Anda di halaman 1dari 16

MATERI

MEMO
MENU
SIGN AND SYMBOLS
KELOMPOK 7

MUHAMMAD ROFI
FARREN DONU AZZAKY
GIAN HERMAWAN
MEMO
PENGERTIAN
MEMO
The memo stands for memorandum and has various meanings, namely (1) memorandum means an unofficial note or warning letter, (2)
memorandum means a statement of diplomatic relations, and (3) memorandum means a form of communication that leads to suggestions,
directions, or lighting.
Meanwhile, based on KBBI (Big Indonesian Dictionary), this memo or memorandum is a form of communication that contains
suggestions, directions, or explanations in the form of notes. In addition, memos can also be used as a statement in diplomatic relations.
Not only that, memos or memorandums can also be used by the leadership of an organization or company in an effort to convey a short
message in the form of a notification or request within an organization or company.
So, based on some of the definitions that have been described above, it can be concluded that a memo is a form of communication through
short messages which are usually in the form of suggestions, notifications, requests, and written in a note.
In practice, it is very rare for employees to provide a memo to superiors, especially in an organization or business company.
Meanwhile, in the realm of law, a memorandum report usually has only one to three pages. For example, if there is more than one page,
efforts should also be made to summarize it so that the reader does not need to read all of the information.
MEMO
PENGERTIAN
MEMO
memo itu singkatan dari memorandum dan memiliki berbagai macam makna, yaitu (1) memorandum berarti nota atau surat peringatan tidak resmi, (2)
memorandum berarti surat pernyataan hubungan diplomasi, dan (3) memorandum berarti bentuk komunikasi yang menjurus ke saran, arahan, atau
penerangan.
Sementara itu, berdasarkan KBBI (Kamus Besar Bahasa Indonesia), memo atau memorandum ini merupakan bentuk komunikasi yang berisi saran, arahan,
atau penerangan dalam bentuk nota. Selain itu, memo juga bisa dijadikan sebagai surat pernyataan dalam hubungan diplomasi.
Tidak hanya itu saja, memo atau memorandum dapat juga digunakan oleh pimpinan suatu organisasi atau perusahaan dalam upaya menyampaikan suatu
pesan singkat yang berupa pemberitahuan atau permintaan dalam suatu organisasi atau perusahaan tersebut.
Nah, berdasarkan beberapa definisi yang telah diuraikan tersebut, dapat disimpulkan bahwa memo adalah bentuk komunikasi melalui pesan singkat yang
biasanya berupa saran, pemberitahuan, permintaan, dan ditulis dalam sebuah nota.
Di dalam praktiknya, sangat jarang bagi pihak karyawan untuk memberikan sebuah memo kepada pihak atasan, terutama dalam suatu organisasi atau
perusahaan bisnis.
Sementara itu, dalam ranah hukum, sebuah laporan memorandum biasanya memiliki satu hingga tiga halaman saja. Semisal halamannya lebih dari satu, itu
pun harus diusahakan untuk meringkas supaya pembaca tidak perlu membaca keseluruhan informasinya.
MEMO
TUJUAN MEMO
The purpose of the memo is to request or provide information or instructions to a competent person.

FUNGSI MEMO
The memo function is used to remind, emphasize something or matter. The contents of the memo
are requests, instructions, notifications, suggestions, messages and specific tasks.
MEMO
TUJUAN MEMO
Tujuan memo ialah untuk meminta atau memberikan informasi atau petunjuk kepada seseorang yang
berkompeten.

FUNGSI MEMO
Fungsi memo yaitu di gunakan untuk mengingatkan, menegaskan tentang suatu hal maupun urusan.
Adapun isi dari memo berupa permintaan, instruksi, pemberitahuan, saran, pesan dan tugas-tugas
tertentu.
MEMO
STUKTUR MEMO
The memo consists of several parts of the "structure" of the memo, including the following:
Chief Memo
The head of the memo consists of: "official memo" letterhead, sender's name and recipient's name.
Memo Agency
The scrap body consists of scrap sides.
Memo Feet
The footer of the memo consists of: the signature and full name of the memo maker.
MEMO
STUKTUR MEMO
Memo terdiri dari beberapa bagian “struktur” memo antara lain sebagai berikut:
Kepala Memo
Kepala memo terdiri dari: Kop memo “memo resmi”, nama pengirim dan nama
penerima.
Badan Memo
Badan memo terdiri dari sisi memo.
Kaki Memo
Kaki memo terdiri dari: tanda tangan dan nama jelas si pembuat memo.
CONTOH MEMO
INTERNAL MEMORIES

Number : 01/MI-PPK/VI/2017

Appendix : 1

Characteristics : Important

Dear. : From :

Director of Alert Men's Hospital Patient Education Team ……………………..

Parts / Units :

Patient and Family Education

CC: Date :

– Director of Alert Boys Hospital 11 February 2017

– All employees of Putra Alert Hospital

- Files

Subject: INVITATION TO SOCIALIZE SOP FOR GIVING AND WRITING EDUCATION

Yours faithfully,

In order to improve the performance and quality of the Patient and Family Education team, socialization will be carried out regarding Providing Education to
patients and families, which will be held on:

Day / Date : Monday, 20 February 2017

Time : 08.00 – Finish

Place : Emergency Room at Putra Alert Hospital

So with this we expect your presence to expedite these activities. Thus this notification for your attention and good cooperation is conveyed. Thank you.

PPK Accreditation Team

Dadang Septiono, Amd, Kepja PPK Working Group Head


CONTOH MEMO
MEMO INTERNAL

Nomor : 01/MI-PPK/VI/2017

Lampiran : 1

Sifat : Penting

Kepada Yth. : Dari :

Direktur Rumah Sakit Putra Waspada Tim Pendidikan Pasien …………………….. dan Keluarga

Bagian / Unit :

Pendidikan Pasien dan Keluarga

Tembusan : Tanggal :

– Direktur Rumah Sakit Putra Waspada 11 Februari 2017

– Seluruh karyawan Rumah Sakit Putra Waspada

– Arsip

Perihal : UNDANGAN SOSIALISASI SOP PEMBERIAN DAN PENULISAN EDUKASI

Dengan hormat,

Dalam rangka meningkatkan kinerja dan mutu tim Pendidikan Pasien dan Keluarga, maka akan dilaksanakan sosialisasi mengenai Pemberian Edukasi kepada pasien dan keluarga,
yang akan diselenggarakan pada :

Hari / Tanggal : Senin, 20 Februari 2017

Pukul : 08.00 – Selesai

Tempat : Ruang IGD Rumah Sakit Putra Waspada

Maka dengan ini kami mengharapkan kehadiran saudara guna memperlancar kegiatan tersebut. Demikian pemberitahuan ini atas perhatian dan kerjasama yang baik disampaikan
Terima Kasih.

Tim Akreditasi PPK

Dadang Septiono, Amd, Kep


Ketua Pokja PPK
MENU
PENGERTIAN
MENU
“Menu or a bill of fare is a list of prepared and presentation should attract
customer and represent value for money”

menu adalah sebuah daftar makanan yang telah dilengkapi dengan harga masing-
masing, yang disediakan dan ditampilkan untuk menarik pelanggan serta
memberikan nilai terhadap sejumlah uang terhadap makanan yang ditawarkan.
MENU
PENGERTIAN
MENU
Pada dasarnya makanan / hidangan yang tersedia haruslah disusun berdasarkan “Menu
Skeleton” (kerangka menu) sebagai berikut :
1. Appetizer (Hidangan Pembuka)
2. Soup (Sop), (masih termasuk hidangan pembuka)
3. Main Course (Hidangan Pokok)
4. Dessert (Hidangan Penutup)
Melalui beberapa pengertian diatas tersebut, dapat disimpulkan bahwa menu adalah
sebuah susunan daftar makanan yang telah tersedia dan siap untuk dihidangkan mulai
dari appetizer ( makanan pembuka) sampai dessert (makanan penutup).
MENU
CONTOH MENU

CONTOH
SIGN AND SYMBOLS
PENGERTIAN SIGN AND
SYMBOLS
Tanda sebetulnya adalah kata umum yang bersifat Simbol (atau lambang) merupakan sebuah gambar
lebih global dan luas. Tanda merupakan apa saja yang disederhanakan dan mengandung asosiasi
yang menggantikan sesuatu lainnya. Tanda ialah terhadap suatu obyek yang tidak
segala sesuatu yang sebagai sesuatu yang sudah harus berhubungan langsung baik secara fisik
diketahui sebelumnya menuju kepada pengetahuan maupun karena kehadirannya dalam waktu tertentu.
tentang sesuatu yang lain. Logo simbol dan lambang Simbol bersifat operator dan punya nilai fungsional.
sebetulnya termasuk tanda. Titik, koma, titik dua Kata kata seringkali dibuat simbol sehingga jika kita
juga termasuk tanda. melihat simbol dengan mudah memahami
konteksnya.
SIGN AND SYMBOLS
PENGERTIAN SIGN AND
SYMBOLS

A sign is actually a general word that is more global A symbol (or symbol) is an image that is simplified
and broad. A sign is anything that replaces and contains an association for an object that does
something else. A sign is anything that is known not have to be directly related either physically or
beforehand leads to knowledge of something else. because of its presence at a certain time. Symbols
Logos, symbols and symbols actually include signs. are operators and have functional value. Words are
Periods, commas, colons are also signs. often made up of symbols so that if we see symbols
we can easily understand the context.
CONTOH SIGN AND
SYMBOLS
•Manajer Unit Produksi / Unit Production Manager

•Asisten Sutradara 1

•Asisten Sutradara 2
•Nama-Nama Karakter dan Pemerannya (Biasanya diurutkan dalam urutan tampil).

•Departemen Stunt
•Departemen Produksi

• Asisten Manajer Unit Produksi


• Asisten Produksi
• Koordinator Produksi
• Manajer Lokasi

THANK YOU
• Pencari Lokasi
• Runner
• Craft Service
•Departemen Transportasi

• Koordinator Transportasi
• Supir
•Departemen Penyutradaraan

• Pencatat Adegan
• Asisten Pencatat Adegan
•Departemen Casting

• Asisten Penata Peran


• Koordinator Pemeran
•Departemen Kamera

• Asisten Kamera
• Clapper / Loader
• Still Photographer

Anda mungkin juga menyukai