Anda di halaman 1dari 13

ARSITEKTUR HEMAT ENERGI

z
TINGKAT KENYAMAN TERMAL
DAN LINGKUNGAN DALAM
BANGUNAN GEDUNG
z
TUJUAN

Tujuan konsumsi energi dalam Tujuan efisiensi energi di bangunan


bangunan gedung gedung dan sistem bangunan gedung :
 Kenyamanan yang terkait dengan  Memperkecil konsumsi energi
kondisi lingkungan dalam ruangan tanpamengorbankan kenyamanan,
dengan kondisi yang terdapat di luar kesehatan,atau produktivitas dari
ruangan. penghunibangunan gedung.
 Kesehatan dan produktivitas
manusia.
z

 Sudut Pandang Psikologis


kenyamanan termal dapat dirasakan
ketika seseorang merasa nyaman
pada kondisi suhu pada rentang suhu
KENYAMANAN panas dan dingin di suatu ruangan.

THERMAL
Psikologis
Fisiologis
Zona Kenyamanan
z

 Sudut Pandang Fisiologis


Kenyamanan termal terjadi saat terdapat keseimbangan termal tanpa
adanya proses berkeringat secara regular antara tubuh manusia dan
lingkungan. Parameter kenyamanan termal manusia adalah:
KENYAMANAN
THERMAL
Psikologis
Fisiologis
Zona Kenyamanan
z  Zona Kenyamanan
Zona Kenyamanan adalah wilayah yang tercakup dalam grafik
psikometris yang mengindikasikan adanya lingkungan termal yang
sesuai untuk pengguna ruang.
Untuk mencapai bangunan gedung yang hemat energi,
direkomendasikan untuk menggunakan grafik kenyamanan psikrometrik
untuk membuat proses dimana desainer dapat secara sistematis
mencocokkan solusi desainnya dengan kondisi iklim yang ada.
KENYAMANAN
THERMAL
Psikologis
Fisiologis
Zona Kenyamanan
z

Pencahayaan Alami
 memanfaatkan sebanyak-banyaknya cahaya alami
sebagai sumber utama penerangan

 menggunakan lampu elektrikal di tempat dimana cahaya


alami tidak cukup, dan selanjutnya memilih lampu
artifisial yang efisien
z

Be careful !
 Salah satu cara agar bangunan gedung memiliki efisiensi energi yang baik adalah dengan
mengupayakan agar infiltrasi udara panas dari luar dan kehilangan udara sejuk dari dalam
harus diperkecil.

 Namun, dampak negatif dari situasi kedap udara ini yaitu adanya penimbunan CO2 akibat
ventilasi yang tidak cukup. Grafik pada Gambar berikut menunjukkan CO2 yang
diproduksi oleh aktivitas umum penghuni serta kebutuhan oksigen untuk aktivitas-aktivitas
tersebut.
z

Strategi
pemanfaatan
• Mendorong penggunaan ventilasi alami
sebagai metode utama dengan cara
memaksimalisasi matahari dan angin.

Ventilasi
z • Dengan memilih ventilasi mekanikal
yang efisien dan saat metode alami
tidak cukup.
z

Pemenuhan 3 fungsi :

 Untuk memenuhi kebutuhan udara bersih dari penghuni


(ventilasi kesehatan).
Metode Primer
 Untuk memperbesar tingkat hilangnya panas yang cukup dan
Ventilasi alami dapat menguap dari tubuh (ventilasi kenyamanan).

 Untuk menyejukkan lingkungan dalam ruangan melalui


pertukaran udara dalam ruangan dengan udara luar ruangan
(pendinginan struktural).
z

Metode Primer
Ventilasi alami
z

Proses penyediaan atau perpindahan udara dari atau menuju ruang


tertentu,melalui udara yang telah dikondisikan/diperlakukan
sedemikian rupa dengan menggunakan alat HVAC (heating,
ventilation, air conditioning ataupemanasan, ventilasi, dan pendingin
ruangan).

Metode Sekunder Pemenuhan fungsi :


Ventilasi
Mekanikal  suhu yang diinginkan

 kelembaban yang dapat diterima

 partikel debu sesedikit mungkin

 tingkat bau di bawah ambang batas

 keseragaman distribusi udara


z
Berikut strategi ventilasi mekanikal:

 Meminimalisasi beban pendinginan bangunan gedung

 Desain HVAC yang tepat dengan REE (Rasio Efisiensi Energi)


yang lebih tinggi

 Inspeksi yang tepat untuk testing commissioning

 Proses yang tepat untuk operasional dan perawatan.


Metode Sekunder
Ventilasi
Mekanikal
z

z
Thanks !
Any questions?

Anda mungkin juga menyukai