Anda di halaman 1dari 10

ANALISIS KESALAHAN SISWA DALAM MENYELESAIKAN

SOAL PADA MATERI OPERASI HITUNG BILANGAN BULAT

Dosen Pengampu:
Prof. Dr. Syafruddin Side, M.Si

Kelompok 2
Rezki Auliyah Ramadhani
Mulyanti Rahma
Bilangan Bulat
Bilangan Bulat adalah sebuh bilangan yang tidak berupa decimal atau berupa bentuk
pecahan. Bilangan bulat terdiri atas bilangan asli atau bilangan positif, bilangan nol,
dan bilangan negatif.

Operasi hitung bilangan bulat merupakan salah satu materi yang sulit dipahami siswa.
Hal ini sejalan dengan penelitian yang dilakukan oleh Adzra Afifah dan Maylinda
(2021) yang mengatakan bahwa dalam pembelajaran operasi bilangan bulat siswa
masih belum mampu mengerjakan dengan baik dan sering melakukan kesalahan
dalam pengoperasian bilangan bulat.
Identifikasi Masalah
Kesalahan konsep yang sering terjadi dalam mengoperasikan bilangan bulat diantaranya (1)
operasi hitung campuran perkalian, penjumlahan dan pengurangan, (2) operasi hitung perkalian
dan pengurangan, (3) operasi distribusi, (4) kurang memahami penjumlahan dan pengurangan
sama kuat. (5) operasi hitung dari sebelah kiri dan menyamakan semua operasi hitung memiliki
bentuk yang sama. Kesalahan prosedural yang dilakukan siswa diantaranya: (1) tidak melihat
perbedaan antara operasi hitung campuran, melakukan kesalahan dengan operasi pengurangan
terlebih dahulu, (2) mengumpulkan dengan subtitusi terlebih dahulu lalu dioperasikan, (3) tidak
dapat menjumlahkan operasi hitung pengurangan dengan bilangan negatif. Faktor-faktor siswa
melakukan kesalahan: (1) tidak teliti dalam mengoperasikan operasi bilangan bulat, (2) buru-buru
dalam mengerjakan soal, (3) binggung atau belum bisa membedakan setiap tanda operasi yang
diberikan dalam soal, (4) tidak memahami aturan dalam operasi hitung bilangan bulat.
Contoh Soal

KESALAHAN 1
Berapakah hasil dari :
11 x 12 + 12 x 13 – 13 x 14 + 14 x 15=…

Kesalahan konsep hitung


perkalian dan pengurangan.
Artinya siswa masih
mengoperasikan pengurangan
dulu lalu dikalikan
Contoh Soal

KESALAHAN 2
Berapakah hasil dari :
11 x 12 + 12 x 13 – 13 x 14 + 14 x 15=…

Kesalahannya siswa adalah


melakukan operasi hitung dari
sebelah kiri dan menyamakan
semua operasi hitung memiliki
bentuk yang sama
Contoh Soal

KESALAHAN 3
Berapakah hasil dari :
11 x 12 + 12 x 13 – 13 x 14 + 14 x 15=…

Kesalahannya siswa adalah


miskonsepsi dalam
mengoperasikan penjumlahan
dan pengurangan.
Contoh Soal
Berapakah hasil dari
(-98) – (-2):2=….

Siswa tidak teliti dalam


mengoperasikan penjumlahan,
pengurangan dan pembagian
Contoh Soal
Berapakah hasil dari
(9 – 57) x (8+(– 5))=….

Siswa tidak memahami dalam


mengoperasikan perkalian antara
dua kurung. Siswa melakukan
kesalahan yaitu membuat kurung
baru antara 57 dan 8.
Solusi Permasalahan

1. Melakukan analisis terhadap jenis-jenis kesalahan yang sering dilakukan siswa dalam
operasi hitung baingan bulat. Sehingga guru dapat lebih mudah mengembangkan strategi
untuk mengatasi masalah tersebut.
2. Menggunakan berbagai metode pembelajaran yang interaktif dan menarik, seperti
demonstrasi, permainan atau mengaitkan pembelajaran dengan kehidupan sehari-hari,
untuk membantu siswa memahami konsep secara lebih baik.
3. Memberikan Latihan-Latihan yang beragam dan berulang untuk memperkuat pemahaman
siswa tentang operasi hitung bilangan bulat.
4. Menerapkan konsep operasi hitung bilangan bulat dalam konteks yang berbeda, seperti
dalam masalah matematika, kehidupan sehari-hari atau situasi nyata.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai