Anda di halaman 1dari 19

REMBUK DUSUN II DESA

SAMBIREJO KECAMATAN BINJAI


KABUPATEN LANGKAT

INSTITUT KESEHATAN HELVETIA MEDAN


FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
TAHUN 2022
• Data Geografi
 Luas Desa :
 Batas Wilayah
 Sebelah Utara :
 Sebelah Selatan :
 Sebelah Barat :
 Sebelah Timur :
• Data Demografi
 Jumlah KK : 180 KK
 Jumlah Penduduk : 591 jiwa
 Laki-laki : 317 jiwa
 Perempuan : 274 jiwa
 Total : 591 jiwa
Distribusi Frekuensi Jumlah Penduduk Berdasarkan Umur di
Desa Sambirejo Dusun II Kec. Binjai

No. Golongan Umur Jumlah f


1. 0 – 20 tahun 179 30,28%
2. 21 – 40 tahun 201 34,01%
3. 41 – 60 tahun 147 24,87%
4. 61 – 80 tahun 62 10,49%
5. > 80 tahun 2 0,33%
Total 591 jiwa 100%

Berdasarkan tabel diatas jumlah penduduk di Desa


Sambirejo Dusun II mayoritas usia 21 – 40 tahun dengan
frekuensi 34,01%.
Distribusi Frekuensi Jumlah Penduduk
Berdasarkan Tingkat Pendidikan
Di Desa Sambirejo Dusun II
NO TINGKAT JUMLAH FREKUENSI
PENDIDIKAN
1 SD 207 35.02%
2 SMP 131 22,16%
3 SMA 138 23.35%
4 DIPLOMA 3 0,50%
5 PERGURUAN TINGGI 31 5,24%
6 TIDAK/BELUM 81 13,70%
SEKOLAH
Jumlah 591 jiwa 100 %
Berdasarkan tabel diatas tingkat pendidikan di Desa Sambirejo
Dusun II mayoritas SD dengan frekuensi 35,02%
Distribusi Frekuensi Penduduk Berdasarkan Pekerjaan
Di Desa Sambirejo Dusun II Kec. Binjai

NO Jenis pekerjaan Jumlah F


1. Pegawai negeri spil 7 1,18%
2. Pegawai swawta 13 2,19%
3. Wiraswasta 59 9,98%
4. Tani 157 19,62%
5. Buruh 35 5,92%
6. Tidak ada/lainnya 320 54,14%

Jumlah 591 jiwa 100%

Berdasarkan tabel diatas pekerjan di Desa Sambirejo Dusun II Kec. Binjai mayoritas
tidak ada/ lainnya dengan frekuensi 54,14%
Distribusi Frekuensi Penduduk Berdasarkan Agama
Di Desa Sambirejo Dusun II Kec. Binjai

NO Agama Jumlah F

1. Islam 591 100%


2. Kristen - -
3. Hindu - -
Jumlah 591 jiwa 100%

Berdasarkan tabel diatas penduduk di Desa Sambirejo Dusun II Kec. Binjai


mayoritas beragama Islam dengan frekuensi 100%
Distribusi Frekuensi Penduduk Berdasarkan Suku
Di Desa Sambirejo Dusun II Kec. Binjai

NO Suku Jumlah F

1. Batak karo 4 0,67%


2. Jawa 580 98,13%
3. Batak toba 1 0,16%
4. Lainnya 6 1,01%
Jumlah 591 jiwa 100%

Berdasarkan tabel diatas mayoritas penduduk Desa Sambirejo Dusun II


Kec. Binjai bersuku jawa dengan frekuensi 98,13%
Distribusi Frekuensi Penduduk Berdasarkan Sumber Air Bersih
Di Desa Sambirejo Dusun II Kec. Binjai

NO. Jenis sumber air Jumlah F


minum
1. Air dalam kemasan - -
2. Air Pompa 5 0,84%
3. Sumur terlindungi 543 91,87%
4. Sumur tak terlindungi 3 0,50%
5. Mata air terlindungi 40 6,7%
Jumlah 591 jiwa 100%

Berdasarkan tabel diatas mayoritas penduduk Desa Sambirejo Dusun II Kec.


Binjai menggunakan sumber air bersih mayoritas sumur terlindungi dengan
frekuensi 91,87%
Distribusi Frekuensi Jarak Safety tank Penduduk dengan Sumber Air Bersih
Di Desa Sambirejo Dusun II Kec. Binjai

NO Jarak SAM ke Jumlah F


Sefty Tank
1 <10 meter 274 46,4%
2 =10 meter 4 0,7%
3 >10 meter 313 53%
Jumlah 591 jiwa 100%

Berdasarkan tabel di atas jarak sumber air bersih ke penampungan


Tinja di Desa Sambirejo Dusun II Kec. Binjai mayoritas >10 meter dengan
frekuensi 53%
Distribusi Frekuensi Tempat Pembuangan Tinja Penduduk
Di Desa Sambirejo Dusun II Kec. Binjai

NO Tempat Pembuangan Jumlah F


Najis

1 Leher angsa 482 81,6%

2 Plengsengan 109 18,4%

Jumlah 591 jiwa 100%

Berdasarkan tabel di atas penduduk di Desa Sambirejo Dusun II Kec. Binjai


membuang tinja mayoritas ke WC Leher Angsa sebanyak 81,6%.
Distribusi Frekuensi Tempat Pembungan Sampah Penduduk Di Desa
Sambirejo Dusun II Kec. Binjai

NO Tempat Pembuangan Jumlah F


Sampah
1. Ditimbun 12 2,03%
2. Dibakar 579 97,96%
Jumlah 591 jiwa 100%

Berdasarkan tabel diatas pembuangan sampah penduduk Desa


Sambirejo Dusun II Kec. Binjai mayoritas dibakar dengan frekuensi
97,96%
Distribusi Frekuensi Tempat Pembungan Air Limbah Penduduk
Di Desa Sambirejo Dusun II Kec. Binjai

NO Pembuangan Air Jumlah F


Limbah
1 Dengan saluran 115 19,45%
tertutup
2 Dengan saluran 476 80,54%
terbuka
Jumlah 591 jiwa 100%

Berdasarkan tabel Rata-rata tempat pembuangan air limbah keluarga Desa


Sambirejo Dusun II Kec. Binjai adalah dengan saluran terbuka 80,54%
Distribusi Frekuensi Pemberian Asi Eksklusif (6 Bulan) Pada Bayi
DI Desa Sambirejo Dusun II Kec. Binjai

NO Waktu pemberian Jumlah F


ASI eksklusif
1. Ya 13 72.2%
2. Tidak 5 27,8%

Jumlah 18 orang 100 %

Berdasarkan tabel waktu pemberian pertama ASI pada bayi mayoritas secara
eksklusif (6 Bulan) dengan frekuensi 72,2%
Distribusi Frekuensi Jumlah Bayi Dan Balita DI Desa Sambirejo Dusun II Kec. Binjai

No Golongan Usia Bayi Jumlah Frekuensi

1 0 – 8 bulan 3 16,7%
2 1 tahun 1 5,6%
3 2 tahun 2 11,1%
4 3 tahun 5 27,8%
5 4 tahun 6 33,3%
6 5 tahun 1 5,6%
Jumlah 18 orang 100%

Berdasarkan tabel Jumlah Bayi dan Balita Desa Sambirejo Dusun II Kec. Binjai
mayoritas 4 Tahun dengan frekuensi 33,3%
Distribusi Frekuensi Gejala Penyakit Pada Bayi Dan
Di Desa Sambirejo Dusun II Kec. Binjai

No Gejala Penyakit Jumlah F

1 Demam 7 1,18%
2 Batuk/Pilek 419 70,9%
3 Sakit Kepala 2 0,3%
4 Tidak ada 163 27,6%

Jumlah 591 orang 100%

Berdasarkan tabel Gejala penyakit di Desa Sambirejo Dusun II Kec. Binjai mayoritas
batuk/pilek dengan frekuensi 70,9%
Distribusi Frekuensi Jumlah Warga PerokokDesa Sambirejo Dusun II Kec.
Binjai

NO Perokok di dalam Jumlah F


rumah
1 Merokok 190 32,1%
2 Tidak Merokok 401 67,9%

Jumlah 591 Orang 100%

Berdasarkan tabel Distribusi frekuensi jumlah perokok di Desa Sambirejo


Dusun II Kec. Binjai mayoritas tidak merokok dengan frekuensi 67.9%
MASALAH PRIORITAS
1. Masih banyak terdapat kebiasaan membakar
sampah dengan frekuensi 97,96%
2. Tingginya kasus penyakit batuk/pilek dengan
frekuensi 76,9%
3. Masih banyak terdapat kebiasaan merokok
dengan frekuensi 32,1%
INTERVENSI
Melakukan penyuluhan tentang masalah prioritas.
1. Penyuluhan tentang bahaya membakar sampah
karena beresiko ISPA (Infeksi Saluran Pernafasan
Akut)
2. Penyuluhan tentang kaitan gejala ISPA yaitu
batuk pilek terhadap tingginya kasus
pembakaran sampah
3. Penyuluhan tentang bahaya merokok terhadap
kesehatan

Anda mungkin juga menyukai