Anda di halaman 1dari 10

UJI KOMPETENSI

FR.IA.04. PENJELASAN SINGKAT PROYEK TERKAIT /


KEGIATAN TERSTRUKTUR LAINNYA
Skema Sertifikasi : Ahli Madya Teknik
Perencanaan Irigasi Rawa
Jenjang :8
Nama Asesi :
NIK Asesi :
Tgl. Asesmen :
TUK :
Nama Asesor :
Gambar Tahapan Pekerjaan Saluran Irigasi
• Proses Pelaksanaan Saluran Irigasi
• Pembersihan Lapangan
• Dewatering
• Pekerjaan Galian
• Pasangan Batu Kali 1 Pc : 4 Ps
• Plesteran
Pembersihan Lapangan

• Pembersihan Lapangan
pembersihan terdiri dari tebas tebang pohon-pohon, semak belukar dan
pembabatan rumput liar yang tumbuh sepanjang dasar saluran, talud
luar dan dalam, serta di atas tanggul saluran, sehingga sehingga
memudahkan pelaksanaan pekerjaan dan pengangkutan material.
Sampah yang berasal dari pembersihan dibuang disekitar lokasi yang
dijamin tidak akan mengganggu kegiatan pertanian.
Foto Pembersihan Lapangan
Pekerjaan Galian
Penggalian tanah yang akan dilaksanakan adalah sepanjang lokasi
saluran yang direncanakan. Untuk menentukan titik-titik elevasi,
dipasang patok-patok yang berjarak 25 meter atau sesuai pengarahan
Direksi. Hasil galian ditempatkan disisi lokasi pekerjaaan yang tidak
mengganggu pekerjaan. Setelah selesai pekerjaan, hasil galian diratakan
Kembali
Foto Pekerjaan Galian
Pasangan Batu Kali 1 Pc : 4 Ps

1. Pertama - tama semen, pasir, dan air dicampur dengan perbandingan


1Pc : 4Ps dan diaduk menjadi mortar.
2. Batu dibersihkan dan dibasahi seluruh permukaannya sebelum dipasang.
3. Selanjutnya susun batu pecah dengan spesi diantara sisi - sisi batu pecah satu
dengan batu pecah yang lain yang merupakan sebagai perekat batu sehingga batu –
batu tersebut saling mengikat.
4. Susun terus batu pecah sesuai dengan gambar rencana yang telah ada .
Foto Pasangan Batu Kali 1 Pc : 4 Ps
Plesteran

Material yang dipakai adalah : pasir, semen, dan air. Pasir dibersihkan
dari semua kotoran, air yang dipakai adalah air dari sumber air tanah.
Pekerja mempersiapkan spesi dengan perbandingan 1 semen : 3 pasir
Pasir dimasukkan kedalam kedalam concrete mixer terlebih dahulu
kemudian semen dengan perbandingan diatas diaduk sampai pasir dan
semen bercampur. Setelah terasa sudah tercampur baru diberi air
bersih secukupnya sesuai dengan kebutuhan spesi dengan posisi
concrete mixer masih mengaduk. Setelah spesi sudah
matang/campuran semen, pasir, dan air merata, adukan spesi dituang
ke kotak tempat spesi. Spesi dibawa ketempat pasang plesteran dimana tukang batu dan
pekerja sudah siap ditempat.
Foto Plesteran

Anda mungkin juga menyukai