Anda di halaman 1dari 19

KONSEP DASAR

PENDIDIKAN AGAMA
ISLAM

Free Powerpoint Templates


KOMPETENSI

MEMAHAMI

Pengertian Landasan
PAI Yuridis PAI Prinsip
pembelajaran
Metode PAI
Tujuan visi & misi
memahami
PAI
PAI
Pendidikan Pendidikan
UU SISDIKNAS Keagamaan
Agama
PENDIDIKAN AGAMA

HINDU
BUDHA

PENDIDIKAN
AGAMA

ISLAM
(PAI)
KRISTEN
Katolik
PENGERTIAN

PENDIDIKAN AGAMA
ISLAM
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM :
upaya sadar dan terencana dalam menyiapkan
peserta didik untuk mengenal, memahami,
menghayati, hingga mengimani, ajaran agama
islam, dengan tuntunan untuk menghormati
penganut agama lain dalam hubungannya dengan
kerukunan antar ummat beragama hingga
terwujud kesatuan dan persatuan bangsa.
(kurikulum PAI, 3: 2002).
Zakiyah Dradjat
PAI adalah :
Suatu usaha untuk membina dan
mengasuh peserta didik agar
senantiasa dapat memahami ajaramn
islam secara menyeluruh, menghayati,
mengamalkan dan menjadikan islam
sebagai pandangan hidup.
DASAR HUKUM PELAKSANAAN PAI

1). DASAR YURIDIS:


a. Dasar ideal-filosofis : Pancasila sila ke-1
b. Dasar konstitusional : UUD 45 pasal 29 ayat 1
dan ayat 2
c. Dasar operasional :
1.UU SISDIKNAS 2003.
2) permen no 55 th 2007
3). Tap-Tap MPR tentang GBHN, ( Pendidikan
agama dimasukkan ke dalam kurikulum
sekolah formal dari SD-PT.
2). Dasar keagamaan

Al-quran
QS. at-Tahrim (66) ayat 6:

‫َياَأُّيَها اَّلِذ يَن َء اَم ُنوا ُقوا َأْنُفَس ُك ْم َو َأْه ِليُك ْم َناًر ا‬
‫َو ُقوُدَها الَّناُس َو اْلِح َج اَر ُة‬
Hai orang-orang yang beriman, peliharalah
dirimu dan keluargamu dari api neraka yang
bahan bakarnya adalah manusia dan batu;
‫اْد ُع ِإَلى َس ِبيِل َر ِّبَك ِباْلِح ْك َم ِة‬
‫َو اْلَم ْو ِع َظِة اْلَح َس َنِة َو َج اِد ْلُهْم ِباَّلِتي‬
‫ِهَي َأْح َس ُن‬
“Serulah (manusia) kepada jalan Tuhanmu
dengan hikmah dan pelajaran yang baik
dan bantahlah mereka dengan cara yang
baik.
Hadits

‫َ ا ِم ْن َم ْو ُلوٍد ِإاَّل ُيوَلُد َع َلى اْلِفْط َرِة َفَأَبَو اُه ُيَهِّو َد اِنِه َأْو‬
.)‫ (متفق عليه‬.‫ُيَنِّص َر اِنِه َأوْ ُيَم ِّج َس اِنِه‬

Tidak seorang anak pun dilahirkan


kecuali ia berada di dalam keadaan fitrah.
Kedua orang tuanyalah yang
menjadikannya Yahudi, Nasrani, atau
Majusyi.
(HR.Bukhari-Muslim).
‫ُم ُر وا َأْو اَل َد ُك ْم ِبالَّص اَل ِة َو ُهْم َأْبَناُء َس ْبِع ِس ِنيَن‬
‫َو اْض ِر ُبوُهْم َع َلْيَها َو ُهْم َأْبَناُء َع ْش ٍر َو َفِّر ُقوا َبْيَنُهْم ِفي‬
‫اْلَم َض اِج ِع‬
Perintahkan anak-anakmu UNTUK SHOLAT
pada saat mereka berusia tujuh tahun; pukullah
jika mereka tidak mengerjakan shalat pada saat
mereka berumur 10 tahun, dan pisahkanlah di
antara mereka di tempat tidur. (Riwayat Abu
Daud).
3. Dasar Psikologis

‫اَّلِذ يَن آَم ُنوا َو َتْطَم ِئُّن ُقُلوُبُهْم ِبِذ ْك ِر ِهَّللا َأال ِبِذ ْك ِر ِهَّللا‬
‫َتْطَم ِئُّن اْلُقُلوُب‬
(yaitu) orang-orang yang beriman dan hati mereka menjadi
tenteram dengan mengingat Allah. Ingatlah, hanya dengan
mengingat Allah-lah hati menjadi tenteram. (Ar-ro’du: 28)
Kedudukan PAI dalam Sisdiknas
UPAYA PENCAPAIAN TUJUAN PENDIDIKAN
NASIONAL
Mengembangkan manusia
Indonesia seutuhnya, yaitu manusia yang
beriman dan bertakwa kepada Tuhan yang
Maha Esa, berakhlak mulia, mempunyai
pengetahuan dan ketrampilan, sehat,
berilmu, cakap, kreatif, mandiri , dan
menjadi warga negara yang demokratis
serta bertanggung jawab
Tujuan, Visi, dan Misi
 Tujuan PAI : membantu terbinanya sarjana muslim yang
beriman, berilmu dan beramal sesuai dengan ajaran Islam.

 Visi PAI : menjadikan ajaran agama Islam sebagai sumber


nilai dan pedoman yang mengantarkan mahasiswa dalam
mengembangkan profesi dan kepribadian Islam.

 Misi PAI : untuk membina kepribadian mahasiswa secara


utuh dengan harapan mahasiswa menjadi ilmuwan yang
beriman dan bertaqwa kepada Alloh SWT, mampu
mengabdikan ilmunya untuk kesejahteraan umat manusia.
PRINSIP PEMBELAJARAN PAI
TEOSENTRIS:
Bahwa manusia adalah makhluk Allah.
Oleh karena itu, seluruh aktivitas hidup
manusia, termasuk kegiatan
pembelajaran, diletakkan dalam
konteks merealisasikan fungsi hidup
manusia sebagai : ABDULLAH dan
KHALIFAH ALLAH
Metode Memahami Islam

 Islam harus dipelajari dari sumber aslinya yaitu Al-Qur’an


dan Sunnah Rosululluh
 Islam dipelajari secara komprehensif dan integral
 Mempelajari Islam lewat karya ulama-ulama besar
 Islam dan umat Islam, sesuatu yang berbeda
 Islam dipahami dengan berbagai ilmu yang berkembang
sampai sekarang.
Wassalam wr.wb

SEE
YOU…

Anda mungkin juga menyukai