Anda di halaman 1dari 7

Program Reguler S1 FEUI

Silabus AuditInternal-gasal14-15

UNIVERSITAS INDONESIA
FAKULTAS EKONOMI
SILABUS
AUDIT INTERNAL
ACCT 14303
SEMESTER GASAL TAHUN 2014/2015

1.

Tim Pengajar

No
1
2
3
4

2.

Nama Pengajar
Salim Siagian /
Robert Tobing - A
M. Malik /
Moch Ichsan - B
Achmad Baraba - C
Lufti Julian - D

Alamat Email
salimsiagian@hotmail.com /
robert.tobing@gmail.com
malik@ui.ac.id /
muhammadichsan@yahoo.com
abaraba@indosat.net
lufti.julian@yahoo.co.id

Deskripsi Mata Ajaran

Mata ajar ini bertujuan memberikan pengetahuan tentang audit intern, audit
operasional, dan audit khusus. Pembahasan mencakup dasar pengertian audit intern
dan audit operasional, tujuan dan peranan audit intern, pengorganisasian fungsi
audit intern, dampak sistem informasi atas audit intern, standar dan kode etik profesi
audit intern, obyek-obyek audit operasional, aktivitas-aktivitas audit khusus, serta
penyusunan laporan audit.
Jenis
: Pilihan
Jumlah SKS
: 3 SKS
Mata Ajar Prasyarat : Auditing 2 (EAK 32103)
3.

Tujuan

Tujuan yang berkaitan dengan kemampuan kognitif adalah agar mahasiswa :


1. Memahami dasar-dasar audit internal dan pengendalian serta pendekatan
operasional atas audit internal;
2. Memahami standar profesi audit internal dan aktivitas-aktivitas audit internal;
3. Memahami dampak sistem informasi terhadap audit internal;
4. Memahami area dari audit operasional dan aktivitas audit khusus serta arah
ke depan dari audit internal.
Tujuan yang berkaitan dengan pengembangan kepribadian (soft-skill) adalah :
Deskripsi
Pengembangan keterampilan teknis
Pengembangan keterampilan analitikal
Pengembangan keterampilan penetapan tujuan (goal setting)

Keterangan
Ada
-

halam an 1 dari 7

Program Reguler S1 FEUI

Silabus AuditInternal-gasal14-15

Deskripsi
Pengembangan keterampilan pengelolaan waktu
Pengembangan keterampilan menulis
Pengembangan keterampilan presentasi (public speaking)
Pengembangan keterampilan kerjasama kelompok
Pengembangan kepercayaan diri
Pengembangan keterampilan memecahkan masalah
Pengembangan keterampilan bahasa Inggris

4.

Keterangan
Ada
Ada
Ada
Ada
Ada
Ada

Bahan Bacaan

4.1 Wajib
1. Lawrence B. Sawyer & Glen E. Sumners Sawyers Internal Audit 5th edition,
The Institute of Internal Auditors, 2003
2. The IIA : Standards for the Professional Practice of Internal Auditing
3. Moeller, Robert R, Brinks Modern Internal Auditing, Edisi 5, John Wiley &
Sons, Inc, Hoboken, New Jersey.(B1)
4. Moeller, Robert R, Brinks Modern Internal Auditing, 2009 Edisi 7, John
Wiley & Sons, Inc, Hoboken, New Jersey.( B2)
4.2 Pelengkap
1. Tuanakotta, Theodorus M, Akuntansi Forensik dan Audit Investigatif ,
Penerbit Salemba Empat, Edisi 2, 2010 (TMT)
2. K.H Spencer Picket, The Handbook of Internal Auditing, 2nd edition,
2003. John Wiley & Sons, England
5.

Metode Pengajaran

Metode pengajaran yang dipakai yaitu (1) Diskusi Kelompok (Collaborative


Learning/CL), dan (2) Kuliah (Lecturing/ LCT)
. Mahasiswa diwajibkan untuk membekali diri dengan pengetahuan baik yang
berasal dari buku, tulisan/artikel dalam majalah ilmiah atau semi ilmiah, laporan
keuangan, dan sumber pengetahuan lainnya untuk dapat memahami materi dan
berpartisipasi aktif dalam diskusi kelas. Sesuai dengan metode collaborative
learning, maka mahasiswa akan dibagi ke dalam focus group berdasarkan topik yang
ditentukan oleh dosen, dan ke dalam home group. Karena banyaknya materi yang
akan dibahas, maka mahasiswa wajib membaca bahan kuliah/materi terkait lainnya
minimal 1 (satu) minggu sebelumnya.
Mahasiswa harus berperan aktif dalam diskusi karena frekuensi dan kualitas
partisipasi merupakan salah satu unsur penilaian. Peran dosen adalah sebagai
fasilitator yang mengarahkan diskusi agar selalu berada pada arah yang tepat.
Dengan menggunakan metode CL, dosen boleh memberikan kuliah di akhir kuliah
sebagai ringkasan hasil diskusi atau ringkasan materi.
Selain itu, metode pengajaran yang digunakan adalah lecturing.

Rincian metode pengajaran yang digunakan pada mata ajaran ini adalah :

halam an 2 dari 7

Program Reguler S1 FEUI

Silabus AuditInternal-gasal14-15

Deskripsi Metode
Pengerjaan kasus
Kuliah
Diskusi kelas
Proyek kelompok
In-class experiential exercise Asistensi atau Dosen
Laboratorium manual atau komputer
Proyek penelitian independen
Pembelajaran kerjasama (cooperative learning)
Sharing special experiences from expert

Keterangan
Ada
Ada
Ada
Ada
Ada
-

Tugas Paper Kelompok


Setiap Kelompok ( max 5 0rang ) diwajibkan untuk :
1. Mereview suatu sistem pengendalian internal pada suatu unit bisnis/divisi
dari suatu perusahaan. Ambil salah satu topik /bagian saja yang dianalisa ,
misalnya analisa pengendalian internal Divisi Umum FEUI
2. Atau Menganalisa secara komprehensif laporan Pengendalian Internal dari
Suatu Perusahaan
6.

Evaluasi Hasil Pembelajaran

Nilai akhir mahasiswa direncanakan diberikan dengan bobot sebagai berikut :


Partisipasi / diskusi / kuis
Tugas Paper kelompok
Ujian tengah semester
Ujian akhir semester
Total

7.

15%
25%
30%
30%
100%

Kebijakan Umum

Kode etik mahasiswa yang mencakup kejujuran akademik adalah hal yang sangat
penting, tidak hanya bagi kredibilitas dan harga diri mahasiswa itu sendiri, namun
juga mencerminkan nilai dan standar yang dianut oleh FEUI secara keseluruhan.
Mahasiswa didorong untuk bekerja sama dalam proses pembelajaran, namun
pengerjaan tugas-tugas tetap harus dilakukan secara jujur, mandiri, bukan menyalin
pekerjaan orang lain dan kemudian diakui sebagai karyanya.
7.1 Kehadiran
Sesuai dengan aturan Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia, ketidakhadiran
tanpa keterangan maksimum 20%. Untuk mata ajaran ini berarti maksimum 2
kali. Bagi mereka yang tingkat ketidakhadiran lebih dari 20% tidak
diperbolehkan mengikuti ujian akhir.
7.2 Persiapan
Mahasiswa diasumsikan TELAH MEMBACA bahan ajar sebelum perkuliahan
dimulai. Mahasiswa harus menunjukkan motivasi dan komitmen yang sungguhsungguh untuk belajar secara mandiri. Pusat pembelajaran adalah diri
mahasiswa sendiri, bukan dosen. Dosen berperan sebagai fasilitator dan nara
sumber proses belajar.
7.3 Fotokopi Buku

halam an 3 dari 7

Program Reguler S1 FEUI

Silabus AuditInternal-gasal14-15

Sesuai dengan Kode Etik di lingkungan FEUI yang menghormati hak atas
kekayaan intelektual (HAKI), mahasiswa diharuskan membawa buku teks asli ke
kelas; bukan fotokopi. Buku teks tidak harus edisi terbaru sesuai silabus, selama
bisa menunjang pembelajaran. Mahasiswa yang tidak memiliki buku asli, dapat
meminjam dari mahasiswa senior atau Perpustakaan FEUI.
7.4 Pedoman Penulisan
Makalah penulisan menggunakan standar huruf Times New Roman, font 12,
spasi 1,5, kertas A4.
7.5 Plagiarisme
Plagiarisme adalah mengutip hasil karya orang lain (meliputi namun tidak
terbatas pada kata-kata/data/ide/tabel/diagram), baik sebagian atau seluruhnya,
tanpa menyebutkan sumbernya, atau menyajikan ulang hasil karya orang lain
seakan-akan karya si penyaji.
Plagiarisme termasuk juga menyalin sebagian atau seluruh pekerjaan
mahasiswa lain atau menyalin dari buku, jurnal, Web, majalah, koran, dan lainlain.
Plagiarisme juga mencakup oto-plagiarisme yaitu memasukkan katakata/kalimat/ ide sendiri yang berasal dari tugas/makalah yang telah
dikumpulkan untuk penilaian lainnya tanpa menyebutkan sumbernya.
Sanksi atas Plagiarisme
Satu kali, makalah diberi nilai nol atau maksimum E
Dua kali, mata ajaran terkait diberi nilai E
Tiga kali, dikeluarkan dari Departemen Akuntansi FEUI
Nama dan pas foto diumumkan di Papan Pengumuman setiap kali
melakukan plagiarisme
Panduan untuk Mencegah Plagiarisme
Panduan untuk mencegah plagiarisme dapat diakses di situs FEUI. Bagi
mahasiswa yang belum jelas, dapat menghubungi Departemen Akuntansi FEUI.
Statement of Authorship
Bagi mahasiswa yang mendapatkan tugas membuat makalah/paper, harus
menyertakan Statament of Authorship (terlampir) di halaman depan makalah/
papernya.

8.

Jadwal Kuliah

Pertemuan
1
Lecturing

Pokok/Sub Pokok Bahasan

Sumber

Introduction to Internal Audit


Perkembangan Internal Audit
- Internal Auditing History and Background
- Sarbanas Oxley and Beyond
Standard Praktek Internal Audit
Internal Auditing Professional Standars
Contents of IIA Standards
Kode Etik : IIA

B2 Ch1&4
B2 Ch 8
Sawyer ch 1

halam an 4 dari 7

Program Reguler S1 FEUI


Pertemuan
2
Lecturing

Silabus AuditInternal-gasal14-15
Pokok/Sub Pokok Bahasan

Sumber

INTERNAl AUDIT & ENTERPRISE GOVERNANCE


Kedudukan Intenal Auditor Dalam Organisasi

Sawyer , Ch 25,

Dan

Hubungan Internal Audit dengan Ekternal Audit

28

Presentasi

Hubungan Internal Audit dengan Komite Audit

B2 Ch 12

Kelompok

Piagam Internal Audit

3
Lecturing

IIA (SPPFIA)

Internal Control
Peran IA dalam Penilaian

Dan

Komponen Internal Control COSo

Presentasi

Komponen Internal Control ERM

B2 ch 3, Ch 6 ,
Sawyer Ch 2

Kelompok
4
Lecturing

PLANNING & PERFORMING INTERNAL AUDIT


Performing Effective Internal Audit

Dan

Organizing and Planning Internal Audits

Presentasi

Audit Objectives

Kelompok

Preliminary Surveys

Starting Internal Audit

Pepare Audit Program

Sawyer, Ch 4, 5
B2 ch 7, 10

PLANNING & PERFORMING INTERNAL AUDIT

Lecturing

Field Work

Dan

Audit Evidence

Presentasi

Audit Assessment and Evaluation

Sawyer Ch 6.7
B2 ch 9 hal 199200

Kelompok
6

PLANNING & PERFORMING INTERNAL AUDIT

Lecturing

Audit Finding

Dan

Audit Documentation

Sawyer Ch 8, 9
B2 CH 16

Presentasi
Kelompok
7

Audit Report

Lecturing

Reporting Internal Audit Result

Dan

Audit Report Review and Replies

Presentasi

Audit Report to Board

B2 CH 17,
Sawyer ch 17. 18,
19

Kelompok
UJIAN TENGAH SEMESTER
8

Impact of IT on Internal Audit

halam an 5 dari 7

Program Reguler S1 FEUI


Pertemuan
Lecturing
Dan
Presentasi

Silabus AuditInternal-gasal14-15
Pokok/Sub Pokok Bahasan

Sumber

IT General Control and ITIL Best Practice

B2 CH 18,

Reviewing and Assesing IT Aplication Control

B2 Ch 19

Cybersecurity and Privacy Control

B2 CH 20

Kelompok

Sawyer Ch 13, 14,


15

Introduction of Business Process audit

Best
Practices,
Hand
Book
of
Operational Audit ,
Chambers , Brinks
Ed 5
B1 CH 28

Lecturing

10
Lecturing
Dan

Business Process Audit :


Areas for Operational Auditing: Sales, Marketing, and
Advertising

Presentasi
Kelompok
11
Lecturing

Business Process Audit :

B1 CH 29

Payroll and Personnel

Dan
Presentasi
Kelompok
12
Lecturing

Business Process Audit :

B1 CH 23

Manufacturing Production Planning

Dan
Presentasi
Kelompok
13
Lecturing
Dan
Presentasi

Quality Assurance
Internal Audit Quality-Assurance

B2 CH 31

ASQ Quality Audits

B2 CH 30

ISO and Internal Audit Worldwide Standards

IIA Std

Internal Audit : Fraud


- Whistleblower and Hotline Function
- Fraud Detection and Prevention

B2 Ch 24, 562-565
B2 Ch 25

Kelompok
14
Lecturing
Dan
Presentasi
Kelompok
UJIAN AKHIR SEMESTER

halam an 6 dari 7

Program Reguler S1 FEUI

Silabus AuditInternal-gasal14-15

Lampiran

Statement of Authorship
Saya/kami yang bertandatangan dibawah ini menyatakan bahwa
makalah/tugas terlampir adalah murni hasil pekerjaan saya/kami sendiri. Tidak
ada pekerjaan orang lain yang saya/kami gunakan tanpa menyebutkan
sumbernya.
Materi ini tidak/belum pernah disajikan/digunakan sebagai bahan untuk
makalah/tugas pada mata ajaran lain kecuali saya/kami menyatakan dengan
jelas bahwa saya/kami menyatakan dengan jelas menggunakannya.
Saya/kami memahami bahwa tugas yang saya/kami kumpulkan ini dapat
diperbanyak dan atau dikomunikasikan untuk tujuan mendeteksi adanya
plagiarisme.
Mata Ajaran
Judul Makalah/Tugas
Tanggal
Dosen
Nama
NPM
Tandatangan

:
:
:
:
:
:
:

(Jika bentuknya tugas kelompok, tuliskan nama, NPM dan tanda tangan dari
seluruh anggota kelompok)

halam an 7 dari 7

Anda mungkin juga menyukai