Anda di halaman 1dari 39

DISADUR DARI BERBAGAI SUMBER

1
Reproduksi = Seksualitas?

2
Kesehatan reproduksi
Keadaan sehat secara fisik, mental, sosial, dan spiritual secara
keseluruhan terkait sistem, fungsi dan proses reproduksi

“Kedua calon pengantin mempunyai kebebasan dan hak yang sama


dan secara bertanggung jawab dalam memutuskan untuk berapa
jumlah anak mereka, jarak kelahiran antara anak satu dengan yang
kedua dan seterusnya, serta menentukan waktu kelahiran dan di
mana anak tersebut dilahirkan”

Hak-hak
Reproduksi
3
FUNGSI REPRODUKSI
• Mendapatkan keturunan
• Mengekspresikan cinta, kesungguhan dan perhatian
• Memenuhi hasrat
• Mencari kesenangan
• Mencari pengalaman
• lain lain

4
Informasi Yang Perlu Diketahui
Tentang Kesehatan Reproduksi
- Kesehatan reproduksi, permasalahan dan cara mengatasinya
- Penyakit menular seksual
- Pelayanan Keluarga Berencana (KB)
- Pelayanan kesehatan reproduksi yang dibutuhkan
- Hubungan suami istri yang sehat

5
Indikator Kesehatan Ibu Secara Umum

a. Mengetahui masa subur, siklus menstruasi


b. Pemeriksaan kesehatan secara
keseluruhan
c. Cek TORCH (Toxoplasma, Rubella,
Citomegalovirus, Herpes Simplex)
d. Imunisasi Tetanus Toxoid (TT)
e. Persalinan ditolong oleh tenaga kesehatan
f. Keluarga Berencana (KB)
6
Organ Reproduksi Wanita

Tampak Samping

Tampak Depan

7
Fungsi organ reproduksi perempuan

8
Organ Reproduksi Pria

9
Merawat Organ Reproduksi
Wanita Pria
Membersihkan organ kelamin dari Menjaga kebersihan organ
depan ke belakang dan dikeringkan kelamin
menggunakan handuk bersih
Tidak menggunakan cairan pembilas Dianjurkan sunat untuk
vagina menjaga kebersihan kulup (kulit
Tidak dianjurkan untuk sunat luar)
Menggunakan pakaian dalam Menggunakan pakaian dalam
berbahan katun yang menyerap keringat berbahan katun yang menyerap
Rutin mengganti pembalut pada saat keringat
menstruasi (setiap 4 jam)
Jika mengalami masalah organ
Jika mengalami masalah organ
reproduksi, segera
reproduksi, segera memeriksakan diri
memeriksakan diri
10
11
12
Masa Subur
• Tanda-tanda Masa Subur

Masa subur biasanya terjadi pada


pertengahan diantara 2 menstruasi
13
KEHAMILAN
Pertemuan antara sperma dan sel telur menyebabkan terjadinya
pembuahan dan menjadi kehamilan
•Tanda- tanda kehamilan

14
Proses Kehamilan

15
• Cara menghitung usia kehamilan • Cara menentukan taksiran persalinan

Taksiran persalinan : harus diketahui hari pertama haid


• Misalnya :
terakhir (tgl,bln,tahun)
Hari pertama haid terakhir : 8 juni 2019
Diperiksa positif hamil : 14 Juli 2019 Rumus :
Umur kehamilan : Tanggal + 7
antara waktu 8 Juni-14 Juli 20019 = 36 Bulan - 3
hari / 5 minggu. Tahun + 1

Contoh : hari pertama haid terakhir = 8 Juni 2019, 29


Juli 2019
Waktu persalinan :
Tanggal : 8 + 7 = 15, 29+ 7: 36-30= 6
Bulan : 6 - 3 = 3, 7-3= 4 +1= 5
Tahun : 2019 + 1 = 2020, 2019+1= 2020 16
Hal yang perlu diperhatikan bagi ibu hamil

1. Menjaga kesehatan
2. Istirahat dan tidur yang cukup
3. Tidak mengonsumsi obat tanpa resep dokter
4. Hindari merokok maupun menghirup asap
rokok
5. Tidak mengonsumsi minuman keras dan jamu
6. Tidak menggunakan krim kecantikan
7. Boleh melakukan hubungan seksual 17
Menjaga Kehamilan
Berpakaian longgar yang menyerap
Jangan kelelahan dan Berbaring 1 jam pada siang hari, keringat, menggunakan alas kaki yang
mengangkat benda berat istirahat cukup 9 – 10 jam nyaman (tidak berhak)

Senam hamil dan Tidak merokok dan


menghindari asap rokok Makan bergizi seimbang
olahraga ringan

18
10 T Pemeriksaan Kehamilan

19
10 T Pemeriksaan Kehamilan

20
Kehamilan dan Persalinan Berisiko
Kehamilan dan persalinan berisiko tinggi biasanya
terjadi karena faktor “4 Terlalu” dan “3 Terlambat”

“4 Terlalu”

“3 Terlambat”
21
Risiko kehamilan pada wanita usia < 20 tahun bagi ibu

• Keguguran
• Pre-eklampsia dan Eklampsia : meningkatnya tekanan darah selama
kehamilan dengan gejala edema/bengkak, proteinuria, dan kejang
• Infeksi : peradangan yang terjadi pada masa kehamilan
• Anemia : kurangnya kadar hemoglobin (sel darah merah) dalam tubuh
sehingga berisiko pada ibu dan bayi
• Kanker leher rahim
• Timbulnya kesulitan persalinan
• Perdarahan
• Kematian Ibu
22
Risiko kehamilan pada wanita usia < 20 tahun bagi bayi

• Kelahiran prematur : kelahiran bayi sebelum


usia kehamilan 37 minggu
• BBLR (Berat Bayi Lahir Rendah) : bayi lahir
dengan berat badan < 2.500 gram
• Kelainan/cacat bawaan pada bayi
• Stunting : kondisi gagal tumbuh pada balita
• Kematian bayi
23
Tanda Bahaya Kehamilan

24
Program Perencanaan Persalinan dan Pencegahan
Komplikasi (P4K)

Merupakan kegiatan perencanaan


persalinan dan pencegahan komplikasi
dengan melibatkan suami, keluarga
dan masyarakat menuju persalinan
yang sehat, aman, dan selamat

25
Buku Kesehatan Ibu dan Anak (KIA)

Buku KIA merupakan buku catatan


kesehatan ibu selama masa hamil,
bersalin dan nifas serta kesehatan
anak (bayi baru lahir, balita dan anak
pra sekolah)

26
Berat Badan Lahir Rendah (BBLR)

• Bayi dikatakan BBLR apabila lahir dengan berat


kurang dari 2.500 gram
• Bayi yang lahir BBLR menyebabkan bayi rentan
terhadap penyakit 27
Kondisi yang membuat Bayi Berat Lahir Rendah (BBLR)

 Kelahiran prematur (kelahiran bayi


sebelum usia kehamilan 37 minggu)
 Usia ibu saat hamil masih muda
 Ibu hamil mengalami malnutrisi (KEK /
anemia)
 Ibu hamil menggunakan NAPZA/
mengonsumsi alkohol
 Komplikasi selama kehamilan (hipertensi
 Gangguan pada plasenta (ari-ari) sehingga
janin tidak mendapat cukup nutrisi selama
dalam kandungan
Akibat BBLR

29
Cara Pencegahan Berat Badan Lahir Rendah
(BBLR)
• Meningkatkan asupan nutrisi dengan gizi seimbang sebelum dan
selama kehamilan

• Pemeriksaan kesehatan rutin sebelum dan selama kehamilan

• Menghindari paparan asap rokok, polusi, serta zat berbahaya


lainnya

30
Stunting

Stunting adalah kondisi


dimana anak mengalami
gangguan pertumbuhan
sehingga menyebabkan
tubuhnya lebih pendek
untuk anak seusianya
Bahaya Stunting
Pencegahan Stunting
1. Pola Asih  jalinan kasih sayang orang tua dan anak

2. Pola Asah  mendorong pendidikan anak

3. Pola Asuh  Inisiasi Menyusui Dini, pemberian ASI eksklusif,


memberikan makanan sesuai umur

4. Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS)  untuk mencegah


terkena penyakit infeksi
1000 HARI PERTAMA KEHIDUPAN
Mempersiapkan 1000 HPK dimulai dari masa kehamilan hingga anak berusia 2 tahun

1000 hari = 270 hari selama kehamilan + 730


hari usia bayi setelah lahir

34
Langkah Pencegahan Stunting dengan 1000 HPK

35
Keluarga Berencana
Metode Kontrasepsi Jangka Panjang

36
Keluarga Berencana
Metode Kontrasepsi Jangka Pendek

37
Manfaat Ber-KB

Mencegah kurang darah (Anemia)

Meningkatkan Keharmonisan Keluarga

Mencegah Kehamilan Tidak Diinginkan (KTD) /


Mengatur kehamilan
38
Terima Kasih

39

Anda mungkin juga menyukai