Anda di halaman 1dari 16

Mengenal Tanda, Gejala dan

Penanganan Darah Tinggi

Acara Bhakti Sosial Prodi Sp2 IPD


Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia
Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo
HIPERTENSI
(TEKANAN DARAH TINGGI)
Apa itu TEKANAN DARAH
TINGGI?
• Meningkatnya tekanan darah dalam jangka
waktu lama dengan:
– Tekanan darah ≥ 130/80 mmHg.
– Pemeriksaan 2x – Istirahat 5-10 menit sebelum
pemeriksaan, jarak pengulangan 1 menit
Gejala Tekanan darah tinggi
• Sakit kepala
• Sakit kuduk
• Sulit Tidur
• Kelelahan
• Mual
• Muntah
• Sesak nafas
• Berdebar
• Gelisah
• Pandangan
kabur
Penyebab Hipertensi

Hipertensi esensial ( hipertensi primer ) :


tidak diketahui penyebabnya

Hipertensi sekunder : di sebabkan oleh


penyakit lain
Penyakit Ginjal ?
Depresi ? Faktor Psikis ?
Tumor / Kanker ?
Penyebab Tekanan darah tinggi
• Usia
• Diet
Penyebab Tekanan darah tinggi
• Stress
• Keturunan
• Merokok
• Kegemukan
• Kurang aktivitas fisik/ berolahraga
• Konsumsi minuman keras
• Kelainan ginjal, dll
Penatalaksanaan
 Pengaturan Diet :
 Rendah garam,
 konsumsi banyak buah
 Rendah kolestrol
 Tidak minum alcohol*.
 Olahraga Teratur : minimal 30 menit sehari
 Penurunan Berat Badan
 Obat-obatan Anti hipertensi
Istirahat yang cukup
Hindari makan-makanan olahan Daging sapi/kerbau/
kambing (tinggi lemak)
Pola makan yang seimbang
 Olahraga
AKIBAT TEKANAN DARAH TINGGI
SERANGAN JANTUNG GAGAL GINJAL

STROKE KEBUTAAN
Pengelolaan Hipertensi

• Pola hidup sehat : olahraga


• Mengurangi Asupan garam yang berlebih
• Hindari stress
• Hindari merokok dan minuman beralkohol
• Obat-obatan
Obat-obatan Hipertensi

• Banyak paradigma : obat hipertensi merusak


ginjal  Salah
• Minum obat harus teratur
• Pengaturan dosis dan jumlah obat
berdasarkan target tekanan darah dan
kerusakan organ yang sudah ada
• 1 Obat cocok untuk semua orang ?
• Minum obat seumur hidup ?
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai