Anda di halaman 1dari 13

EVIDANCE BASED

DALAM MASA
NIFAS DAN
MENYUSUI
Sakinah Yusro Pohan, STr.Keb, M.Keb
INTRODUCTION

Prinsip-prinsip dalam asuhan nifas yang mendasari untuk


Evidance Based Midwifery (EBM).

- Woman centered: memungkinkan ibu untuk


berpartisipasi dalam pengambilan keputusan mengenai
perawatan mereka sendiri dan bayinya.
- Perawatan nifas dilakukan dengan team
- Pelayanan kesehatan akan memfasilitasi akses yang
tepat dan adil sehingga ibu dapat mengakses layanan
yang terdekat.
- Perawatan nifas akan sesuai dengan budaya yang aman.

2
Asuhan Masa Nifas Berdasarkan
standart dan guidliness:
1. Home visit dalam asuhan post natal
2. Breastfeeding
3. Breasfeeding father
4. ASI Eksklusif
5. Masalah dalam breastfeeding
6. Pijat Oksitosin
7. Unhappines pada masa nifas
Home Visit/ Kunjungan Masa Nifas

Kunjungan ulang pada amsa nifas setidaknya dilakukan sebanyak


4 kali, yaitu :

1. 6-8 jam setelah persalinan (sebelum pulang)

2. 6 hari setelah persalinan

3. 2 minggu setelah persalinan

4. 6 minggu setelah persalinan


• Breast feeding father
Breast feeding father adalah suatu istilah yang artinya adalah
dukungan penuh dari seorang suami kepada istrinya dalam proses
pemberian ASI.
• Maksud dari “dukungan penuh seorang suami” berarti adalah
semua tindakan-tindakan yang diberikan suami kepada istri dalam
hal memberikan ASI yang dilakukan dengan penuh kasih sayang.
• Lebih dari 90% keberhasilan ASI Eksklusif dikarenakan peran
suami.
• Kegagalan ASI Eksklusif disebabkan karena kurangnya dukungan
dari keluarga dan kurangnya pengetahuan tentang ASI dan
menyusui.
• Tujuh studi meneliti bahwa
dukungan suami signifikan
dalam peningkatan pemberian
asi.
• Lima penelitian melaporkan
dukungan suami berhubhungan
dengan durasi peningkatan
waktu menyusui
Pijat Oksitosin
Manfaat pijat oksitosin bagi ibu nifas dan ibu menyusui, adalah
sebagai berikut:
1. Mempercepat penyembuhan luka bekas implantasi plasenta.
2. Mencegah terjadinya perdarahan post partum.
3. Dapat mempercepat terjadinya proses involusi uterus.
4. Meningkatkan produksi ASI.
5. Meningkatkan rasa nyaman pada ibu menyusui.
6. Meningkatkan hubungan psikologis antar ibu dan keluarga
Unhappines pada masa nifas
• Penyebab utama depresi postpartum : kurangnya sosial dan psychological support
setelah melahirkan.
• Baby blues dialami oleh 80% ibu setelah melahirkan, jika tidak diatasi dengan baik
bisa berkembang menjadi Post partum depression/PPD
• WHO: gangguan depresi akan menjadi beban global kedua pada tahun 2020
• Jumlah di negara berkembang bahkan lebih tinggi daripada di negara maju
Penilaian depresi selama periode perinatal

Menggunakan instrumen
• Edinburgh Postnatal Depression Scale (Cox et al, 1987)
• Beck Depressive Inventory (Beck et al, 1988)
• Skala Skrining Depresi Pascapersalinan (PDSS) (Beck dan Goble, 2002)
• Pusat Skala Depresi Studi Epidemiologis (CES-D) (NIMH, 1970)
• Evaluasi Perawatan Primer Gangguan Kesehatan Mental Pasien

1
0
• Terdapat perbedaan yang bermakna dan
signifikan terhadap kecemasan antara
kelompok yang diberi intervensi
Hypnobreastfeeding dengan kelompok
kontrol

1
1
• Ada pengaruh senam kegel terhadap
penyembuhan luka pada ibu post partum
• Terdapat selisih penyembuhan luka pada
ibu post partum dimana ibu yang melakukan
senam kegel lebih cepat sembuh jika
dibandingkan dengan ibu yang tidak
melakukan senam kegel
• Senam kegel dapaat mempercepat
penyembuhan luka perineum.

1
2
THANKS

1
3

Anda mungkin juga menyukai