Anda di halaman 1dari 20

Tips

1. Buat RPP dengan topik/materi sesuai mapel yang diampu atau yang paling
dikuasai untuk pembelajaran luring bukan daring
2. Satu topik ini akan disimulasikan selama 10 menit.
3. Tidak melakukan share screen.
4. Tujuan pembelajaran relevan bagi murid dan tercapai saat simulasi.
5. Strategi yang diterapkan untuk mencapai tujuan “mengaktifkan siswa” dan
sesuai kebutuhan siswa. (Berdiferensiasi, KSE, Budaya positif)
6. Lengkapi dengan LKPD
7. Menerapkan refleksi terhadap praktik pembelajaran
8. Strategi penilaian yang baik.
Contoh Tujuan Pembelajaran
Kegiatan Pembelajaran
Keterhubungan Tujuan dengan Kegiatan

Tujuan Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran


• Melalui permainan puzzle tentang tekhnik • Siswa bersama kelompoknya menyusun puzle
dasar passing bawah dalam permainan bola untuk membentuk sebuah gambar yang
voli mini, siswa dapat menemukan langkah- bermakna.
langkah tekhnik passing bawah dengan benar.
• Siswa bersama kelompoknya menjelaskan
langkah-langkah tekhnik passing bawah
gambar puzlle yang berhasil disusun.
Keterhubungan Tujuan dengan Kegiatan

Tujuan Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran


Melalui kegitan berdiskusi, siswa dapat menganalisis • Siswa bersama kelompoknya mengeksplorasi lebih lanjut
tekhnik dasar passing bawah pada permainan bola tentang tekhnik dasar passing bawah pada permainan bola
voli mini dengan benar. voli.
• (Guru menyediakan berbagai bahan-bahan pembelajaran:
bacaan dan gambar-gambar tentang tekhnik dasar passing
bawah, video pembelajaran tentang tekhnik dasar passing
bawah. Siswa yang memiliki gaya belajar kinestetik boleh
mempraktikan sikap/Gerakan/posisi pasing. Siswa juga
diberikan kesempatan untuk melakukan wawancara dengan
guru-guru di sekolah.) (Diferensiasi proses terhadap profil
belajar murid.)
• Siswa membuat analisis tekhnik dasar pasing bawah pada
permainan bola voli mini. (produk sesuai keinginan siswa)
(Diferensiasi Produk terhadap minat)
Keterhubungan Tujuan dengan Kegiatan

Tujuan Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran


• Siswa bersama kelompoknya menyusun puzle
untuk membentuk sebuah gambar yang
bermakna.
• Siswa bersama kelompoknya menjelaskan
langkah-langkah tekhnik passing bawah
gambar puzlle yang berhasil disusun.
Keterhubungan Tujuan dengan Kegiatan

Tujuan Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran


• Melalui kegiatan kelompok, siswa
 Siswa mempraktikkan gerak tekhnik dasar
dapat mempraktikkan tekhnik dasar
passing bawah pada permainan bola passing bawah pada permainan bola voli
voli mini dengan percaya diri.
mini menggunakan alat yang dimodifikasi secara
berpasangan di lapangan. Satu siswa melempar
bola, siswa lain melakukan passing bawah
secara bergantian. (Modifikasi alat
menggunakan bola karet yang dilapisi busa, agar
anak tidak kesakitan ketika melakukan passing)

• Budaya positif: Bekerja sama.


Kegiatan penutup
• Refleksi Pembelajaran:
• Apa yang sudah kalian pelajari?
• Bagaimana perasaan kalian?
• Pembelajaran apa yang kalian peroleh?
• Apa yang akan kalian lakukan kedepan terkait pembelajaran yang
diperoleh.
Penilaian
1. Penilaian Kompetensi Sikap
2. Penilaian Kompetensi Pengetahuan
3. Penilaian Kompetensi Keterampilan
Salin Link_ Selesai_ Copikan Link pada

Terakhir: Klik Simpan

Anda mungkin juga menyukai