Anda di halaman 1dari 10

PENGARUH KNOWLEDGE MANAGEMENT

PRACTICES TERHADAP ORGANIZATIONAL


PERFORMANCE PADA PT FEDERAL INTERNATIONAL
FINANCE “FIFGROUP” DI KAWASAN JABOTABEK

RENARD JUNIO
NPM:2015320128
Dosen Pembimbing:
Yoke Pribadi Kornarius., S.AB.,
M.Si.
Latar Belakang
PT Federal International Finance “Fifgroup” sangat
era globalisasi ini wajib mengharapkan setiap karyawannya dapat
mengimplementasikan
melaksanakan pekerjaannya sesuai dengan apa yang
knowledge agar mampu
bersaing dan bertahan dalam diinginkan agar perusahaan mampu berkembang dan
dunia bisnis. menjadi perusahaan pembiayaan nomor 1 (satu) di
Indonesia.

Perusahaan dapat mengelola Perusahaan harus memiliki keterampilan baru


pengetahuan yang dimiliki dengan untuk mendapatkan nasabah baru, hal ini dapat
dilakukan dengan mengupdate
baik menggunakan Knowledge
pengetahuan/knowledge yang dimiliki. Dann
Management Practices untuk berdampak meningkatkan Organization
meningkatkan kinerja organisasi Performance.
(Shea et al., 2021)
Mengetahui persepsi pegawai mengenai
praktek knowledge management
practices di “Fifgroup”

Mengetahui persepsi pegawai


Tujuan mengenai organizational
performance di “Fifgroup”
Penelitian
Mengukur pengaruh knowledge
management practices terhadap
organizational performance di
“Fifgroup”
Model Penelitian

Knowledge
Organizational
Management
Performance
Practices
(OP)
(KMP)

Dimensi Variabel

Generation & Acquisition Financial

Organizing & Storing Operational

Dissemination & Sharing Customer

Application Learning & Growth

(Shea et al., (Shea et al.,


2021) 2021)
Metodologi Penelitian
Jenis Metode Penelitian Teknik Analisis
Penelitian
Survei dengan Kuesioner Regresi Linier Sederhana
Kuantitatif &
deskriptif analitik
Sampel
Populasi
59 karayawan “FIFGROUP”
69 karyawan Federal dengan kriteria karyawan yang
International Finance masih bekerja di PT Federal
(FIFGROUP) periode 2022 International Finance (FIFGROUP)
selama penelitian ini berlangsung

Teknik Pengumpulan
Data Teknik Pemilihan
Kuesioner
Sampel
Wawancara purposive sampling
Observasi
Hasil Analisis Data
Uji Validitas Variabel KMP & Uji Reliabilitas Variabel KMP &
OP OP
(Korelasi
KMP dan OP Pearson
semua item Product Moment)
pertanyaan lebih (Kriteria
nilai KMPreliabel: Alpha
sebesar 0,875 danCronbach
OP sebesar>0,941.
0.6)
besar dari titik kritis/r-tabel (0,2564) Nilai ini menunjukkan bahwa kedua variabel
maka dinyatakan item-item pernyataan memiliki nilai cronbach’s alfa dengan kriterisa
tersebut sudah dinyatakan valid Good dan Excellent dan dinyatakan sudah
reliabel

Regresi Linear Sederhana Uji Hipotesis


Ditemukan formula Sig. <0.05 = H0 ditolak atau KMP
regresi: Y = berpengaruh terhadap OP
6.846971+0.865505X

Koefisien Determinasi
KMP berpengaruh sebesar 57.5% terhadap
OP
Pembahasan Hasil Penelitian
Knowledge Management Practices berpengaruh signifikan terhadap
organizational performance di perusahaan “FIFGROUP”

Organizing & Storing


Knowledge
 alat penyimpanan tidak memiliki penyimpanan terpusat
Management  Prosedur penyimpanan data masuk pada perusahan pengetahuan yang masuk memerlukan waktu
dan prosedur yang lebih lama.
Practices
 Pelatihan untuk mengatur dan menyimpan pengetahuan baru masih kurang
bernilai baik
masih dapat Dissemination & Sharing
ditingkatkan
 Prosedur penyebaran data keluar atau pembagian data tidak berjalan dengan baik
pada dimensi  Pelatihan untuk untuk membagikan pengetahuan baru tidak sesuai dengan karyawan dalam
pekerjaan nya karena memberikan semua materi yang sama pada semua divisi.
 Pelatihan khusus sekelompok orang dengan profesi yang sama yang saling berbagi
pengetahuan tetapi tidak terjadwal dengan baik dan tidak rutin dilakukan.
Kesimpulan
manajemen pengetahuan merupakan inti penting yang memberikan kontribusi untuk
meningkatkan kinerja dan membantu menciptakan lingkungan produksi yang efisien

Knowledge Management Practices dapat ditingkatkan pada dimensi


“organizing and storing” serta “dissemination and sharing”

Saran
knowledge management practices harus dijaga, diperhatikan dan
dikembangkan

2 dimensi yang dapat dimaksimalkan


Organizing &
Membuat penyimpanan terpusat di satu tempat dan terpadu, hal ini
Storing
penyimpanan tidak terpusat sedang dikembangkan perusahaan dengan menggunakan sistem cloud

petunjuk untuk melakukan penyimpanan data pengetahuan


perbaikan prosedur penyimpanan
lebih mudah dan menyesuaikan prosedur

pelatihan untuk mengatur dan perlu ditinjau ulang pelatihan yang diberikan agar lebih
menyimpan pengetahuan baru sesuai dengan kebutuhan perusahaan

Dissemination &
Sharing sistem pembagian data perusahaan diberikan petunjuk untuk
perbaikan prosedur penyebaran
data keluar atau pembagian data memudahkan mendapat data pengetahuan sesuai yang diperlukan

pelatihan untuk membagikan ditinjau ulang pelatihan agar lebih sesuai dengan kebutuhan
pengetahuan baru perusahaan dan karyawan

lebih dipantau dan diperhatikan lagi tentang topik yang sesuai untuk
pelatihan khusus oleh profesi menjadi bahan pembelajaran dan diskusi rutin agar lebih teratur
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai