Anda di halaman 1dari 3

Tugas Kelompok 2 Kimia Polimer

1202258 Transmissia Noviska Sucahya


120
Kimia C 2012

TEKNIK PEMBUATAN MATERIAL POLIMER


Banyak macam proses pembuatan polimer, pemilihan proses ini akan menentukan beberapa
factor, diantaranya:

Kuantitas dan laju produksi


Akurasi dimensi dan hasil permukaan
Bentuk dan detail produk
Kealamian material
Ukuran produk hasil

Secara umum, proses pembuatan polimer terdiri atas tiga fasa, yaitu:
1. Heating, untuk melunakkan dan melelehkan
2. Shaping/Forming
3. Cooling, sehingga bentuknya tetap

Teknik - Teknik Pembuatan Material Polimer:


1. Thermoforming
Lembar termoplastik dipanaskan hingga lunak dalam oleh heater, kemudian diletakkan
dalam cetakkan, lalu vakum mmenarik plastik pada cetakan, cetakan yang terbentuk
dipisahkan dari lembaran termoplastik yang tidak terbentuk.

2. Compression and Transfer Molding


Lembar diletakkan ke dalam cetakan logam yang cocok, cetakan ditutup dan diberi panas
juga tekanan hingga lembar mencair dan mengalir ke bagian alat yang merupakan tempat
terjadinya reaksi kimia dan mengeras sampai ke bentuk akhir, kemudian dipisahkan dari
bagian murni atau bagian awal yang tidak terbentuk.

Tugas Kelompok 2 Kimia Polimer


1202258 Transmissia Noviska Sucahya
120
Kimia C 2012

3. Rotational Molding and Sintering


Bubuk plastic dimasukkan ke dalam cetakan, cetakan ditutup rapat, cetakan dipanaskan
dan cetakan akan berotasi ketika diberikan panas, cetakan berupa pendingin udara atau
air yang berfungsi untuk memadatkan, alat dibuka, dan bagian yang terbentuk dapat
diambil dari cetakan

4. Extrusion
Pelet plastil diletakkan di alat, extruder akan memaksa plastik/material cair untuk
membentuk seperti cetakan akibat tekanan yang diberikan, kemudian melalui pendingin
agar bentuk tetap, dan sampai di cut off agar dapat diambil hasilnya

5. Extrusion-based Processes
Profile extrusion
Tubular blown film extrusion
Cross-head extrusion
Synthetic fibers
Netting:
Co-extrusion
6. Injection Molding

Tugas Kelompok 2 Kimia Polimer


1202258 Transmissia Noviska Sucahya
120
Kimia C 2012

Injeksi cetakan ini dilakukan dengan memaksa plastik cair di bawah tekanan ke dalam
rongga yang terbentuk antara dua cetakan logam yang cocok. Setelah plastik dingin,
cetakan dibuka dan bagian yang terbentuk dipisahkan.

.
7. Blow Molding
Plastik panas diekstrusi ke dalam cetakan dalam bentuk pipa. Saat masih panas, plastik
terjebak dalam cetakan, yang pisau panas memotong di bagian atas dan juga terjepit di
bagian bawah. Cetakan kemudian bergerak ke kanan. Selang udara dimasukkan ke bagian
atas. Plastik dalam cetakan mengembang untuk mengisi cetakan. Cetakan kemudian
memisahkan, yang melepaskan plastik (botol).

8. Plastic Foam Molding


Bahan plastik cair disuntikkan ke dalam cetakan setelah dicampur dengan blowing agent
atau gas bertekanan tinggi

Anda mungkin juga menyukai