Anda di halaman 1dari 14

TEKS EKSPOSISI

KELAS VIII
01 .
Pengertian dan Tujuan Teks
PERTEMUAN 1 Eksposisi

02 Ciri-ciri Teks Eksposisi

03 Unsur-unsur Teks Eksposisi


04 Pola-pola Pengembangan
Eksposisi
Teks
Teks yang mengemukakan
Pengertian sejumlah pendapat disertai
Teks fakta yang memuat
dorongan, penilaian, atau
Eksposisi ajakan-ajakan tertentu
kepada khalayak.
Untuk menambah wawasan
Tujuan Teks atau pengetahuan pembaca
Eksposisi mengenai suatu keadaan atau
peristiwa
Ciri – ciri teks Ekposisi

1 2

Penjelasan berisi Penjelasan memerlukan fakta berupa


pendapat/ gagasan angka, statistik, peta/ grafik untuk
meyakinkan pembaca

3 4 5

Penjelasan Menggunakan Penutup berisi


bersifat bahasa yang penegasan
informatif dan bersifat informatif
objektif dan baku
Unsur – unsur Teks Ekposisi

1. Gagasan/ Pendapat

2. Fakta
Unsur – unsur Teks Eksposisi
Gagasan/ pendapat

Gagasan disebut juga ide/ pendapat. Isinya berupa


pernyataan yang mungkin berupa komentar, penilaian,
saran, dorongan, dan bujukan

contoh :
1. Virus corona sangat berbahaya
2. Gugus tugas sudah bekerja dengan baik
Unsur – unsur Teks Eksposisi
Fakta

Fakta adalah keadaan/ peristiwa yang merupakan


kenyataan, sesuatu yang benar-benar ada dan terjadi.

Contoh :
1.Virus corona menyebar di Indonesia sejak 2020
2. jumlah penderita virus corona di Indonesia mencapai
57.000 jiwa
Pola-pola
pengembangan Teks
Eksposisi

01 Pola Umum–Khusus / Paragraf Deduktif

02 Pola Khusus - Umum/ Paragraf Induktif

03 Pola Ilustrasi

04 Pola Perbandingan
Pola –pola pengembangan Teks Eksposisi

Pola Umum – Khusus


01
Paragraf yang ide pokoknya
terletak di awal paragraf yang
kemudian diikuti oleh kalimat-
kalimat penjelas.

Contoh:
Narkoba membahayakan bangsa di
masa depan. Efek kerusakannya
tidak hanya mengenai diri sendiri,
tetapi juga orang di sekitarnya. Tidak
hanya dalam skala kecil, tetapi juga
dalam skala besar menghancurkan
bangsa.
Pola-pola Pengembangan Teks Eksposisi

Pola Khusus –Umum / Paragraf Induktif


02
Paragraf yang diawali kalimat-kalimat
penjelas kemudian ide pokok nerada di akhir
paragraf.

Contoh :

Kebakaran hutan masih terjadi. Begitu


pun dengan penebangan liar semakin
meningkat. Diperburuk dengan rencana
pem bukaan hutan lindung bagi
perkembangan. Keadaan tersebut
menambah suram nasib hutan kita.
Pola- pola pengembangan Teks Eksposisi

Pola Ilustrasi
Pada pola ilustrasi, gagasan – gagasan umum
03 menggunakan ilustrasi (contoh) konkret (nyata)
yang berfungsi untuk membuktikan suatu
pendapat.

Contoh :

Tidak semua bidang yang ada


dapat dikuasai anak. Orang tua /
guru sebaiknya mengarahkan
anak untuk menguasai bidang
yang disukai. Misalnya, jika sang
anak menyukai bidang menulis,
maka arahkan anak agar ke
bidang tersebut
Pola-pola pengembangan Teks Eksposisi

Pola Perbandingan
04
Pada pola perbandingan dilakukan suatu
perbandingan yang ditentukan oleh perbedaan
atau kesamaan berdasarkan aspek tertentu.

Contoh :

Perlu adanya kerja sama dari berbagai


komponen agar pendidikan semakin
baik. Seperti halnya bangunan yang
akan berdiri kokoh. Jika semua
komponen bersatu. Maka dari itu,
pemerintah, guru, siswa, dan orang
tua harus bahu-membahu.
Tetap semangat belajar dan jaga kesehatan!

Anda mungkin juga menyukai