Anda di halaman 1dari 9

A.

DAFTAR RIWAYAT HIDUP


1. Nama Lengkap

NAILA RIZQI ZAKIAH

2. NIM

100710101239

3. Jenis Kelamin

Laki-laki/Perempuan *)

4. Tempat & tanggal lahir

JEMBER, 13 DESEMBER 1991

5. Alamat lengkap

JALAN KH. AGUS SALIM RT 1/RW 3 WONGSOREJO


BANYUWANGI

6. Status Pendidikan

7. Riwayat Pendidikan

PAS FOTO
BERWARNA
TERBARU
46

Telp./Fax

HP

085258166117

Email

wheg_gewek@yahoo.com

Semester

III

Program Studi

ILMU HUKUM

Jurusan

Fakultas

FAKULTAS HUKUM

Universitas

UNIVERSITAS JEMBER

SD

: MI ISLAMIYAH

Lulus Thn

: 2003

SMP

: SLTP 1 IBRAHIMY

Lulus Thn

: 2006

Lulus Thn

: 2009

WONGSOREJO
SUKOREJO

SMA : SMAN 1

WONGSOREJO

8. Hobi

MENULIS, DEBAT, MENONTON FILM, TRAVELLING

9. Keterampilan yg dapat
dibanggakan

MENULIS, DEBAT, AKTING

BAHASA INDONESIA, BAHASA INGGRIS, BAHASA ARAB,


BAHASA MADURA, BAHASA JAWA

Ayah

10. Bahasa yang Dikuasai


11. Orang Tua

Ibu

Nama

MAHPUD

Pekerjaan

PNS

Pendidikan

S1

Alamat

WONGSOREJO

Nama

ALM.SITI RUQAYYAH

Pekerjaan

Pendidikan

S1

*) Coret yang tidak perlu

B. DATA PENDUKUNG
1. Latar Belakang Pendidikan Formal
No.
1.
2.
3.
4.

Lembaga Pendidikan

Tahun Masuk

Tahun Keluar

1997

2003

2003

2006

2006

2009

2010

MI ISLAMIYAH WONGSOREJO
BANYUWANGI
SLTP I IBRAHIMY SUKOREJO
SITUBONDO
SMA N 1 WONGSOREJO
BANYUWANGI
FAKULTAS HUKUM
UNIVERSITAS JEMBER

2. Latar Belakang Pendidikan Non Formal


No.
1.
2.

Lembaga Pendidikan
MAHESA INSTITUTE PARE
KEDIRI
DAFFODILS ENGLISH COURSE
PARE KEDIRI

Tahun Masuk

Tahun Keluar

2005

2005

2009

2010

3. Pengalaman Berorgansisasi
No.

Nama Organisasi

Jabatan

Tahun

1.

OSIS SMA N 1 WONGSOREJO


ENGLISH CLUB SMA N 1
WONGSOREJO
FK2H FAKULTAS HUKUM
UNIVERSITAS JEMBER
USEF UNIVERSITAS JEMBER
SELC FAKULTAS HUKUM
UNIVERSITAS JEMBER
LEMBAGA BANTUAN HUKUM
MASYARAKAT JEMBER

KETUA

2007-2008

KETUA

2007-2008

2.
3.
4.
5.
6.

SEKRETARIS
JENDERAL
ANGGOTA

2011-2012
2011-2012

VICE PRESIDENT

2010-2011

VOLUNTEER

2011-Sekarang

4. Pengalaman Kepanitiaan
No.
1.
2.

Nama Kegiatan
LOMBA NASYID TINGKAT
SD/MI SE-BANYUWANGI
MASA ORIENTASI SISWA
BARU SMA N 1
WONGSOREJO

Jabatan

Tahun

KETUA PANITIA

2008

KETUA PANITIA

2008

3.
4.
5.

RAT (RAPAT ANGGOTA


TAHUNAN) I FK2H
RAT II FK2H
P2MABA FAKULTAS
HUKUM

BENDAHARA

2010

KETUA PANITIA

2011

BENDAHARA

2011

5. Prestasi/Pencapaian Lainnya
No
1.
2.
3.
1.

2.
3.
4.
5.

Tahun
Perolehan

Peringkat

Tingkat

2012

NASIONAL

2012

NASIONAL

CONSTITUTIONAL AWARD

2012

UNIVERSITAS

LKTI ATLAS FAKULTAS


HUKUM UNIVERSITAS
BRAWIJAYA

2010

HARAPAN II

NASIONAL

LEGISLATIVE DRAFTING FH
UNIVERSITAS PADJADJARAN

2011

FINALIS

NASIONAL

2011

FINALIS

NASIONAL

2011

PESERTA

NASIONAL

2011

LOKAL

Jenis Prestasi
LOMBA DEBAT HUKUM
PADJADJARAN LAW FAIR
BANDUNG 2012
LOMBA DEBAT KONSTITUSI
MAHKAMAH KONSTITUSI

MCC MAHKAMAH
KONSTITUSI
LOMBA DEBAT KONSTITUSI
ENGLISH DEBATE
COMPETITION USEF JEMBER
UNIVERSITY

6.

LOMBA DEBAT FAKULTAS


HUKUM UNIVERSITAS JEMBER

2011

FAKULTAS

7.

LOMBA DEBAT P2MABA FH


UNIVERSITAS JEMBER

2010

FAKULTAS

8.

LKTI KERTAS FH UNIVERSITAS


HASANUDDIN

2011

PESERTA

NASIONAL

9.

PENCAK SILAT OLIMPIADE


OLAHRAGA SISWA NASIONAL

2008

III

KABUPATEN

10.
READING NEWS CONTEST
11. OLIMPIADE SAINS NASIONAL

2008
2008

FINALIS
FINALIS

PROVINSI
KABUPATEN

2008

PESERTA

KABUPATEN

12.

RADAR NEWSPAPER
COMPETITION

13.

LOMBA PIDATO TINGKAT


SMP/SMA

2006

III

KECAMATAN

6. Moderator Kegiatan Ilmiah


No

Jenis Kegiatan

Tahun

Penyelenggara

1.

SEMINAR NASIONAL
MENEROPONG MASA
DEPAN PEMILUKADA

2011

IMA-HTN

2.

FGD P2MABA

2011

3.

DISKUSI RUTIN FK2H

2010

FH UNIV
JEMBER
FH UNIV
JEMBER

Tingkat

NASIONAL
FAK
FAK

7. Kegiatan Seminar dan Diskusi Ilmiah


No
1.

Nama Kegiatan
INTERNATIONAL CONFERENCE IN
COMPARATIVE LAW
INTERNATIONAL SEMINAR ENFORCEMENT

1. OF CONSTITUTION AND HUMAN RIGHTS IN

2.

3.

4.

5.

6.

ISLAM AND CHRISTIANY PERSPECTIVE


INTERNATIONAL SEMINAR THE RULE OF
YOUTH IN INDONESIA-MALAYSIA
BILLATERAL RELATIONSHIP
SEMINAR PENDIDIKAN, IDEOLOGI
NASIONAL/NEGARA DAN AGAMA DALAM
PERSPEKTIF PROFESIONALISME EDUKATIF
DISKUSI PANEL HUBUNGAN PEMERINTAH
PUSAT DAN DAERAH DALAM PERSPEKTIF
DEMOKRASI DALAM RANGKA
MENEGAKKAN SUPREMASI KONSTITUSI
DISKUSI INTERAKTIF PEREMPUAN,
PAHLAWAN DAN TANTANGAN ZAMAN
CERAMAH TUNGGAL Prof. JIMLY
ASSHIDDIQIE, S.H.
MENGAWAL KUALITAS
PENYELENGGARAAN PEMILIHAN UMUM
TAHUN 2014

Tahun

Tingkat

2012

INTERNASIONAL

2011

INTERNASIONAL

2011

INTERNASIONAL

2011

FAKULTAS

2011

WILAYAH

2010

KABUPATEN

2011

WILAYAH

8. Pelatihan
No

Nama Pelatihan

Waktu

Tahun

Tingkat
4

Pelatihan
(Jam)
1.

SPRING SCHOOL SCHOLARSHIP


GERMANY AND AUSTRIA

1.

ROAD TO CAMPUS BESWAN DJARUM

PERLINDUNGAN DAN PEMENUHAN


HAK-HAK PEKERJA MIGRAN

3.

OPEN RECRUITMENT USEF

1 BULAN
2 HARI
(07.00-18.00)
2 HARI
(07.00-18.00)
2 HARI
(07.00-22.00)

PENINGKATAN KOMPETENSI
1 HARI
4. MAHASISWA DI BIDANG PENELITIAN(07.00-15.00)
PRESENTASI DAN DEBAT
LATIHAN KEPEMIMPINAN DAN
2 HARI
5.
KAJIAN KEILMUAN
(07.00-18.00)
PELATIHAN KEPEMIMPINANN DAN
6. MANAJEMEN SISWA BERPRESTASI II
1 HARI
2008

2012

INTERNASIONAL

2011

WILAYAH

2011

WILAYAH

2011

UNIVERSITAS

2010

FAKULTAS

2010

FAKULTAS

2008

KABUPATEN

9. Pengalaman Kerja
No.

Jenis Pekerjaan

Jabatan

Tahun

1.

GURU PRIVATE
MAGANG DI SD N 1
ALASBULUH

GURU
PELATIH
PRAMUKA

2013

2.

2008

Demikian pernyataan ini dibuat dengan sebenar-benarnya, jika ternyata ada yang
tidak benar atau tidak sesuai, saya bersedia dikenakan sanksi

Jember, 31 Januari 2013

(Naila Rizqi Zakiah )

MOTIVASI DIRI
A. DESKRIPSIKAN MENGENAI DIRI ANDA
Naila Rizqi Zakiah, puteri kedua dari pasangan Mahpud dan
Almarhumah Siti Ruqayyah yang lahir di Jember, 13 Desember 1991.
Perempuan yang akan genap berusia 20 tahun bulan depan ini, memiliki
masa kanak-kanak yang berbeda dengan anak-anak lain di lingkungannya,
Naila mengalami kesulitan dalam berkomunikasi, sempat mengidap
penyakit kleptomania sejak usianya 9 tahun, membenci anak laki-laki, dan
sedikit berperilaku abnormal. Gangguan komunikasi yang dimiliki Naila
membuatnya tak memiliki banyak teman, cenderung tempramen, agresif,
dan ceroboh. Namun, kendala tersebut tak membuat Naila kecil kehilangan
kepercayaan diri untuk berprestasi, dia sempat mengukir beberapa prestasi
di usianya yang masih belia. Menjuarai lomba cerdas cermat tingkat
SD/MI, pemenang Lomba Pidato anak, dan beberapa prestasi non
akademik lainnya, seperti juara III lomba Morse di Jambore Daerah.
Sejak menjadi pelajar SLTP, perilaku Naila mulai mengalami
perubahan, menjadi remaja yang aktif dan penuh semangat. Dia tidak lagi
mendapatkan kesulitan dalam berkomunikasi, hal ini berbanding terbalik
dengan masa kanak-kanaknya. Dia mendapat julukan too much talking
girl dari rekan-rekannya di SLTP, dengan berbekal too much talkingnya
Naila kemudian di daulat sebagai duta pendidikan di lingkungan yayasan
Ponpes Salafiyah Syafiiyah melalui sebuah penganugerahan di Akademi
Reality Ibrahimi sebagi peserta termuda. Selain berprestasi Naila juga aktif
dalam kegiatan organisasi ekstra maupun intra sekolah.
Di samping itu, naila juga memiliki kemampuan bahasa asing yang
pada masanya bisa dikatakan luar biasa, di usia 13 tahun Naila sudah
berani merantau ke Kediri untuk menempuh pendidikan non formal di
Kampung Inggris Pare selama 1 bulan. Ketertarikannya terhadap bahasa
6

asing tidak berhenti sampai di situ, Naila menekuni dan meningkatkan


kemampuannya dengan bergabung dalam komunitas bahasa inggris di
sekolahnya. Berkat ketekunannya Naila memperoleh penghargaan sebagai
the Best Speaker dalam speech contest.
Dalam perjalanannya Naila tak selalu mendapat kemudahan,
keinginannya untuk melanjutkan sekolah di SMA favorit di Banyuwangi
tidak dapat terwujud, namun hal tersebut tidak menghentikan langkah
Naila untuk menjadi siswa yang berprestasi.
Melanjutkan kuliah di Universitas jember, gadis periang, bersemangat, dan
pantang menyerah ini harus berlapang dada karena tidak dapat
mengenakan jas kuning di bangku kuliahnya sekarang, namun hal tersebut
justeru menjadi api semangat bagi naila untuk membuktikan bahwa tidak
peduli kita kuning, hijau, ataupun biru, bial kita memiliki keinginan maka
selalu aka nada jalan. Hal tersebut terbukti ketika Naila juga mampu
bersaing dengan Universitas Indonesia di ajang MCC MK yang notabene
adala universitas yang ingin naila masuki.
No matter, where we live, even in Mars, Neptunus, or Pluto, we still
have a same sky.
So just, hung up your dream on high tree that even you couldnt
reach.
Itulah motto hidup Naila.
B. APA HAL TERBESAR YANG TELAH ANDA CAPAI
Saat ini saya masih mencari apa hal yang terbesar yang telah saya
capai saat ini, karena bagi saya apa yang telah saya lakukan kemarin
bukanlah suatu pencapaian yang besar. Namun, dalam fase kehidupan saya
tentulah ada hal terbesar yang pernah saya lakukan, meski tidak cukup
layak untuk dibanggakan. Menjadi duta almamater universitas jember di
beberapa ajang kompetisi ilmiah adalah salah satu hal yang bisa dikatakan
merupakan pencapaian yang cukup baik di bidang akademis. Menjadi
seorang guru privat dan pelatih pramuka bagi anak-anak SD, yang cukup
disenangi merupakan suatu kebanggaan tersendiri bagi saya, selain itu
dengan pekerjaan tersebut saya mampu menghasilkan uang yang cukup
untuk memenuhi kebutuhan jajan anak SMA saat itu. Dalam interaksi
sosial, saya juga cukup bangga karena telah mampu membenahi diri
menjadi pribadi yang lebih baik dari sebelumnya, tidak lagi memiliki
kelainan psikologis dan gangguan komunikasi.
C. APA HAL TERBESAR YANG INGIN ANDA CAPAI
Sama seperti pertanyaan di atas, Saya sempat bingung ketika ditanya
mengenai hal terbesar apa yang ingin saya capai, namun melalui pemikiran
yang panjang akhirnya saya menemukan kembali mimpi yang sempat
tertinggal di persimpangan asa. Sejak SMA saya sangat ingin menjadi
seorang pembaharu yang bisa mendedikasikan hidup saya untuk
kepentingan anak-anak dan perempuan, mengubah paradigm berpikir
perempuan-perempuan di desa saya yang masih sangat tradisional dan
paternalis. Saya bermimpi kelak saya akan membentuk sebuah komunitas
(berupa yayasan) pemerhati anak dan perempuan di lingkungan saya, yang
mampu memberikan pendidikan non formal bagi para perempuan dan
anak-anak yang kurang mampu. Di samping itu, sesuai dengan keilmuan
7

yang saya miliki saya juga ingin menjadi seorang akademisi dan aktivis
HAM terutama sebagai pembela bagi para perempuan dan anak-anak yang
mencari keadilan.
D. APA MOTIVASI ANDA MENGIKUTI PROGRAM INI
Motivasi saya adalah saya ingi menciptakan kultur kompetitif di
lingkungan kampus. Karena selama ini, belum ada program yang mampu
merangsang mahasiswa untuk berkarya di tingkat fakultas, sehingga iklim
yang terbentuk di kampus adalah iklim kelabu yang tidak membangkitkan
gelora pemuda sebagai agen perubahan. Mahasiswa masih berorientasi
pada prestasi formil berupa pencapaian ipk cumloud, namun prestasi yang
bersifat substantive masih jauh di angan-angan. Dengan adanya CLA, saya
berharap seluruh mahasiswa dapat menyadari bahwa pragmatism yang
selama ini menjadi penyakit laten mahasiswa dapat dihapuskan.
E. APA ALASAN ANDA MENULIS TEMA DALAM MAKALAH
UNTUK PROGRAM INI
Keberadaan Indonesia sebagai negara kepulauan yang sempat
berjaya pada masa kerajaan majapahit kini sudah mulai dilupakan, hanya
digaungkan melalui sebuah kurikulum di sekolah formal. Namun,
nyatanya baik pemerintah melalui kebijakannya, maupun masyarakat tidak
menyadari potensi maritime yang dimiliki oleh Indonesia. Hal tersebut
kemudian menggugah saya dan rekan saya Muhaimin Rahayu untuk
menemukan sebuah gagasan tentang konsep negara kepulauan melalui
otonomi daerah yang berbasis maritime agar kekayaan alam, potensi laut,
kekayaan budaya di setiap pulau dapat dilestarikan dengan baik. Selain itu,
fenomena lepasnya beberapa pulau, maupun konflik daerah berupa
separatism, juga menjadi indicator utama kami menulis tema tersebut.
Kami melihat lemahnya sistem maritime kita baik dari segi politik, hukum,
ekonomi, dan sosbud membuka peluang negara lain untuk mencaplok
wilayah NKRI. Oleh karena itu, dengan keinginan dan harapan yang
mulia, yaitu mengembalikan kejayaan nusantara di abad 21, kami menulis
tema GAGASAN OTONOMI DAERAH BERBASIS MARITIM
SEBAGAI UPAYA INTEGRALISASI NKRI.
F. APA YANG AKAN ADA LAKUKAN JIKA MEMENANGKAN
PROGRAM INI
Saya memiliki ekspektasi yang sangat besar untuk memenangkan program
ini, karena jika saya menjadi pemenang saya ingin menunjukkan kepada
seluruh rekan-rekan saya, bahwa usaha, semangat, intelektualitas, dan
dedikasi kita itu masih sangat dibutuhkan dan dihargai oleh lingkungan
kita. Oleh karena itu, diberikanlah sebuah penghargaan bagi mereka yang
benar-benar mampu menunjukkan jati dirinya sebagai intellectual agent of
change, yang tidak hanya duduk, diam, dan datang kuliah, tanpa
memberika pengaruh positif.
Selain itu, saya juga akan mengajak rekan-rekan untuk terus berkarya dan
berprestasi.
Ilmu dan pengalaman yang saya peroleh juga akan saya bagikan pada
rekan-rekan sebagai motivasi.
8

G. MENURUT ANDA APA PENGARUH INI TERHADAP KARIR


ANDA DI MASA DEPAN
Saya yakin dengan program ini, dapat membantu karir saya di masa depan,
karena dengan pengalaman, mulai dari pembuatan karya tulis, tes
interview, dan stage performance akan sangat membantu karir saya kelak.
Selain itu dengan kesempatan study trip ke Thailand akan semakin
mebambah khazanah keilmuan saya, serta pengetahuan tentang budaya
asing.

Anda mungkin juga menyukai