Anda di halaman 1dari 6

Perumusan Strategik

Nama kelompok
Irene Audreyllya Kartika Messah Maria Grasia Familia
Kristina Jesika Tani Nasrul Hamapu
Ivonti Kristianti Jeki Rohi Marceldy E.P.Kikhau
Pembahasan

Proses Manajemen Pendekatan Dalam


01 Strategik 02 Perumusan
Strategik
Proses Perumusan Strategi

Dalam proses perumusan strategi, terdapat 3 (tiga) hal yang


perlu diperhatikan, yaitu:

a) Di mana posisi perusahaan sekarang ini?

b) ke mana arah posisi perusahaan yang akan dituju?

c) Bagaimana kita berupaya untuk mencapai posisi tersebut?


Strategi dasar induk dan bagian-bagiannya

Terdapat 8 strategi dasar induk yang dapat dipilih sebagai dasar


untuk pencapaian tujuan tersebut . Ke 8 strategi tersebut adalah:
• Strategi pengembangan pasar
• Strategi pengembangan yang terkonstrasi
• Strategi inovasi
• Strategi integrasi Horizontal
• Strategi integrasi vertical
• Diversifikasi terkonsentrasi
• Diversifikasi konglomerasi
• Strategi putar Haluan
Strategi Metriks SWOT
• Matriks strategi SWOT
• Matriks strategi TOWS
• Analisis SWOT
KESIMPULAN
Perumusan strategi merupakan salah satu bagian penting
dalam management stratejik. Dalam perumusan strategi
terdapat 3 (tiga) hal yang perlu diperhatikan diantaranya yaitu
posisi sekarang ini, arah posisi perusahaan yang akan dituju
serta bagaimana upaya untuk mencapai posisi tersebut. Guna
mengarahkan strategi yang akan diambil untuk dijalankan
perusahaan maka harus memahami peran strategi dasar induk
atau lebih dikenal dengan grand strategies yaitu strategi yang
memeberi arah mendasar utuk tindakan stratejik yang menjadi
dasar upaya pengkoordinasian dan sekaligus untuk
mempertahankan arah bagi pencapaian tujuan jangka panjang
perusahaan.

Anda mungkin juga menyukai