Anda di halaman 1dari 7

Bahasa Indonesia

Fase A Lanjut
Pengunaan Tanda Koma (,)

Tanda koma (,) digunakan Tanda koma (,) digunakan


untuk memisahkan bagian- sebelum kata penghubung,
bagian yang diperinci berupa seperti, tetapi, melainkan,
kata, frasa, atau bilangan. sedangkan.

Contoh: Contoh:
Ada Kancil, Kura-Kura, Mereka ingin menyerah,
Jerapah, dan Kelinci di tetapi mereka ingin dapat
taman. menangkap si Kancil.
Kata Benda, Kata Sifat, dan Antonim
• Kata dapat dikelompokkan menjadi beberapa jenis.
Perhatikan gambar berikut:
Jeruk manis

Buku tebal

Kata yang bergaris bawah


termasuk Kata Benda

Kata yang berwarna merah


Botol hitam
termasuk Kata Sifat
Contoh kalimat dengan menggunakan kata-kata yang terdiri dari
kata benda dan kata sifat:

Rumah besar
Mobil baru
Aneka Profesi di Sekitar Kita

DOKTER KOKI
Apakah kamu sudah
mengerjakan tugasmu?

Pilihlah satu pekerjaan yang

kamu sukai, kemudian tulislah

sebuah cerita tentang

pekerjaan yang kamu sukai

itu!

Anda mungkin juga menyukai