGEMENT

www.pln.co.id |
1.1 Pengertian Risiko
Definisi Risiko

risk = effect of uncertainty on objectives


Source: ISO 31000:2018

 Risiko muncul dari KETIDAKPASTIAN dari sebuah SASARAN


 Beda sasaran, beda risiko
 Guna menentukan peristiwa risiko perlu memahami sasaran

www.pln.co.id | 01
Risiko Dilihat Sebagai Suatu Penyimpangan

• Efek = Penyimpangan dari apa yang diharapkan


• Efek : bisa positif dan/atau negatif

www.pln.co.id |
Keterkaitan antara Sasaran, Ketidakpastian Risiko
dan Peluang

Diu
ku r
KPI

si
PELUANG

a
ik
tif
en
Id

+
Sasaran
Kondisi Proses bisnis
masa
saat ini
depan
-
Id
en
tif
ik
RISIKO
a si
ƒ(dampak, kemungkinan) ?
Ketidakpastian
u r
Diuk

www.pln.co.id | 02
Risiko vs Masalah

Masa Lalu Masa Kini Masa Depan

Masalah/ Krisis Tindakan


 Terjadi saat ini
 Akibat dari keputusan/ Manajemen masalah/ krisis
aktivitas masa lalu
Keputusan/
Aktivitas
Risiko
Tindakan
 Potensi masalah
Manajemen risiko  Belum terjadi
 Akibat dari keputusan/
aktivitas saat ini
Keputusan/
Aktivitas  Tidak ada kejutan
 Pencapaian tujuan

www.pln.co.id | 04
Evolusi Risiko

RISK PROBLEM CRISIS DISASTER


 Risiko belum terjadi  Peristiwa sudah  Peristiwa sudah  Peristiwa sudah
 Belum berdampak terjadi terjadi dan berlarut- terjadi &
terhadap sasaran  Sudah berdampak larut terakumulasi
 Harus diminimalisir (negatif) terhadap  Dampaknya  Berdampak sistemik
tingkat sasaran (negatif) semakin & perlu penanganan
kemungkinannya  Harus segera meluas komprehensif
ditangani  Menimbulkan  Menimbulkan
dampaknya. kerugian kerugian yang
sangat besar

www.pln.co.id | 05
Sumber Risiko
Politik

Ekonomi

Moneter Eksternal
Sosial-Budaya Teknologi
Manusia
Lingkungan
Material
Bencana Alam

Internal
Hukum

Media
Metode

Mesin
Pesaing Regulator

Mitra Stakeholder

www.pln.co.id | 06
Mendeskripsikan Risiko

Point 1 – Risiko adalah peristiwa yang dapat (kemungkinan) terjadi, dan


menyebabkan Sasaran tidak tercapai

Point 2 – Risiko bukanlah sesuatu yang sudah pasti/ sudah ada/ sudah
terjadi
Point 3 – Risiko bukan negasi (kebalikan) dari Sasaran
Point 4 – Setiap deskripsi risiko menyatakan hanya SATU risiko (Jangan
menyatukan beberapa risiko yang berbeda dalam satu deskripsi
risiko)
Point 5 – Satu risiko bisa multi penyebab dan multi dampak

www.pln.co.id | 07
Contoh Deskripsi Risiko

Kebalikan
dari Sasaran Kondisi
sudah Pasti

Keandalan Jaringan
> 1 Risiko

Sistem transmisi Peralatan Sasaran :


menurun cukup rusak dan Sistem Penyaluran
Andal
panjang SDM
kurang Tower Roboh

www.pln.co.id | 08
Kategori Risiko Dalam Taksonomi Risiko & Permasalahan di
PT PLN (Persero) (Risk Universe)
RISIKO RISIKO RISIKO RISIKO
RISIKO PROYEK
STRATEGIS FINANSIAL OPERASIONAL KEPATUHAN
Risiko yang terkait Risiko yang timbul Risiko yang timbul Risiko yang timbul Risiko yang timbul
dengan perencanaan/ pada posisi instrumen terkait proses pada pembangunan terkait kepatuhan
pelaksanaan strategi keuangan Perusahaan, operasional Perusahaan aset ketenagalistrikan terhadap ketentuan
bisnis atau perubahan baik merupakan risiko baik pada fungsi atau aset Perusahaan /peraturan, hukum, UU,
regulasi maupun kredit, risiko likuiditas pembangkitan, lainnya, maupun dan/ atau sengketa
lingkungan bisnis, maupun risiko pasar. penyaluran, distribusi, kegiatan lainnya yg dengan pihak ketiga
yang dapat pelayanan pelanggan, bersifat proyek. terkait tindakan hukum
mempengaruhi maupun fungsi yang dapat
Perusahaan dalam pendukung. mempengaruhi
skala luas dan Perusahaan.
berjangka panjang.

www.pln.co.id | 10
Jenis Risiko berdasarkan Tingkat Organisasi
• Eksekutif
Visi dan Misi; Strategi dan Risiko
• Rencana Organisasi Strategis
Sasaran Organisasi
• Ukuran dan Sasaran
Muncul

• Manajemen dan Staf


Sasaran Bisnis dan Risiko
• Rencana Bisnis Operasional
Operasi
• Ukuran dan Sasaran
Muncul

• Manajer Proyek Risiko


• Rencana Proyek Proyek
Sasaran Proyek
• Ukuran dan Sasaran
Muncul

Sumber: Diana Borgmeyer, VIMA (2012) www.pln.co.id | 11


Pemilik Risiko
Risk Owners : person or entity with the accountability and authority to manage a risk
– ISO 31000

Pemilik Risiko (Risk Owner) adalah pejabat atau individu atau kelompok individu tertentu
yang diberikan tugas dan atau kewenangan tertentu oleh PLN
– Peraturan Direksi No. 0071.P/DIR/2021 tentang Pedoman Umum Manajemen Risiko Terintegrasi PT PLN
(Persero)

PENANGGUNG JAWB
PEMILIK PEMILIK
PENCAPAIAN
KPI RISIKO
SASARAN

www.pln.co.id | 12
Hirarki Pemilik Risiko
PEMILIK RISIKO

01 SASARAN KORPORAT BoD & BoC

02 SASARAN SATUAN/DIVISI SEVP/EVP

03 SASARAN UNIT INDUK GENERAL MANAGER

04 SASARAN UNIT PELAKSANA MANAJER

05 SASARAN INDIVIDU INDIVIDU

www.pln.co.id | 13
Pemilik Risiko
Kesimpulan

SEMUA ORANG DALAM PERUSAHAAN MEMPUNYAI


SASARAN KERJA

SEMUA ORANG DALAM PERUSAHAAN ADALAH ‘RISK


OWNER’’

SEMUA ORANG HARUS MENANGANI RISIKO AGAR


SASARAN KERJANYA TERCAPAI

MANAJEMEN RISIKO MENJADI TANGGUNG JAWAB


SEMUA ORANG!

www.pln.co.id | 14
1.2 Pengertian
Manajemen Risiko
Definisi Manajemen Risiko

Coordinated activities to direct and control an


organization with regard to risk --- ISO 31000

Manajemen Risiko (Risk Management) adalah proses


terstruktur untuk mengelola Risiko yang dihadapi perusahaan
dalam mencapai sasaran, berupa proses
sistematis dan berkelanjutan untuk mengidentifikasi dan mengukur Tingkat Risiko, serta
menentukan tindakan terbaik dalam mengurangi kemungkinan terjadinya Risiko, memperkecil
dampak yang ditimbulkannya (atau kedua-duanya), maupun langkah lainnya guna
memastikan/menciptakan keyakinan bahwa sasaran perusahaan dapat dicapai.
[Peraturan Direksi No. 0071.P/DIR/2021 tentang Pedoman Umum Manajemen Risiko Terintegrasi PT PLN (Persero)]

www.pln.co.id | 15
Manajemen Risiko

RISIKO
SASARAN
RISIKO
RISIKO

PENYEBAB
PENYEBAB
PENYEBAB
DAMPAK
DAMPAK
DAMPAK

PERLAKUAN
PERLAKUAN
RISIKO PERLAKUAN
RISIKO
RISIKO

www.pln.co.id | 16
Arsitektur Manajemen Risiko

Source: Peraturan Direksi No. 0071.P/DIR/2021

www.pln.co.id | 17
Sekian dan
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai