Anda di halaman 1dari 3

FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA


SILABUS TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA
No. SIL/EKO/SEL 221/57

Revisi : 00

Tgl : 1 April 2008

Hal 1 dari 3

MATA KULIAH
: TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA
KODE MATA KULIAH : SEL 221
SEMESTER
: VI
PROGRAM STUDI
: Pendidikan Teknik Elektro
PENGAMPU
: Hartoyo, M.Pd
I.DOSEN
DESKRIPSI
MATA KULIAH
Mata Kuliah Teknik pendingin dan Tata Udara merupakan merupakan mata kuliah
teori. Membahas tentang perhitungan, instalasi dan pengaman pada mesin pendingin
baik refrigasi maupun Air Contitioning.
II. KOMPETENSI YANG DIKEMBANGKAN
a. Kemampuan dalam memahami simbol-simbol, sistem mesin refrigerasi dan AC
(Air Conditioner)
b. Perhitungan dan analisis beban pendinginan mekanikal dan elektrikal pada mesin
pendingin
c. Perhitungan dan analisis beban pendinginan mekanikal dan elektrikal pada
distribusi udara
d. Analisis dan perhitungan pada penyediaan daya listrik beban mesin pendingin
III. INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI
a. Mahasiswa dapat memahami dasar mesin pendingin
b. Mahasiswa dapat memahami system refrigansi dan AC
c. Mahasiswa dapat memahami system kerja dan operasi mesin pendingin
d. Mahasiswa dapat memahami komponen mekanikal mesin pendingin
e. Mahasiswa dapat mengidentifikasi mesin pendingin
f. Mahasiswa dapat menghitung cooling load
g. Mahasiswa dapat menghitung ducting AC
h. Mahasiswa dapat menghitung nilai dan biaya proyek pemasangan pada mesin
pendingin
i. Mahasiswa dapat melakukan instalasi mesin pendingin
j. Mahasiswa memahami kelistrikan mesin pendingin baik berupa PHB maupun dari
segi pengamannya
IV. SUMBER BACAAN
1) Althouse, AD (1975). Modern Refrigeration and Air Conditioning. Holland: The
Goodheart-Willcox Company Inc.

Dibuat oleh :

Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruh isi dokumen


tanpa ijin tertulis dari Fakultas Teknik Universitas Negeri Yogyakarta

Diperiksa oleh :

FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA
SILABUS TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA
No. SIL/EKO/SEL 221/57

Revisi : 00

Tgl : 1 April 2008

Hal 2 dari 3

2) Carrier AC company (1965). Handbook of Air Conditioning System Design. New


York: McGraw-Hill Book Company.
3) Daikin (1989). Service Manual Air Conditioning and Refrigeration Equipment.
Japan: Daikin.
4) McQuay (1999). High Static Direct Expansion Fan Coil Units. McQuay Air
Conditioning.
5) Paul Lang, V (1992). Air Conditioning. Canada: Delmar Publisher Inc.
6) Smacna (1993). Hvac Systems Duct Design. Virginia: Smacna Inc.
7) Stoecker, WF and Jones, JW (1982). Refrigeration and Air Conditioning.
Singapore: McGraw-Hill Book Company.
8) Traister, JE (1989). Electrical Applications Guidebook. Virginia: Reston
Publishing Company.
9) Sucaco, PT (2001). Low Voltage PVC Insulated Cable. Jakarta: Supreme Cable
Manufactoring Corp. Tbk..
10) Schneider (2001). Katalog Produk. Jakarta: Schneider Electric.
11) BSN (2000). PUIL 2000, Badan Standar Nasional.
V. PENILAIAN
a. Kuis
b. Penugasan
c. Hasil Ujian
VI. SKEMA KERJA
Minggu
Kompetensi Dasar
ke
1-2
Analisis, pemahaman,
perhitungan dan
instalasi pada mesin
pendingin (refrigator
dan AC)
3
Analisis, pemahaman,
perhitungan dan
instalasi pada mesin
pendingin (refrigator
dan AC)
4
Analisis, pemahaman,
perhitungan dan
instalasi pada mesin
Dibuat oleh :

Strategi
Perkuliahan
Dasar-dasar mesin Ceramah, diskusi,
pendingin
analisis serta
perhitungan soal
Penugasan
pembuatan paper
Sistem refrigerasi Ceramah, diskusi,
dan AC
analisis serta
perhitungan soal
Penugasan
pembuatan paper
Sistem
Ceramah, diskusi,
kerja/operasi
analisis serta
mesin pendingin
perhitungan soal
Pokok Bahasan

Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruh isi dokumen


tanpa ijin tertulis dari Fakultas Teknik Universitas Negeri Yogyakarta

Pustaka
1,2

1,2,4

1,2 ,3

Diperiksa oleh :

FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA
SILABUS TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA
No. SIL/EKO/SEL 221/57

5-6

7-8

9
10-11

pendingin (refrigator
dan AC)
Analisis, pemahaman,
perhitungan dan
instalasi pada mesin
pendingin (refrigator
dan AC)
Analisis, pemahaman,
perhitungan dan
instalasi pada mesin
pendingin (refrigator
dan AC)
Analisis,perhitungan
dan pembebanan pada
mesin pendingin dan
tata udara

12-13

Analisis,perhitungan
dan pembebanan pada
mesin pendingin dan
tata udara

14-15

Analisis,perhitungan
dan pembebanan pada
mesin pendingin dan
tata udara

16

Dibuat oleh :

Revisi : 00

Tgl : 1 April 2008

Hal 3 dari 3

Penugasan
pembuatan paper
Mekanikal &
Ceramah, diskusi,
elektrikal mesin
analisis serta
pendingin
perhitungan soal
Penugasan
pembuatan paper
KomponenCeramah, diskusi,
komponen mesin analisis serta
pendingin
perhitungan soal
Penugasan
pembuatan paper
Ujian tengah semester
Beban
Ceramah, diskusi,
pendinginan
analisis serta
perhitungan soal
Penugasan
pembuatan paper
Distribusi udara
Ceramah, diskusi,
analisis serta
perhitungan soal
Penugasan
pembuatan paper
Kelistrikan mesin Ceramah, diskusi,
pendingin dan
analisis serta
PHB mesin
perhitungan soal
pendingin
Penugasan
pembuatan paper
Ujian akhir semester

Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruh isi dokumen


tanpa ijin tertulis dari Fakultas Teknik Universitas Negeri Yogyakarta

1,2,3

1,2,5

2,3,7,

2,6

1,2,5,9,10

Diperiksa oleh :

Anda mungkin juga menyukai