Anda di halaman 1dari 45

WORKSHOP III

EVALUASI CLINICAL PATHWAY SEBAGAI ALAT PENGUKURAN


MUTU
DI RUMAH SAKIT DALAM RANGKA PERSIAPAN AKREDITASI RS
PRODI MAGISTER ADMINISTRASI RS
UNIVERSITAS ESA UNGGUL
LURING , TGL 5 -6 Agustus 2023

MENJAGA MUTU PELAYANAN KLINIS RS


MELALUI KEPATUHAN PADA STANDAR
PELAYANAN KEDOKTERAN

Dr Djoni Darmadjaja,SpB,MARS. FISQua


Dr Djoni Darmadjaja, SpB,MARS,FISQua
HP 08129146524
Palembang 22 Juni 1953
kapuyux@gmail.com

JABATAN SEKARANG : PERNAH MENJABAT :


Kepala Bidang IT - KARS Direktur RSUD Karawang
Anggota Komite Etik & Disiplin KARS Wakil Direktur pelayanan RSUD KRW
Anggota MPPK IDI Divisi Penataan Pely Ketua Komite Medis RSUD Karawang
Ketua Bidang Pembinaan Praktek Profesi IDI Kepala UTD PMI cabang Karawang
Anggota Kompartemen Manj Klinis PERSI Dosen Luar Biasa FK-YARSI
Dosen MARS Universitas Esa Unggul Sekretaris Umum Kolegium Ilmu
Trainer WIA Training, bersertifikat BNSP Bedah Indonesia (KIBI)
Board Member ISQua-EEA Ketua Umum Perhimpunan Spesialis
Bedah Umum Indonesia (PABI)
POKOK BAHASAN

1. PENDAHULUAN
2. MUTU PELAYANAN KLINIS
3. STANDAR PELAYANAN KEDOKTERAN
4. PENTINGNYA KEPATUHAN TERHADAP
STANDAR
5. MENJAGA MUTU PELAYANAN KLINIS
MELALUI KEPATUHAN TERHADAP
STANDAR PELAYANAN KEDOKTERAN
6. KESIMPULAN
PENDAHULUAN
Salah satu dampak akibat meningkatnya kesadaran
hukum masyarakat adalah meningkatnya tuntutan
hukum kepada pemberi pelayanan kesehatan, baik
kepada RS , Staf Medis maupun Nakes lainnya
Belum semua institusi pelayanan kesehatan dan tenaga
kesehatan siap dalam menghadapi masalah tersebut.
Dokter atau dokter gigi dalam menyelenggarakan
praktik kedokteran wajib mengikuti standar pelayanan
kedokteran atau kedokteran gigi.
Standar pelayanan Kedokteran dibedakan menurut
jenis dan strata fasilitas pelayanan kesehatan.
PPK ADALAH
TREN DUNIA
• SELAMA DEKADE TERAKHIR, PEDOMAN PRAKTIK KLINIS SEMAKIN
MENJADI BAGIAN DARI PRAKTEK KLINIS. SETIAP HARI, KEPUTUSAN
KLINIS DI SAMPING TEMPAT TIDUR, PERATURAN OPERASI DI RUMAH
SAKIT DAN KLINIK, DAN PENGELUARAN KESEHATAN OLEH
PEMERINTAH DAN PERUSAHAAN ASURANSI DIPENGARUHI OLEH
PEDOMAN PRAKTIK KLINIS.

Grol, R., Hutchinson, A., Eccles, M., & Grimshaw, J. (1999). Clinical
guidelines, potential benefits, limitations, and harms of
guidelines. BMJ, 318, 527-530.
KETIDAK PATUHAN TERHADAP PROSEDUR DAPAT
“MEMBUNUH PASIEN”

sutoto-KARS
MAURICE MURPHY
London Symphony Orchestra selama 30 tahun, ia bermain di soundtrack untuk
sekitar 450 film, termasuk Star Wars, Raiders Of The Lost Ark, Superman dan
Harry Potter.
MENINGGAL DI ROYAL FREE HOSPITAL KARENA DOKTER SALAH
MEMASUKKAN NGT

MAURICE MURPHY
LONDON PHILHARMONIC ORCHESTRA
London Symphony Orchestra selama 30 tahun, ia bermain di soundtrack untuk sekitar 450 film, termasuk Star Wars,
Raiders Of The Lost Ark, Superman dan Harry Potter.
MENINGGAL DI ROYAL FREE HOSPITAL KARENA DOKTER SALAH MEMASUKKAN NGT
sutoto-KARS MAURICE MURPHY
London Symphony Orchestra selama 30 tahun, ia bermain di soundtrack untuk sekitar 450 film, termasuk Star Wars,
Raiders Of The Lost Ark, Superman dan Harry Potter.
MENINGGAL DI ROYAL FREE HOSPITAL KARENA DOKTER SALAH MEMASUKKAN NGT
DASAR HUKUM
• UNDANG-UNDANG NOMOR 29 TAHUN 2004 TENTANG
PRAKTIK KEDOKTERAN PASAL 44 AYAT (I), PASAL 50
DAN 51
• UNDANG-UNDANG NOMOR 44 TAHUN 2009 TENTANG
RUMAH SAKIT
• PERATURAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK
INDONESIA NOMOR 1438 TAHUN 2010
TENTANG STANDAR PEIAYANAN
KEDOKTERAN
• PEDOMAN PENYUSUNAN STANDAR PELAYANAN
KEDOKTERAN KONSORSIUM UPAYA KESEHATAN
DIREKTORAT JENDRAL BINA UPAYA KESEHATAN
KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA.2014
• Merupakan Acuan Nasional Pelayanan Kedokteran
Di Indonesia
PERMENKES • Sudah Mengantisipasi Standar Akreditasi Kemenkes
1438/2010 R.I
TENTANG • Sejalan Dengan UU RS
STANDAR • Mengatur Hirarkhi Referensi Pelayanan Kedokteran
PEIAYANAN • Upaya Penyeragaman Istilah Referensi Dalam
KEDOKTER Pelayanan Kedokteran
AN • Memperkenalkan Istilah PNPK,PPK, CP, Algoritma
• Terminologi SPM Tidak Dipakai Lagi
Pelayanan Yang Seragam (Standar
Akreditasi Rs)

KENAPA
PERLU Kendali Mutu (Memudahkan Audit
Klinis)
SPK/PNPK
Kendali Biaya (Clinical Pathway Dan
INA Cbgs)
SPK (Standar pelayanan Kedokteran) : meliputi
PNPK (Pedoman Nasional Pelayanan
Kedokteran) dan SPO.
PRINSIP
DASAR
STANDAR PNPK  SPK bersifat nasional dan dibuat oleh
organisasi profesi serta disahkan oleh Menteri.
PELAYANA
N
KEDOKTER SPO  dibuat dan ditetapkan oleh pimpinan
AN fasyankes format teknisnya DISEBUT PPK

Catatan: PPK merupakan format teknis untuk istilah standar prosedur


operasional (SPO) yang terdapat dalam Undang-undang Praktik Kedokteran.

PERATURAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 1438 Tahun 2010


TENTANG STANDAR PEIAYANAN KEDOKTERAN.Psl 3
PEDOMAN NASIONAL PELAYANAN
KEDOKTERAN (PNPK)

• PERNYATAAN YANG SISTEMATIS, MUTAKHIR, EVIDENCE-


BASED UNTUK MEMBANTU DOKTER / PEMBERI JASA
PELAYANAN LAIN DALAM MENANGANI PASIEN DENGAN
KONDISI TERTENTU.
• PNPK DISUSUN OLEH PANEL PAKAR (DARI ORGANISASI
PROFESI, AKADEMISI, KLINIS, PAKAR LAIN) DI BAWAH
KOORDINASI KEMENKES DAN HASILNYA DISAHKAN
OLEH MENTERI KESEHATAN. PERATURAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK
INDONESIA NOMOR 1438 Tahun 2010 TENTANG
STANDAR PEIAYANAN KEDOKTERAN.Psl
DEFINISI PNPK

• PNPK DISUSUN OLEH SEKELOMPOK PAKAR YANG DAPAT


MELIBATKAN PROFESI KEDOKTERAN, KEDOKTERAN GIGI
ATAU PROFESI KESEHATAN LAINNYA, ATAU PIHAK LAIN
YANG DIANGGAP PERLU DAN DISAHKAN OLEH MENTERI.
• PNPK MEMUAT PENYATAAN YANG DIBUAT SECARA
SISTEMATIS YANG DIDASARKAN PADA BUKTI ILMIAH
(SCIENTIFIC EVIDENCE)’ UNTUK MEMBANTU DOKTER
DAN DOKTER GIGI SERTA PEMBUAT KEPUTUSAN KLINIS
TENTANG TATA TAKSANA PENYAKIT ATAU KONDISI
KLINIS YANG SPESIFIK.
PERATURAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK
INDONESIA NOMOR 1438 Tahun 2010 TENTANG
STANDAR PEIAYANAN KEDOKTERAN.Psl 7
KAPAN DAN SIAPA YG MELAKUKAN REVISI
PNPK
• PNPK HARUS DITINJAU KEMBALI DAN DIPERBAHARUI
SESUAI DENGAN PERKEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN
DAN TEKNOLOGI KEDOKTERAN ATAU KEDOKTERAN GIGI.
• PEMERINTAH DAN ORGANISASI PROFESI MELAKUKAN
SOSIALISASI SETIAP ADANYA PERUBAHAN DAN/ATAU
PERBAIKAN TERHADAP PNPK.
TUJUAN PENYUSUNAN
STANDAR PELAYANAN
KEDOKTERAN
• A. MEMBERIKAN JAMINAN KEPADA PASIEN
UNTUK MEMPEROLEH PELAYANAN
KEDOKTERAN YANG BERDASARKAN PADA
NILAI ILMIAH SESUAI DENGAN
KEBUTUHAN MEDIS PASIEN;
• B. MEMPERTAHANKAN DAN
MENINGKATKAN MUTU PELAYANAN
KEDOKTERAN YANG DIBERIKAN OLEH
DOKTER DAN DOKTER GIGI
PNPK
DIBUAT UNTUK MEMENUHI SALAH SATU
DARI:
1. JUMLAH KASUSNYA BANYAK (HIGH
VOLUME)

2. PENYAKIT ATAU KONDISI YANG


MEMILIKI RISIKO TINGGI
3. PENYAKIT ATAU KONDISI YANG
MEMERLUKAN BIAYA TINGGI;
4. PENYAKIT ATAU KONDISI YANG
TERDAPAT VARIASI/KERAGAMAN
DALAM PENGELOLAANNYA
Pedoman Penyusunan Standar Pelayanan Kedokteran Konsorsium Upaya Kesehatan Direktorat
Jendral Bina Upaya Kesehatan Kementerian Kesehatan Repuhlik Indonesia.2014
PEDOMAN NASIONAL
PELAYANAN KEDOKTERAN
1. DIBUAT OLEH PAKAR, DISAHKAN OLEH MENKES
2. SISTIMATIS
3. EVIDENCE-BASED
4. SAHIH / VALID (DITETAPKAN LEVEL EVIDENCE,
REKOMENDASI, HTA)
5. KOMPREHENSIF
6. TERKINI
7. TERJADWAL UNTUK DILAKUKAN REVISI
KARAKTERISTIK PNPK

• Sahih / valid • Reproducible • Cost-effective

• Representatif, • Dapat
sering harus diterapkan dalam • Fleksibel
multidisiplin praktik

• Dapat
• Terjadwal digunakan
• Jelas untuk dilakukan sebagai kriteria
revisi untuk audit
klinis
• ADALAH SUATU PERANGKAT
INSTRUKSI/LANGKAH-LANGKAH YANG
STANDAR DIBAKUKAN UNTUK MENYELESAIKAN PROSES
PROSEDUR KERJA RUTIN TERTENTU, ATAU LANGKAH YANG
BENAR DAN TERBAIK BERDASARKAN
OPERASION KONSENSUS BERSAMA DALAM MELAKSANAKAN
AL (SPO) BERBAGAI KEGIATAN DAN FUNGSI PELAYANAN
YANG DIBUAT OLEH FASILITAS PELAYANAN
KESEHATAN BERDASARKAN STANDAR PROFESI
STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL

• Penyusunan SPO sesuai dengan jenis dan


strata RS diprakarsai OLEH DIREKTUR
• PNPK harus dijadikan acuan pada
penyusunan SPO di RS
• (3) SPO harus dijadikan panduan bagi
seluruh tenaga kesehatan RS dalam
melaksanakan pelayanan kesehatan.
PANDUAN PRAKTIK KLINIS (PPK)

• PANDUAN PRAKTIK KLINIS (PPK) ADALAH ISTILAH TEKNIS


SEBAGAI PENGGANTI STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL (SPO)
DALAM UNDANG-UNDANG PRAKTIK KEDOKTERAN YANG
MERUPAKAN ISTILAH ADMINISTRATIF
PENYUSUN SPO (PPK) DAN
REVISI
• PEMRAKARSA SPO ADALAH DIREKTUR
• STAF MEDIS PADA RS DIKOORDINASI OLEH
KOMITE MEDIS DAN DITETAPKAN OLEH
DIREKTUR
• SPO HARUS SELALU DITINJAU KEMBALI DAN
DIPERBAHARUI MINIMAL 2 (DUA) TAHUN SEKALI
SESUAI DENGAN PERKEMBANGAN ILMU
PENGETAHUAN DAN TEKNOLOGI KEDOLDERAN
ATAU KEDOKTERAN GIGI.
DEFINISI PANDUAN PRAKTIK KLINIK
(THE INSTITUTE OF MEDICINE)
• CLINICAL GUIDELINES ARE
Pedoman klinis adalah “pernyataan yang
“SYSTEMATICALLY DEVELOPED STATEMENTS
dikembangkan secara sistematis untuk membantu
TO ASSIST PRACTITIONER AND PATIENT
praktisi dan keputusan pasien tentang perawatan
kesehatan yang tepat untuk keadaan klinis DECISIONS ABOUT APPROPRIATE HEALTH
tertentu.”1 CARE FOR SPECIFIC CLINICAL
mereka mungkin menawarkan instruksi singkat CIRCUMSTANCES.” THEY MAY OFFER CONCISE
tentang tes diagnostik atau skrining mana yang harus INSTRUCTIONS ON WHICH DIAGNOSTIC OR
dipesan, bagaimana memberikan perawatan medis. SCREENING TESTS TO ORDER, HOW TO
Atau layanan bedah, berapa lama pasien harus tinggal PROVIDE MEDICAL OR SURGICAL SERVICES,
di rumah sakit, atau rincian praktik klinis lainnya HOW LONG PATIENTS SHOULD STAY IN
HOSPITAL, OR OTHER DETAILS OF CLINICAL
Woolf, S. H., Grol, R., Hutchinson, A., Eccles, M., & Grimshaw, J. (1999). Potential
PRACTICE
benefits, limitations, and harms of clinical guidelines. Bmj, 318(7182), 527-530.
DEFINISI PANDUAN PRAKTIK KLINIK

Panduan praktik klinis adalah pernyataan yang


dikembangkan secara sistematis untuk membantu
keputusan praktisi tentang perawatan kesehatan • CLINICAL PRACTICE GUIDELINES ARE
SYSTEMATICALLY DEVELOPED
yang tepat untuk keadaan klinis tertentu. Mereka STATEMENTS TO ASSIST PRACTITIONER
dirancang untuk mendukung proses pengambilan DECISIONS ABOUT APPROPRIATE HEALTH
CARE FOR SPECIFIC CLINICAL
keputusan dalam perawatan pasien dan dapat CIRCUMSTANCES. THEY ARE DESIGNED TO
digunakan untuk mengurangi variasi yang tidak SUPPORT THE DECISION-MAKING
PROCESSES IN PATIENT CARE AND CAN BE
sesuai dalam praktik dan untuk mempromosikan USED TO REDUCE INAPPROPRIATE
pengiriman perawatan kesehatan berkualitas tinggi, VARIATIONS IN PRACTICE AND TO
berbasis bukti PROMOTE THE DELIVERY OF HIGH
QUALITY, EVIDENCE-BASED HEALTH
CARE123
Thomas L,Clinical practice guidelines Evidence-Based Nursing 1999;2:38-39.
CONTOH-CONTOH MENGAPA PPK DAPAT
SAMA/BERBEDA DI RS YG BERBEDA:
• PPK UNTUK DEMAM BERDARAH DENGUE (DBD) TANPA SYOK, KARENA TIDAK MEMERLUKAN
PERALATAN DAN KEAHLIAN CANGGIH PPK NYASAMA UNTUK SEMUA RS.
• DI SUATU RUMAH SAKIT TIPE A, PPK UNTUK PENYAKIT JANTUNG BAWAAN BIRU MENCAKUP
PEMBERIAN PROSTAGLANDIN, TINDAKAN BALLOON ATRIAL SEPTOSOMY (BAS), DILANJUTKAN
DENGAN BEDAH KOREKTIF, KARENA SEMUA SUMBER DAYA TERSEDIA.
• DI RUMAH SAKIT TIPE A YANG LAIN FASILITAS BEDAH JANTUNG ANAK TIDAK TERSEDIA, SEHINGGA
PPK-NYA ADALAH SETELAH PASIEN DIDIAGNOSIS, DIBERIKAN PROSTAGLANDIN DAN DILAKUKAN
BAS, PASIEN HARUS DIN~UK.
• DI RUMAH SAKIT TIPE A DAN RUMAH SAKIT TIPE B YANG MEMILIKI AHLI BEDAH SARAF, ALUR
KLINIS (CLINICAL PATHWAY) STROKE NON-HEMORAGIK MEMERLUKAN PENDEKATAN
MULTIDISIPLIN YANG ANTARA LAIN MELIBATKAN AHLI BEDAH SARAF.
• NAMUN DI RUMAH SAKIT TIPE B YANG LAIN AHLI BEDAH SARAF TIDAK TERSEDIA HARUS DIBUAT
ALUR KLINIS YANG BERBEDA.
BENTUK SPO
• SPO disusun dalam bentuk PPK (panduan
praktik klinis/clinical practice guidelines)
• PPK Dapat dilengkapi dengan:
1. alur klinis (clinical pathway),
2. algoritme,
3. protokol,
4. prosedur atau
5. standing order.
Catatan: PPK merupakan format teknis untuk istilah standar prosedur
operasional (SPO) yang terdapat dalam Undang-undang Praktik Kedokteran.
KAPAN HARUS ADA CLINICAL
PATHWAY
• DALAM PPK DISEBUTKAN BAHWA TATALAKSANA
STROKE NON-HEMORAGIK HARUS DILAKUKAN
SECARA MULTIDISIPLIN DAN DENGAN
PEMERIKSAAN SERTA INTERVENSI DARI HARI KE
HARI DENGAN URUTAN TERTENTU.
KARAKTERISTIK PENYAKIT STROKE NON-
HEMORAGIK SESUAI UNTUK DIBUAT ALUR KLINIS
(CLINICAL PATHWAY, CP);
• SEHINGGA PERLU DIBUAT CP UNTUK STROKE NON-
HEMORAGIK.
MENGAPA ALGORITMA

• Algoritma adalah langkah-langah


atau proses logis yang tersusun
secara sistematis untuk
memecahkan suatu permasalahan.
Algoritma digunakan untuk
menjabarkan proses untuk
mencapai tujuan tertentu.
KAPAN HARUS
ADA PROTOKOL
• DALAM PPK DISEBUTKAN
BAHWA PADA PASIEN GAGAL
GINJAL KRONIK PERLU
DILAKUKAN HEMODIALISIS.
• URAIAN RINCI TENTANG
HEMODIALISIS DIMUAT
DALAM PROTOCOL
HEMODIALISIS PADA
DOKUMEN TERPISAH.
MENGAPA HARUS ADA
PROSEDUR
• DALAM PPK DISEBUTKAN BAHWA PADA
ANAK DENGAN KEJANG DEMAM
KOMPLEKS PERLU DILAKUKAN PUNGSI
LUMBAL.
• URAIAN PELAKSANAAN PUNGSI LUMBAL
TIDAK DIMUAT DALAM PPK MELAINKAN
DALAM PROSEDUR PUNGSI LUMBAL
DALAM DOKUMEN TERPISAH.
MENGAPA
STANDING ORDER
• DALAM TATA LAKSANA KEJANG
DEMAM DIPERLUKAN
PEMBERIAN DIAZEPAM REKTAL
DENGAN DOSIS TERTENTU YANG
HARUS DIBERIKAN OLEH
PERAWAT BILA DOKTER TIDAK
ADA;
• INI DIATUR DALAM "STANDING
ORDER".
TUJUAN PENGGUNAAN PANDUAN PRAKTIK
KLINIS
1. MENINGKATKAN MUTU DAN KESELAMATAN PASIEN;
2. MENINGKATKAN MUTU PELAYANAN PADA KEADAAN KLINIS
DAN LINGKUNGAN TERTENTU;
3. MENGURANGI JUMLAH INTERVENSI YANG TIDAK PERLU
ATAU BERBAHAYA (EFEKTIF)
4. MEMBERIKAN OPSI PENGOBATAN TERBAIK DENGAN
KEUNTUNGAN MAKSIMAL;
5. MEMBERIKAN OPSI PENGOBATAN DENGAN RISIKO
TERKECIL;
6. MEMBERIKAN TATA LAKSANA DENGAN BIAYA YANG
MEMADAI EFISIEN).
PPK (DENGAN SEGALA TURUNANNYA)
DIBUAT DENGAN MEMPERHATIKAN
FASILITAS SETEMPAT DAN MERUJUK PADA:

• PUSTAKA MUTAKHIR BERUPA ARTIKEL ASLI


• SYSTEMATIC REVIEW ATAU META-ANALISIS
• PNPK DARI NEGARA LAIN
• BUKU AJAR
• PANDUAN DARI ORGANISASI PROFESI
• PETUNJUK PELAKSANAAN PROGRAM DARI
KEMENKES
• KESEPAKATAN PARA STAF MEDIS
ISI PPK MINIMAL:
1. Pengertian,
2. Anamnesis,
3. Pemeriksaan fisik,
4. Kriteria diagnosis,
5. Diagnosis banding,
6. Pemeriksaan penunjang,
7. Terapi,
8. Edukasi,
9. Prognosis
10. Kepustakaan Pedoman Penyusunan Standar Pelayanan Kedokteran Konsorsium Upaya Kesehatan Direktorat
Jendral Bina Upaya Kesehatan Kementerian Kesehatan Repuhlik Indonesia.2014
PANDUAN PRAKTIK KLINIK

• PPK MENETAPKAN APA YANG SEHARUSNYA


DILAKUKAN (WHAT WE SHOULD DO)
• PRAKTISI MENERAPKAN APA YANG HARUS
DILAKUKAN (DOING WHAT WE SHOULD DO)
• PENJAMIN MUTU - AUDIT KLINIS (DID WE DO
WHAT WE SHOULD DO)
DISCLAIMER (PENYANGKALAN)
BILA DOKTER TIDAK MEMATUHI PPK, IA HARUS MENJELASKAN ALASANNYA DALAM
REKAM MEDIS, MENGAPA ?.
• ( 1) PPK DIBUAT UNTUK AVERAGE PATIENTS,
• (2) PPK DISUSUN UNTUK PENYAKIT TUNGGAL,
• (3) RESPONS PASIEN TERHADAP PROSEDUR DIAGNOSIS DAN TERAPI BERVARIASI,
• (4) PPK DIANGGAP SAHIH PADA SAAT DICETAK,
• (5) PRAKTIK DOKTER HARUS MENGAKOMODASI PERSEPSI DAN KEINGINAN
PASIEN DAN KELUARGA.
3. KEPATUHAN TERHADAP SPO
• DASAR HUKUM
• UU RUMAH SAKIT
• PSL 13 ANGKA 3:

• SETIAP TENAGA KESEHATAN YANG BEKERJA DI RUMAH SAKIT HARUS BEKERJA SESUAI
DENGAN STANDAR PROFESI, STANDAR PELAYANAN RUMAH SAKIT, STANDAR
PROSEDUR OPERASIONAL YANG BERLAKU, ETIKA PROFESI, MENGHORMATI
HAK PASIEN DAN MENGUTAMAKAN KESELAMATAN PASIEN.

• Uurs Psl 32: Pasien berhak Menggugat dan/atau menuntut RS


apabila RS diduga memberikan pelayanan yang tidak
sesuai dengan standar baik secara perdata ataupun
pidana
UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA
NOMOR 29 TAHUN 2004 TENTANG PRAKTIK
KEDOKTERAN
• PASAL 44
• (1) DOKTER ATAU DOKTER GIGI DALAM MENYELENGGARAKAN PRAKTIK
KEDOKTERAN WAJIB MENGIKUTI STANDAR PELAYANAN KEDOKTERAN ATAU
KEDOKTERAN GIGI.
• (2) STANDAR PELAYANAN DIBEDAKAN MENURUT JENIS DAN STRATA SARANA
PELAYANAN KESEHATAN.
• (3) STANDAR PELAYANAN UNTUK DOKTER ATAU DOKTER GIGI SEBAGAIMANA
DIMAKSUD PADA AYAT (1) DAN AYAT (2) DIATUR DENGAN PERATURAN MENTERI.
UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA
NOMOR 29 TAHUN 2004 TENTANG PRAKTIK
KEDOKTERAN
Pasal 50
• huruf . b, memberikan pelayanan medis menurut standar profesi dan standar prosedur
operasional;
Pasal 51
• Huruf a. dokter atau dokter gigi dalam melaksanakan praktik kedokteran mempunyai kewajiban :
a. Memberikan pelayanan medis sesuai dengan standar profesi dan standar prosedur
operasional serta kebutuhan medis pasien;
1.IMPROVE CLINICAL OUTCOMES
2.REDUCE VARIABILITY IN CLINICAL PRACTICE
3.INCREASE USE OF KNOWN EFFECTIVE INTERVENTIONS
4.PROVIDE GREATER COST EFFECTIVENESS
5.INCREASE TRANSPARENCY OF EVIDENCE TO JUSTIFY
INTERVENTIONS THE BENEFIT
6.LEGITIMIZE PROFESSION IN THE EYES OF EXTERNAL
S OF CLINICA
STAKEHOLDERS L PRACTICE G
UIDELINES
Clinical Guidelines - Physiopedia (physio-pedia.com)
MANFAAT PPK

• KEPATUHAN TERHADAP PEDOMAN BERBASIS


BUKTI MENINGKATKAN HASIL KESEHATAN PASIEN STROKE DALAM HAL
KELANGSUNGAN HIDUP DAN SISA KECACATAN (1)

• PEDOMAN PRAKTIK KLINIS (CPG) DAPAT MEMPROMOSIKAN PRAKTIK YANG


BERMANFAAT DAN MENGURANGI KEMUNGKINAN BAHAYA MEDIS [1]. KETIKA
DITERAPKAN PADA MODEL MANAJEMEN PENYAKIT KRONIS, SEPERTI UNTUK
KESADARAN, PENGOBATAN DAN PENGENDALIAN HIPERTENSI, CPG TELAH
MENYEBABKAN PERBAIKAN DALAM MENGENDALIKAN KONDISI, SEKALIGUS
MENGURANGI RISIKO KEMATIAN KARDIOVASKULAR DAN SEREBROVASKULAR (2)

• PENGGUNAAN PEDOMAN PRAKTIK DAPAT SECARA SIGNIFIKAN MENGURANGI BIAYA


PASIEN TANPA MENGORBANKAN PERAWATAN PASIEN.

Quaglini, S., Cavallini, A., Gerzeli, S., Micieli, G., & GLADIS Study Group. (2004). Economic benefit from clinical practice guideline
compliance in stroke patient management. Health Policy, 69(3), 305-315.
PPK DAN PENINGKATAN KUALITAS
PELAYANAN

• DALAM UPAYA PENINGKATAN KUALITAS PELAYANAN


PIHAK FASILITAS PELAYANAN SECARA TERUS-
MENERUS MELAKSANAKAN AUDIT KLINIS UNTUK
MENJAMIN BAHWA APA YANG DILAKUKAN OLEH PARA
PPA MEMANG BENAR SESUAI DENGAN APA YANG
HARUS DILAKUKAN SEPERTI YANG TERCANTUM PADA
PPK.
UPAYA PENJAGAAN MUTU
PELAYANAN KLINIS RS
1. Melengkapi PPK & Clinical Pathway Sebagai Acuan
Dalam Memberikan Pelayanan Kesehatan
2. Standarisasi Penggunaan Alat & Obat,membuat
Formularium RS Dan Mendisiplinkan Penggunaannya
3. Sosialisasi Penggunaan Coding ICD X Pada Semua
Penyakit Yang Sering Ditangani
4. Memantapkan Audit Klinik (Bukan Hanya Audit Medis)
5. Membangun Clinical Leadership
SEKIAN
TERIMA KASIH

KARS.Sutoto 45

Anda mungkin juga menyukai