Anda di halaman 1dari 33

GAWAT DARURAT GASTRO

ENTERO - HEPATOLOGI
Dr.H.ALI IMRON YUSUF,SpPD,KGEH,FINASIM

DIVISI GASTRO-HEPATOLOGI
BAG- I. P. DALAM,FK.UNILA/
RSUD Dr.H.ABDUL MOELOEK
BANDAR LAMPUNG

GAWAT DARURAT GASTRO


ENTERO-HEPATOLOGI.

HEMATEMESIS MELENA
PANKREATITIS AKUT
KOMA HEPATIKUM
DILATASI LAMBUNG AKUT
KOLESISTITIS AKUT
KOLITIS PESEUDOMEMBRANOSA
ILEUS PARALITIKUS
SPASME DAN TROMBOSIS A. MESENTRIKA
HEMATOKHESIA
KERACUNAN ZAT KOROSIF

HEMATEMESIS MELENA
MERUPAKAN

KEADAAN GAWAT
DARURAT DIBIDANG PENYAKIT
DALAM DENGAN ANGKA
KEMATIAN YANG MASIH CUKUP
TINGGI.
DI RSCM I987- 88 ANGKA
KEMATIAN :26 %.
DI EROPA DAN A.S. 8 10 %

DEFINISI
HEMATEMESIS

ADALAH MUNTAH
DARAH BERWARNA HITAM TER YG
BERASAL DARI SCBA TEPATNYA
PROKSIMAL LIG-TREIZ
MELENA YAITU BUANG AIR BESAR
BERWARNA HITAM
PROKSIMAL LIG- TREIZ Y.I.MULAI
PROKSIMAL YEYUNUM- ESOFAGUS

HEMATEMESIS-MELENA
WARNA

DARAH TERGANTUNG
JUMLAH AS.LAMBUNG YANG ADA
DAN LAMANYA KONTAK DGN DARAH.
HITAM SEPERTI TER ATAU ASPAL BILA
BERCAMPUR AS.
LAMBUNG,SEHINGGA TERJADI
OKSIDASI DARI HB YANG BERCAMPUR
DENGAN ENZYM PENCERNAAN
MENJADI HEMATIN.

MAROON STOOLS
FAESES

WARNA MERAH KEHITAMAN


AKIBAT PERDARAHAN SCBB
TERUTAMA DAERAH KOLON KANAN
ATAU DAERAH ILOSEKAL.

KRITERIA
DIAGNOSIS/PENDEKATAN
KLINIK

MUNTAH DAN BAB WARNA HITAM


#DICARI RIWAYAT PENYAKIT#

SINDROM DISPEPSIA, RIWAYAT MINUM OBAT, JAMU


PEGEL LINU, ALKOHOL.

K.U.PENDERITA : SAKIT RINGAN SAMPAI BERAT,


DAPAT DISERTAI KESADARAN .

DAPAT TERJADI SYOK HIPOVOLEMIK :


TAKIKARDI, PUCAT, AKRAL DINGIN, APATIS LALU
MENINGGAL .

ETIOLOGI

1 PECAH VARISES ESOPAGUS 70%


2 GASTROPATI HIPERTENSI PORTAL
3 GASTRITIS EROSIF
4 TUKAK PEPTIK
5 TUKAK STRESS
6 ROBEKAN MALLORY WEISS
7 KEGANASAN SCBA
8 PENYAKIT SISTEMIK
DIF-DIAGN:HEMAPTOE, HEMATOKHEZIA

PEMERIKSAAN PENUNJANG
LAB-:

DPL(HB,HT,TROMBOSIT),CT,BT,
K,Na,Cl, LFT:SGOT,SGPT,HEPATITIS
B/C, ALBUMIN-GLOBULIN
ENDOSKOPI
OMD FOTO,JIKA ENDOS- TIDAK BISA
BILA PERLU: USG,CT SCAN ATAU
FOTO DADA

PENATALAKSANAAN
NON

FARMAKOLOGIS

FARMAKOLOGIS

NON FARMAKOLOGIS
PENYULUHAN
TIRAH

BARING
PUASA SAMPAI PERDARAHAN STOP
NUTRISI PARENTERAL TOTAL
DHI,DHII,DHIII,DHIV ATAU DLI,DLII
DLIII,DLIV JIKA PERDARAHAN
DIDUGA NON VARISES

FARMAKOLOGIS
TRANFUSI DARAH PRC /WB.
INFUS CAIRAN Sbb: JIKA SYOK DITEMUKAN
POSISI BERBARING, KEHILANGAN CAIRAN
50%: 1 JAM I GUYUR, TD SISTOLIK>100
TETESAN CAIRAN SESUAI KONDISI PASIEN.

JIKA SYOK POSISI DUDUK, KEHILANGAN


CAIRAN 30%, CAIRAN GUYUR 2 KOLF,
BILA TD >100 SISTOLIK, TTS SESUAI
KONDISI PASIEN .

PS

NGT,KUMBAH LAMBUNG DGN AIR ES,


PASANG MONITOR CVP JIKA MUNGKIN.
UTK NON VARISES: 1.INJEKSI H2
BLOKER/PPI. 2. SITOPROTEKTOR.

BILA

ADA GGUAN HEMOSTASIS : OBATI


SESUAI KELAINAN, FIBRINOLISIS:
AS.TRANEKSAMAT,DEF-FAK TOR
PEMBEKUAN:FFP DLL, DIC: HEPARIN.

UTK PENYEBAB VARISES/PENYAKIT HATI:


LAKTULOSE 4X1C, NEOMISIN 4X500
MG.

PROPANOLOL 2X10MG, ISDN 3X10MG.

JIKA MAMPU DAPAT DIBERIKAN


SOMATOSTATIN BOLUS 250 g +DRIP 3000
g DALAM 12 JAM SAMPAI PERDARAHAN
STOP.

TINDAKAN KHUSUS
PEMASANGAN

BALON SB-TUB

ENDOSKOPI
TINDAKAN

BEDAH:
EMERGENSI JIKA GAWAT I : 8 JAM
PERTAMA TRANFUSI > 2L
GAWAT II : 24 JAM PERTAMA PERLU 2
LITER LEBIH.
GAWAT III-ELEKTIF : JIKA 3X24 JAM
PERDARAHAN (+)

KOMPLIKASI
SYOK

HIPOVOLEMIK
ASPIRASI PNEUMONIA
GAGAL GINJAL AKUT
SINDROM HEPATORENAL
KOMA HEPATIKUM
ANEMIA

HEMATOCHEZIA
PERDARAHAN
UMUMNYA

WARNA MERAH.

SEGAR, KADANG AGAK


SEDIKIT MERAH TUA

ETIOLOGI
1.KOLITIS

ULCERATIF
2. DIVERTIKULOSIS KOLON
3.ANGIODISPLASIA
4. TUMOR KOLON
5. KOLITIS CROHN
6. HEMORROID

GEJALA KLINIS
UMUMNYA

B. A. B. DARAH SEGAR
KADANG KOLIK (KOLITIS)
KADANG BERCAMPUR LENDIR
DIARE
ANEMIA

DIAGNOSIS
KOLONOSKOPI
FOTO

KOLON DENGAN KONTRAS


GANDA

ARTERIOGRAFI

KOMA HEPATIKUM
DAPAT

TIMBUL AKIBAT PENYAKIT HATI


YG BERAT AKUT ATAU KRONIS
AKUT: TERUTAMA AKIBAT KERUSAKAN
SEL HATI YANG LUAS
KRONIK: KERUSAKAN SEL + FAKTOR
PENCETUS (ENDOGEN )

DEFINISI

SINDROMA NEUROPSIKIATRIK YG DI
TANDAI DENGAN PERUBAHAN KESADARAN,
PENURUNAN INTELEKTUAL DAN KELAINAN
NEUROLOGIS YG DAPAT TERJADI SECARA
SPONTAN ATAU PASCA BEDAH.
DITEMUKAN PADA KEGAGALAN SEL HATI
AKUT/KRONIK,PSE DGN ATAU TANPA
SIRKULASI KOLATERAL

PATOGENESIS
1.MERUPAKAN GANGGUAN PROSES METABOLIK
DAN NEUROFISIOLOGIK,TANPA DISERTAI LESI
STRUKTURAL OTAK .
2.MERUPAKAN KELAINAN YANG DIPENGARUHI
BERBAGAI FAKTOR.
DAPAT OLEH INTERAKSI SECARA SINERGIS PADA
OTAK: AMONIA,AS.LEMAK RANTAI
PDK/PANJANG. MERKAPTAN,GGUAN
KESEIMBANGAN AS. AMINO DAN NEURO
TRANSMITER, PADA PSE .
BEBERAPA ZAT PERUSAK SPT
AZOTEMIA,INFEKSI DAN ALKALOSIS, HIPOKALEMI
DPT BEKERJA SAMA DGN TOKSIN2 YG DI DUGA
SBG PENCETUS KOMA HEPATIKUM.

3. MEKANISME YG DIDUGA MENDASARI


KOMA HEPATIKUM YAITU:
PERUBAHAN ENERGI METABOLIK
OTAK, GANGGUAN FUNGSI MEMBRAN
NEURON DAN PERUBAHAN TRANSMISI
SINAPTIK SBGAI AKIBAT GANGGUAN
NEUROTRANSMITER OTAK .
INI MEMPUNYAI EFEK MENGHAMBAT
TRANMISI IMPULS.

FAKTOR PENCETUS PSE


1 AZOTEMIA
2 SEDATIF,TRANSQUILIZER,ANALGETIK
3 PERDARAHAN GASTRO INTESTINAL
4 ALKALOSIS METABOLIK
5 PROTEIN YG BERLEBIHAN
6 INFEKSI
7 OBSTIPASI

TOKSIN PENYEBAB Koma


HEPATIKUM
1.AMONIA
2.MERKAPTAN
3.ASAM

ASAM LEMAK
4.BERBAGAI MACAM ASAM AMINO
5.SUBSTANSI LAIN ( BENZODIAZEPIN
LIKE SUBSTANCE )

GAMBARAN KLINIS
1

TINGKAT PRODROMAL
2 IMPENDING KOMA
3 TINGKAT STUPOR
4 KOMA YANG DALAM

DIAGNOSIS Koma
Hepatikum
1.ADANYA KELAINAN NEURO PSIKIATRIK,TREMOR,FLAPING TREMOR,EEG
2.ADA TANDA GAGAL HATI
3.ADA FAKTOR PENCETUS
4.AMONIA YG MENINGKAT

DIAGNOSA BANDING
1
2
3
4
5

KOMA UREMIKUM/DIABETIKUM
KOMA AKIBAT OBAT2AN
TRAUMA KEPALA
TUMOR OTAK
EPILEPSI

PENATALAKSANAN
OBATI

PENYAKIT DASAR
HILANGKAN FAKTOR PENCETUS
CEGAH/KURANGI PEMBTK /INFLUK
TOKSIN NITROGEN KEDALAM OTAK
MENJAGA KECUKUPAN KALORI,ME
NGOBATI KOMPLIKASI KEGAGALAN
HATI:HIPOGLIKEMI,PERDRH SALCERNA, ATUR KESEIMBANGAN
ELEKTROLIT

PROGNOSIS
PADA

PSE,DGN PENGOBATAN
STANDAR 80% SADAR.
BURUK : JIKA ADA IKTERIK,ASITES,
ALBUMIN RENDAH
KH PD HEPATITIS FULMINAN HANYA
20% YG BISA SADAR DI PRWT YG
SUDAH MAJU.DI NEGARA YG BELUM
MAJU HAMPIR 100% MENINGGAL.

BAHAN BACAAN

1.AKIL,HAM,KOMAHEPATIK,DALAM BUKU AJAR


I.P.DALAM
JILID I
EDISI 3 ED-SAYAIFULLAH
NOER,JKT,BALAI PENERBIT FKUI,1997,300-3009
2 PENATALAKSAAN KEDARURATAN DIBIDANG
I.P.DALAM,PUSAT INFORMASI DAN PENERBIT BG
I.P.DALAM FKUI, 2000
3SIMPOSIUM PENATALAKSANAAN KEDARURATAN DI
BIDANG I.P.DALAM,ED- IDRUS ALWI
DKK,B.P.FKUI,2002
4 GASTROENTEROLOGI HEPATOLOGI,ED- ALI
SULAIMAN DKK,CV AGUNG SETO 1997,8-14
5.Nasrul Zubir, Koma Hepatik,Dalam buku ajar
I.P.Dalam jilid I Edisi IV,Ed- Aru W dkk,Jkt,Balai
penerbit FKUI, 2006,451-453.

Anda mungkin juga menyukai