Anda di halaman 1dari 5

PENYAKIT VIRUS GEMINI ( ) PADA TANAMAN CABAI (Capsicum annuum L.

LAPORAN

OLEH : MUHAMMAD JAMIL 120301195 AGROEKOTEKNOLOGI 1B

LABORATORIUM DASAR PERLINDUNGAN TANAMAN SUB PENYAKIT PROGRAM STUDI AGROEKOTEKNOLOGI FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2013

PENYAKIT VIRUS GEMINI ( ) PADA TANAMAN CABAI (Capsicum annuum L.)

LAPORAN

OLEH : MUHAMMAD JAMIL 120301195 AGROEKOTEKNOLOGI 1B Laporan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Dapat Mengikuti Praktikal Tes Di Laboratorium Dasar Perlindungan Tanaman Sub-Penyakit Fakultas Pertanian, Universitas Sumatera Utara, Medan. Ditugaskan Oleh Dosen Penanggung Jawab Laboratorium

( Ir. Mukhtar Iskandar Pinem, M.Agr ) NIP : Diketahui Oleh : Asisten Koordinator Diperiksa Oleh : Asisten Korektor

(Dimas Junaedi) NIM: 090301005

(Dimas Junaedi) NIM: 090301005

LABORATORIUM DASAR PERLINDUNGAN TANAMAN SUB PENYAKIT PROGRAM STUDI AGROEKOTEKNOLOGI FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2013

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis ucapkan kehadirat Tuhan yang Maha Esa, yang telah memberi penuliskesempatan sehingga dapat menyelesaikan tugas ini tepat pada waktunya. Adapun judul dari laporan ini adalah Penyakit Virus Gemini ( ) Pada Tanaman Cabai ( Capsicum anuum L. ), merupakan salah satu syarat untuk dapat mengikuti praktikum di Laboratorium Dasar Perlindungan Tanaman Sub Penyakit Program Studi Agroekoteknologi, Fakultas Pertanian, Universitas Sumatera Utara, Medan. Penulis juga mengucapkan terima kasih kepada para dosen pengajar mata kuliah Dasar Perlindungan Tanaman yaitu DR. Ir. Marheni, MP., Ir Mukhtar Iskandar Pinem, M.Agr. dan Ir. Lahmuddin, MP. Serta para asisten Laboratorium yang telah banyak membantu dalam penyelesaian laporan ini. Penulis menyadari bahwa laporan ini masih jauh dari sempurna, maka dari itu penulis mengharapakan kritik dan saran yang membangun demi terciptanya laporan yang lebih baik lagi. Semoga laporan ini dapat bermanfaat bagi kita semua. Penulis ucapkan terima kasih.

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR DAFTAR ISI PENDAHULUAN Latar Belakang Tujuan Praktikum Kegunaan Percobaan TINJAUAN PUSTAKA Botani Tanaman Syarat Tumbuh Iklim Tanah Penyakit Virus Gemini ( ) Biologi Patogen Gejala Serangan Faktor faktor yang Mempengaruhi Penyakit Pengendalian BAHAN DAN METODE PERCOBAAN Tempat dan Waktu Bahan dan Alat Prosedur Percobaan HASIL DAN PEMBAHASAN Hasil Pembahasan KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan Saran

PENDAHULUAN
Latar Belakang

Anda mungkin juga menyukai