Anda di halaman 1dari 17

PENGANTAR

HUKUM PAJAK

ORLANDO HOYARANDA, S.E., M.Ak., BKP


PENGERTIAN HUKUM PAJAK DAN PAJAK

Keseluruhan Peraturan

Mengambil kekayaan
PENGERTIAN seseorang

Meliputi wewenang
pemerintah

Menyerahkan kembali ke
masyarakat
HUKUM PAJAK
Menelaah keadaan dalam
masyarakat

Merumuskan peraturan
TUGAS hukum

Menafsirkan dengan
pertimbangan ekonomis
dan keadaan masyarakat

by dion_goendoel (gededionsyailendra@gmail.com)
PENGERTIAN HUKUM PAJAK DAN PAJAK
Iuran kepada negara (yang dapat dipaksakan) yang
terutang oleh yang wajib membayarnya menurut
peraturan, tidak mendapat prestasi kembali

PENGERTIAN Prestasi kepada pemerintah yang terutang melalui


norma umum, dapat dipaksakan, tanpa kontraprestasi

Iuran rakyat kepada kas negara berdasarkan undang-


undang dengan tidak mendapat jasa timbal

PAJAK Dipungut berdasarkan undang-undang

Tidak ada kontraprestasi dari pemerintah

CIRI-CIRI Dipungut pemerintah pusat dan pemerintah daerah

Diperuntukkan pengeluaran-pengeluaran pemerintah

Membiayai tujuan tidak budgeter

by dion_goendoel (gededionsyailendra@gmail.com)
FUNGSI PAJAK, KEDUDUKAN HUKUM PAJAK

Fungsi Penerimaan
• Sumber dana untuk membiayai pengeluaran
pemerintah
Fungsi Mengatur
• Alat untuk mengatur atau melaksanakan kebijakan
di bidang sosial atau ekonomi
Fungsi Redistribusi
• Unsur pemerataan dan keadilan dalam masyarakat

Fungsi Demokrasi
• Wujud sistem gotong royong

by dion_goendoel (gededionsyailendra@gmail.com)
FUNGSI PAJAK, KEDUDUKAN HUKUM PAJAK
Pasal 23A
Pengenaan dan Pemungutan Pajak
Undang-
untuk keperluan negara
Undang Dasar
berdasarkan Undang-Undang
1945

Hukum Pajak

Hukum Publik

Hukum
Hukum
Pidana dan
Perdata
Peradilan

by dion_goendoel (gededionsyailendra@gmail.com)
ASAS DAN DASAR PEMUNGUTAN PAJAK

Equality

Keadilan
Benefit
Asas Horizonta
Principle
Pemungutan l dan
Economy
Pajak Certainty
& Ability
Keadilan
(Adam Smith) Principle
Vertikal

Convenience

by dion_goendoel (gededionsyailendra@gmail.com)
ASAS DAN DASAR PEMUNGUTAN PAJAK

Teori Asuransi

Asas Yuridis
Teori Asas Teori
Daya Beli Kepentingan
Asas Pemungutan
Pajak
(Falsafah Hukum)
Asas
Teori
Bhakti
Teori Gaya Pikul
Ekonomis

by dion_goendoel (gededionsyailendra@gmail.com)
HUKUM PAJAK FORMAL DAN MATERIIL

Hukum Pajak Formal Hukum Pajak Materiil


Memuat bentuk/tata cara mewujudkan hukum Memuat norma-norma yang menerangkan
materiil menjadi kenyataan keadaan perbuatan,

peristiwa hukum yang dikenakan pajak, siapa


yang dikenakan pajak,

berapa besar pajak yang dikenakan,

segala sesuatu tentang timbul dan hapusnya


utang pajak,

hubungan hukum antara pemerintah dan


Wajib Pajak

by dion_goendoel (gededionsyailendra@gmail.com)
JENIS PAJAK

Golongan Sifat Pemungut

Pajak Pajak
Pajak Pusat
Langsung Subjektif

Pajak Tidak Pajak Pajak


Langsung Objektif Daerah

by dion_goendoel (gededionsyailendra@gmail.com)
STRUKTUR PAJAK DI INDONESIA
Direktorat PPh, PPN, PPnBM, PBB, BPHTB, Bea
Jenderal Pajak Meterai
Pajak Pusat
Direktorat
Jenderal Bea dan Bea Masuk dan Cukai
Cukai
Pembagian
Pajak
PKB, BBNKB, Pajak Bahan Bakar ,
Pemerintah
Pajak Pengambilan dan Pemanfaatan
Provinsi
Air
Pajak Daerah
Pajak Hotel, Pajak Restoran, Pajak
Pemerintah
Hiburan, Pajak Reklame, Pajak
Kabupaten/Kota
Penerangan Jalan, Pajak Parkir

by dion_goendoel (gededionsyailendra@gmail.com)
CARA PEMUNGUTAN PAJAK, TARIF PAJAK

Stelsel Pajak
Stelsel
Anggapan: Stelsel
Stelsel Nyata:
didasarkan Campuran:
didasarkan
pada suatu kombinasi
pada objek
anggapan yang nyata dan
yang nyata
diatur undang- anggapan
undang

by dion_goendoel (gededionsyailendra@gmail.com)
CARA PEMUNGUTAN PAJAK, TARIF PAJAK

Sistem Pemungutan

Official Self
Withholding
Asessment Assessment
System
System System

by dion_goendoel (gededionsyailendra@gmail.com)
CARA PEMUNGUTAN PAJAK, TARIF PAJAK

Sistem Pemungutan

Official Self
Withholding
Asessment Assessment
System
System System

by dion_goendoel (gededionsyailendra@gmail.com)
CARA PEMUNGUTAN PAJAK, TARIF PAJAK

Yurisdiksi Pemungutan

Asas Tempat Asas


Asas Sumber
Tinggal Kebangsaan

by dion_goendoel (gededionsyailendra@gmail.com)
CARA PEMUNGUTAN PAJAK, TARIF PAJAK

Tarif
Tarif Efektif
Marginal

by dion_goendoel (gededionsyailendra@gmail.com)
CARA PEMUNGUTAN PAJAK, TARIF PAJAK

Struktur Tarif Pajak


Proporsional Progresif Degresif Tetap

by dion_goendoel (gededionsyailendra@gmail.com)
UTANG PAJAK DAN SANKSI PERPAJAKAN

Utang Pajak
• Secara formal: timbul karena surat
ketetapan pajak
• Secara material: timbul karena undang-
undang

Sanksi Perpajakan
• Sanksi Administrasi
• Sanksi Bunga
• Sanksi Kenaikan
• Sanksi Pidana

by dion_goendoel (gededionsyailendra@gmail.com)

Anda mungkin juga menyukai