Anda di halaman 1dari 18

STRUKTUR

LOGIKA IF, IF
ELSE
Tri Bondan Kriswinarso
Ketika membuat kode program, ada saatnya
kita butuh suatu perintah percabangan, yakni
jika sebuah kondisi terpenuhi, jalankan kode
program ini. Jika tidak, jalankan kode program
yang lain. Untuk hal tersebut tersedia struktur
logika if, if else, dan case dalam bahasa
pemrograman Pascal.

Konsep tentang tipe data dan operator yang


kita pelajari sebelumnya sangat berguna untuk
memahami materi ini, terutama operator
perbandingan dan operator logika.
Struktur
Logika IF
Struktur logika IF dipakai untuk
membuat percabangan kode
program yang bergantung
apakah sebuah kondisi bisa
dipenuhi atau tidak. Jika kondisi
dipenuhi (bernilai true), maka
jalankan
kode program.
Kondisi berperan sebagai penentu dari struktur
percabangan ini. Jika kondisi terpenuhi (menghasilkan
nilai true), blok kode program akan dijalankan. Jika
kondisi tidak terpenuhi (menghasilkan nilai false), blok
kode program tidak akan dijalankan. Blok kode
program sendiri dimulai dari begin hingga end;.

Kondisi ini biasanya berupa operasi perbandingan,


seperti apakah variabel a berisi angka 10, atau variabel
password berisi string 'rahasia'.
Contoh:

Pada kondisi di atas, yang kita gunakan adalah if 3 < 5. Apakah 3 lebih
kecil dari 5? betul, maka kondisi ini menghasilkan nilai true.
Akibatnya, blok kode program akan dijalankan.
Struktur
Logika IF IF
Struktur logika ini menulis
kondisi if beberapa kali dalam
sebuah kode program. Setiap blok
kode if tersebut dijalankan
tergantung apakah
kondisi yang di syaratkan bisa
terpenuhi atau tidak.
Struktur Logika
IF..ELSE
Struktur logika IF.. ELSE adalah
percabangan kedua dari sebuah
kondisi IF. blok kode if baru
dijalankan jika kondisi bernilai
true. Kita bisa
membuat blok kode lain sebagai
sambungan dari blok kode if
namun hanya dijalankan jika
kondisi bernilai false, dan itulah
blok kode ELSE.
Kondisi berperan sebagai penentu dari struktur
percabangan ini. Jika kondisi terpenuhi (menghasilkan
nilai true), blok kode program akan dijalankan. Jika
kondisi tidak terpenuhi (menghasilkan nilai false), blok
kode program tidak akan dijalankan. Blok kode
program sendiri dimulai dari begin hingga end;.

Kondisi ini biasanya berupa operasi perbandingan,


seperti apakah variabel a berisi angka 10, atau variabel
password berisi string 'rahasia'.
Struktur Logika
IF.. ELSE IF.. ELSE
Struktur logika IF.. ELSE IF..
ELSE adalah sebutan untuk
kondisi if else yang saling
bersambung. Struktur logika ini
mirip dengan
struktur logika IF.. IF
Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai