Anda di halaman 1dari 8

DEMOKR

PARLEMENTER

ASI
MODERATOR

ANGGOTA ANDITYA PRAYOGI


i

AKIFAH SALSABILA ANNA DOFFAH BAIM FARIS SULAM I. MUSYIFIQUL ANAM

NURLELAH RIKA RAHMALIA SOBRI SEFIRA TEGUH AULIA AZIZ


DAFTAR ii
ISI
01. SEJARAH
Bagaimana sejarah Demokrasi Parlementer di Indonesia?

CIRI-CIRI
02. Apa ciri ciri dari Demokrasi Parlementer?

KELEBIHAN
03. Apa &
kelebihan dan kekurangan dari Demokrasi Parlementer?
KEKURANGAN
04. SOLUSI
Apa solusi dari masalah yang terjadi pada masa
Demokrasi Parlementer?
SEJARAH
SEJARAH DEMOKRASI PARLEMENTER
0
1
Masa Demokrasi Parlementer adalah masa ketika pemerintah
Indonesia menggunakan UUDS 1950 (Undang-Undang Dasar
Sementara) sebagai undang-undang negara dan sistem pemerintahan
parlementer. Artinya, kabinet bertanggung jawab kepada parlemen
(DPR) bukan kepada presiden. Kabinet dipimpin oleh seorang
perdana menteri, sementara itu presiden hanya berfungsi sebagai
kepala negara saja.

Masa Demokrasi Parlementer disebut pula masa Demokrasi Liberal


karena sistem politik dan ekonomi yang berlaku menggunakan
prinsip-prinsip liberal. Masa ini berlangsung mulai 17 Agustus 1950
sampai 6 Juli 1959.
CIRI-CIRI
CIRI-CIRI DEMOKRASI PARLEMENTER
0
2
• Dikepalai oleh seorang perdana menteri sebagai kepala
pemerintahan sedangkan kepala negara dikepalai oleh
presiden/raja.
• Kekuasaan eksekutif presiden ditunjuk oleh legislatif sedangkan
raja diseleksi berdasarkan undang-undang.
• Perdana menteri memiliki hak prerogratif (hak istimewa) untuk
mengangkat dan memberhentikan menteri-menteri yang
memimpin departemen dan non- departemen.
• Menteri-menteri hanya bertanggung jawab kepada kekuasaan
legislatif.
• Kekuasaan eksekutif bertanggung jawab kepada kekuasaan
legislatif.
• Kekuasaan eksekutif dapat dijatuhkan oleh legislatif.
• Parlemen sebagai pemegang kekuasaan di negara tersebut.
KELEBIHAN KEKURANGAN 03
KELEBIHAN DARI DEMOKRASI KEKURANGAN DARI DEMOKRASI
•PARLEMENTER
Pengaruh rakyat terhadap politik yang dijalankan pemerintah sangat besar •PARLEMENTER
Kedudukan badan eksekutif tidak stabil, karena dapat
• Pengawasan rakyat terhadap kebijakan pemerintah dapat berjalan dengan diberhentikan setiap saat oleh parlemen melalui mosi
baik tidak percaya
• Kebijakan politik pemerintah yang dianggap salah oleh rakyat dapat
sekaligus dimintakan pertanggungjawabannya oleh parlemen kepada • Sering terjadi pergantian kabinet, sehingga kebijakan
kabinet politik negara pun labil
• Mudah mencapai kesesuaian pendapat antara badan eksekutif dan badan
legislatif • Karena pergantian eksekutif yang mendadak, eksekutif
• Menteri-menteri yang diangkat merupakan kehendak dari suara terbanyak tidak dapat menyelesaikan program kerja yang telah
di parlemen sehingga secara tidak langsung merupakan kehendak rakyat disusunnya
pula
• Menteri-menteri akan lebih berhati-hati dalam menjalankan tugas karena
setiap saat dapat dijatuhkan oleh parlemen
• Pemerintah yang dianggap tidak mampu mudah dijatuhkan dan diganti
dengan Pemerintah baru yang dianggap sanggup menjalankan
pemerintahan yang sesuai dengan keinginan rakyat
SOLUSI 04
APA SOLUSI DARI MASALAH-
MASALAH YANG TERJADI PADA MASA
DEMOKRASI PARLEMENTER?
• Meningkatkan kesadaran politik dan partisipasi masyarakat dalam proses politik
dapat membantu meningkatkan akuntabilitas dan representasi dalam sistem
parlementer.Mengubah undang-undang pemilihan untuk memastikan representasi
yang lebih adil dan inklusif dalam parlemen
• Mendorong keberagaman partai politik untuk memastikan berbagai pandangan dan
WWW.REALLYGREATSITE.C
pemikiran politik diwakili dalam parlemen.
OM
• Memperkuat mekanisme anti-korupsi dan menghukum pelaku korupsi dengan
tegas.
• Meningkatkan pendidikan politik untuk meningkatkan pemahaman masyarakat
tentang proses politik dan hak-hak mereka.
• Melibatkan masyarakat dalam pembuatan kebijakan dan pengambilan keputusan
politik melalui konsultasi dan mekanisme partisipasi lainnya.
TERIMAKA
ATAS PERHATIANNYA

SIH

Anda mungkin juga menyukai