Anda di halaman 1dari 14

Pendidikan Agama Kristen

&
Budi Pekerti

Kelas XI
Pembelajaran 5
Materi

•Melibatkan Allah dalam keluarga


adalah suatu hal yang dialami secara
penuh. Keluarga tidak selayaknya
atau mengacuhkan jika ada salah satu
keluarga yang mengalami kejatuhan,
•sikap keluarga ditengah kejatuhan :
A.Mengambil konsep partnership dalam keluarga
Yang mempersatukan keluarga bukan hanya Roh tapi juga
ikatan darah. Keluarga harus menjadi tempat sosialisasi
pertama dan utama dalam membentuk dan mengarahkan
kehidupan .Kemitraan dalam keluarga hanya bisa dilakukan
oleh orang – orang yang memiliki pola pikir :

 Kesamaan ( visi,misi dan tujuan )


 Kebersamaan ( gotong royong )
 Keseimbangan dan kesetaraan
 Keadilan dan keterbukaan ( transparency )
 Pemahaman akan manfaat kemitraan
 Pemahaman relasi yang berkepanjangan
B. Kasih Tidak Pernah Gagal
 Pengajaran yang paling berkuasa disampaikan
oleh Tuhan yesus adalah mengenai
pengampunan ,pengampunan yaitu kesalahan.
 Kita tidak perlu menyebut ini kesalahan
melainkan ini kita sebut keterbatasan manusia.
 Matius 6 : 14 – 15 memberikan panduan bahwa
kita mengampuni bukan karena kita mampu
untuk mengampuni melainkan harus kita lebih
dahulu diampuni dan dikasihi Allah.
C. Kasih untuk memulihkan suami dan istri
Sebagai pelajar Kristen sangat perlu memahami
Langkah-langkah pencegahan perceraian :
Singkirkan dari kepala
Hormati pasangan secara utuh
Milikilah komitmen
Mengambil tanggung jawab
Putuskan hal – hal yang perlu bimbingan dari
Allah
D. Kasih untuk memulihkan orang tua dan anak

Tujuh hal yang menjadi perhatian orang tua dalam


berkomunikasi dengan anak,yaitu :
Membangun percaya diri
Adanya penghargaa diri
Mengubah citra diri negative
Siap menerima perubahan
Membangun prestasi yang unggul
Membangun strategi yang terorganisir
E. Mengasihi seperti Tidak Pernah Terluka
Alkitab memberitahukan kepada kita bahwa
Tuhan tidak akan memberikan kepada kita
lebih dari pada yang bisa kita tanggung.
• Keterlibatan Allah dalam Alkitab
mengingatkan kira untuk :
Mengasishi Allah
Tidak ada dalam krisis
Menyembah Allah dalam segala situasi
Tetap bersandar pada Allah
Penjelasan Ayat Alkitab

• Matiua 11 : 2 – 11
• Yohanes Pembaptis adalah orang yang
merintis pekabaran injil.
• Matius 3 : 17,mengatakan “ inilh Anak-ku
yang kukasihi kepada-Nyalah Aku berkenan”
Yohanes Pembaptis berada dipenjara
bertahun-tahun untuk melakukan apa yang
Tuhan Perintahkan dan dalam prosesnya ia
ditolak.
3 Yohanes 1 : 4
Rosul Yohanes mengungkapkan sekacita
besarnya yang utama adalah jika orang-
orang yang dia bawa kepada kristus hidup
dalam kebenaran.
Yohanes Pembaptis menggambarkan dirinya
sebagai bapa Rohani bagi umat.
Bapa sebagai gambaran kehidupan
keluarga,karena umat Tuhan adalah keluarga
juga
Kegiatan 3 : Ecclesia Domestica Kecil

Gereja memiliki tiga tugas penggilan,yaitu :


Koinonia, Marturia & Diakonia.
Keluarga sebagai komunitas kecil wajib
mempraktikkannya ketiga hal tesebut.
Tugas kalian invidu cari makna ketiga tugas
tersebut,kemudia analisis kehidupan
keluargamu,berikan contoh yang nyata dari
praktik ketiga tugas panggilan tersebut.
Doa Penutup

• Tuhan Yesus Kristus,kami bersyukur atas segala kebaikan-Mu.


Engkau memberi berkat melalui kerja keras kami. Di
dalamnya Engkau memberi kami kekuatan,kesabaran dan
ketabahan sehingga itu semua tidak menjadi sia-sia bagi
kami. Kami juga bersyukur atas segala kemalangan dan
ketidak beruntungan yang pernah kami alami. Terima kasih
Tuhan, untuk orang – orang yang telah menguatkan kami
agar kami tetap hidup dalam kebenaran-Mu. Kiranya kami
menghormati jasa mereka dengan cara menolong seseorang
dalam Perjalanan imannya hari ini.Amin.

Anda mungkin juga menyukai