Anda di halaman 1dari 10

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)
Nama Sekolah : SLB-A YKAB SURAKARTA
Mata Pelajaran : Keterampilan / SBK
Tema : Lingkungan
Kelas/ Semester : II C / 1
Alokasi Waktu : 2 x 30 menit

A. Standar Kompetensi
Memahami cara merawat tanaman dengan benar.
B. Kompetensi Dasar
Merawat tanaman dengan cara menyiram.
C. Indikator
1. Kognitif
a. Kognitif Produk
Menjawab pentinganya merawat tanaman dengan cara menyiram
Menyebutkan kembali alat dan bahan yang diperlukan untuk menyiram
Mempraktekan kegiatan menyiram tanaman dengan benar
b. Kognitif Proses
Menjelaskan pentingnya merawat tanaman dengan cara menyiram
Menyebutkan alat dan bahan yang diperlukan untuk menyiram
Mengarahkan cara menyiram tanaman dengan benar
2. Psikomotor
Memilah alat dan bahan yang diperlukan untuk menyiram
Menirukan intruksi dari guru tentang cara menyiram tanaman dengan baik dan
benar


3. Afektif
a. Mengembangkan perilaku berkarakter
Mengerti dan menghargai kerja teman tentang cara menyiram tanaman dengan
benar
Mampu menjadi teman kerja yang menyenangkan.
Mampu melaksanakan tugas dengan baik.

b. Mengembangkan keterampilan sosial
Mampu bekerja sama dengan baik kepada teman
Mampu mengolah informasi sederhana
D. Tujuan Pembelajaran
1. Kognitif
a. Produk
1) Siswa dapat membiasakan diri untuk merawat tanaman yang ada di
lingkungannya.
2) Siswa dapat mempersiapkan sendiri keperluan mereka saat akan menyiram
tanaman.
3) Siswa dapat melakukan kegiatan menyiram tanaman tanpa bantuan orang lain.
b. Proses
1) Siswa dapat membiasakan diri untuk merawat tanaman yang ada di
lingkungannya,setelah mendengarkan penjelasan dari guru mengenai pentingnya
merawat tanaman dengan cara menyiram.
2) Siswa dapat mempersiapkan sendiri keperluan mereka saat akan menyiram
tanaman,setelah dijelaskan dan diperlihatkan wujudnya oleh guru.
3) Siswa dapat melakukan kegiatan menyiram tanaman tanpa bantuan orang
lain,setelah diajarkan praktek menyiram tanaman oleh guru.


2. Psikomotor
1) Mampu melakukan kegiatan merawat tanaman dengan menyiram,dimulai dari
memilih alat dan bahan serta memperagakan langkah kerjanya.

3. Afektif (mengembangkan perilaku karakter dan keterampilan sosial)
1. Mengembangkan perilaku berkarakter meliputi rasa ingin tahu, kreatif, dan
mandiri.
2. Mengembangkan ketrampilan sosial meliputi bersahabat dan komunikatif.

E. Materi Pelajaran
Berlatih merawat tanaman hias

F. Metode,Media,Model dan Sumber Pembelajaran
Metode : Ceramah, tanya jawab,keterampilan (praktek).
Media : Gambar dan alat dan bahan konkrit yang diperlukan untuk menyiram
Model : Pembelajaran berdasarkan prinsip PAIKEM
G. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan
(waktu)
Fase
Kegiatan Guru
Pendahuluan
(5 menit)
Berdoa dan
memotivasi siswa
serta
menyampaikan
tujuan
pembelajaran
1. Berdoa.
2. Mengucapkan salam dan presensi
siswa.
3. Mengkondisikan siswa untuk
mengikuti pembelajaran.
4. Menyampaikan tujuan pembelajaran.
Inti (50 menit) Eksplorasi 1. Guru memperlihatkan dua gambar
tanaman (tanaman mati dan hidup)
2. Siswa disuruh mengamati dua gambar
tersebut.
3. Guru menjelaskan tentang penyebab
tanaman yang mati,dan yang subur.
4. Guru memperlihatkan alat dan bahan
yang diperlukan untuk menyiram.
5. Guru mengajak siswa ke lingkungan
luar sekitar sekolah,dan melihat
kondisi tanaman hias di sekitar
lingkungan sekolah.
6. Guru mengajarkan kepada siswa
praktek langkah-langkah menyiram
tanaman dengan baik dan benar.
7. Siswa praktek menyiram
sendiri,masih dengan bimbingan guru
Elaborasi 1. Meminta siswa menempelkan gambar
sesuai pertanyaan yang di ajukan
guru.
2. Membimbing siswa saat mengerjakan.
Konfirmasi 1. Membimbing siswa membuat
kesimpulan dari materi yang
dipelajari.
Penutup (5 menit) 1. Guru memberi kesempatan kepada
siswa untuk bertanya tentang materi
yang kurang paham.
2. Guru memberi penguatan terhadap
hasil kerja siswa.
3. Menutup pelajaran.

H. Media dan Sumber Belajar
1. Lingkungan Sekolah/kelas
2. Alat peraga : ember,gayung / ciduk/ gembor,air
3. Kartu bergambar
4. Lembar Penilaian

I. Penilaian
Teknik penilaian yang digunakan pada pembelajaran ini adalah proses dan di akhir
pembelajaran (produk). Bentuk penilaiannya melalui pengamatan dan produk.

FORMAT PENILAIAN PROSES
No
Nama
Siswa
Aspek yang Dinilai
J umlah N.A
Tanggung
J awab
Ketepatan
Keaktifan /
motorik
1
2
3
4
Keterangan:
Berikan nilai untuk setiap aspek penilaian dengan skor 4 (maksimal) dan skor 0
(minimal)
Nilai 4 jika indikator yang diharapkan muncul dengan jelas/sering.
Nilai 3 jika muncul namun tidak sering.
Nilai 2 jika muncul tetapi beberapa kali, jarang, atau kadang-kadang saja.
Nilai 1 jika muncul namun sedikit sekali.
Nilai 0 jika indikator tidak pernah muncul.
NA (Nilai Akhir) =J umlah x 5





LEMBAR PENGAMATAN PERILAKU BERKARAKTER
Petunjuk untuk guru: Amatilah ketika siswa selama proses pembelajaran atau saat
melakukan tanya lalu berilah tanda contreng () pada setiap aspek yang muncul!
No Nama Siswa Aspek Pengamatan kerja Skor Nilai
Akhir
A B C D E F
1
2
3
4

Keterangan: A = Mau memberi bantuan kepada teman.
B = Dapat menghargai pendapat teman.
C = Memberi kesempatan kepada teman untuk mendengarkan.
D = Mampu untuk saling mengerti dan menghargai.
E = Mampu melaksanakan tugas dengan baik.












FORMAT PENILAIAN MENYIRAM TANAMAN

NO ASPEK

DESKRIPTOR SKOR
1 Ketepatan menjawab Menunjukkan alat
dan bahan yang
digunakan untuk
menyiram.
1-2
3 Tata Cara

Langkah-langkah
yang di lakukan
dalam menyiram
tanaman dengan
baik
1 -2

RUBRIK PENILAIAN KETERAMPILAN MERAWAT TANAMAN (MENYIRAM)
Ketepatan dengan Keterangan/Menjawab
Skor
2 Menunjukkan dan menyebutkan
alat dan bahan yang digunakan
untuk menyiram dengan benar.

1 Menunjukkan dan menyebutkan
alat dan bahan yang digunakan
untuk menyiram kurang tepat.

Tata Cara
Skor
2 Langkah yang dilakukan saat
menyiram tanaman tepat.

1 Langkah yang dilakukan saat
menyiram tanaman kurang tepat.

Anda mungkin juga menyukai