Anda di halaman 1dari 15

MANAGEMENT

AUDIT
>< K E L O M P O K ><
6

M. Anang Maulana Hidayat Ansyari


(0502181049) (0502183190)

Anggun Eci Amelia Nur Khodijah Khairani


(0502183297) (0502183240)
PENGERTIAN
Management Audit
Menurut Sukrisno Agoes (1996),
“ Suatu pemeriksaan terhadap kegiatan operasi suatu perusahaan, termasuk kebijakan
akuntansi dan kebijakan operasional yang telah ditentukan manajemen, untuk mengetahui
apakah kegiatan operasi tersebut sudah dilakukan secara efektif, efisien dan ekonomis “

Menurut R.A Supriyono (1990),


“ Audit manajemen sebagai suatu proses pemeriksaan secara sistematik yang dilaksanakan
oleh pemeriksa independen untuk mendapatkan dan mengevaluasi bukti secara objektif
atas prosedur dan kegiatan-kegiatan manajemen, serta mengkomunikasikan hasil
pemeriksaannya kepada atasan manajer yang diperiksa dan disertai dengan bukti dan suati
rekomendasi kemungkinan tindakan koreksi ”
“ Management Audit (Audit Manajemen) adalah
Sebuah bentuk kegiatan pemeriksaan terhadap
kegiatan oprerasi suatu erusahaan dengan
mengikuti dengan sebuah proses pemeriksaan
yang secara sistematik dan handal maupun baik
dilaksanakan oleh pemeriksa independen yang
secara efektif, efesien dan ekonomis dilakukan
TUJUAN AUDIT
Tujuan utama Audit Keuangan adalah untuk memeriksa kewajaran laporan
keuangan suatu perusahaan dalam jangka waktu tertentu,

Tujuan Audit Operasi adalah untuk menilai berbagai sumber yang memberikan
data keuangan,

Tujuan Audit Manajemen pada umumnya adalah untuk menilai efisiensi dan
efektivitas organisasi audit manajemen dapat merancang untuk menilai
perusahaan secara keseluruhan atau membatasi ruang lingkupnya pada suatu
fungsi atau departemen tertentu dalam organisasi saudara.
 Audit dititikberatkan pada objek audit yang
berpeluang untuk diperbaiki,
 Prasyarat penilaian terhadap kegiatan objek
audit,
 Pengungkapan adanya temuan-temuan yang PRINSIP
bersifat positif,
 Identifikasi individu yang bertanggung jawab DASAR
thdp kekurangan yang terjadi
 Penentuan tindakan terhadap petugas yang
AUDIT
seharusnya bertanggungjawab
 Pelanggaran hukum
 Penyelidikan dan pencegahan kecurangan
“  Memberikan informasi tentang efektifitas , efisiensi
dan ekonomisasi operasional perusahaan kepada
manajemen
Karakteristik  Penilaian efektivitas, efisiensi dan ekonomisasi
Audit didasarkan pada standar-standar tertentu
Manajemen  Audit diarahkan kepada operasional sebagian atau
seluruh struktur organisasi
 Audit ini dapat dilakukan oleh akuntan maupun
bukan akuntan
 Hasil audit manajemen berupa rekomendasi
perbaikan kepada manajemen

KRITERIA

KONDISI GAP PENYEBAB


Kerangka
HASIL AKTUAL PELAKSANAAN
Kerja PELAKSANAAN PROGRAM
PROGRAM
AKIBAT
Audit
Manajemen KEUANGAN

NON
KEUANGAN

REKOMENDA
SI

TINDAK
LANJUT
Konsep Dasar Audit
Perencananan
Pengorganisasian
Pengarahan
Sumber Daya

Informasi Tujuan Perusahaan

Pengawasan dan Tujuan Audit,


Teknologi
Pengendalian 1. Dapat dipercaya
dataAkuntansi
2. Terjaganya keamananaset
perusahaan
3. Berjalannya operasisecara
efisien
Aktivitas Audit 4. Ditaatinya ketentuan,peraturan
dan kebijakanperusahaan.
“ Audit Laporan
Keuangan
Jenis – Jenis
Audit Kepatuhan
MANAGEMEN
T AUDIT Audit Internal

Audit Operasional
PELAKSANA
TIPE AUDIT TUJUAN AUDIT PENERIMA LAPORAN
AUDIT

Menentukan apakah laporan auditee telah


Auditor Pihak ketiga (investor dan
Audit Laporan Keuanga disusun sesuai dengan prinsip-prinsip akuntansi
Eksternal kreditor)
yang berlaku umum

Auditor Internal Menentukan tingkat kepatuhan suatu entitas


Manajemen entitas yang
Audit Kepatuhan atau auditor terhadap hukum, kebijakan, rencana dan
bersangkutan, pemerintah
eksternal prosedur

Menilai keandalan laporan keuangan,

Menentukan tingkat kepatuhan suatu entitas

Menilai pengendalian internal organisasi Manajemen dari entitas yang


Audit Internal Auditor Internal
bersangkutan
Menilai efisiensi dan efektivitas penggunaan
sumber daya
Program Peninjauan terhadap konsistensi hasil
dengan tujuan organisasi

Auditor
Menilai efisiensi dan efektivitas penggunaan Manajemen dari entitas yang
Audit Operasional (Manajemen) Eksternal atau
sumber daya bersangkutan
Internal
Ruang Lingkup dan Sasaran
Management Audit

Ruang Lingkup,
Seluruh Aspek Kegiatan Manajemen, baik ddidalam sebuah program
skill keahlian karyawan maupun aktivitas yang dilakukan
Sasaran,
Kegiatan, Aktivitas, program dan Bidang dalam perusahaan yang
perlu perbaikan atau peningkatan, baik segi ekonomisasi, efesiensi,
dan efektivitas
RUANG LINGKUP AUDIT
PLANNING

AUDIT
CONTROLLING SDM ORGANIZING
AUDIT AUDIT
MANAJEMEN PRODUKSI
LAINNYA & OPERASI

AUDIT AUDIT AUDIT


PEMASARAN MANAJEMEN PAJAK

AUDIT
AUDIT
MANAJEMEN
SISTEM
LINGKUNGAN
INFORMASI AUDIT
SDM

ACTUATING
LANGKAH AUDIT
AUDIT
PENDAHULUAN

EKONOMISASI

AUDIT EFESIENSI AUDIT


PENDAHULUAN PENDAHULUAN
EFEKTIVITAS

AUDIT
PENDAHULUAN

Terima Kasih
^-^

Anda mungkin juga menyukai