Anda di halaman 1dari 14

MENJADI TERANG

RENUNGAN
PANGGILAN UNTUK
MENJADI
BERKAT dan TERANG !

MENJADI BERKAT ?
MENJADI TERANG?

PADA DASARNYA SETIAP


ORANG INGIN MENJADI
BERKAT BAGI ORANG
LAIN

II KORINTUS 9:8
Dan Allah sanggup melimpahkan
segala kasih karunia kepada kamu,
supaya kamu senantiasa
berkecukupan di dalam segala
sesuatu dan malah berkelebihan di
dalam pelbagai kebajikan. (KJV) And
God is able to make all grace abound
toward you; that ye, always having
all sufficiency in all things, may
abound to every good work:

BERKAT dan TERANG


BERKAT APA ? Ide, hikmat,
kabajikan, kabaikan, peluang,
kesehatan, Firman Tuhan, nasehat,
damai sejahtera, keselamatan,
konseling, uang, takut akan Tuhan,
dll.
Menjadi berkat = membagi kepada
orang lain = melayani = memimpin.

MUSA
MENJADI PUTRA MAHKOTA SELAMA
40 TAHUN DI MESIR
MENGGEMBALAKAN DOMBA 40
TAHUN DI PADANG GURUN
ALLAH MEMANGGIL MUSA UNTUK
MENJADI BERKAT DAN TERANG SAAT
DIA BERADA DITITIK PALING BAWAH
DALAM HIDUPNYA

TUHAN MENGUTUS MUSA MENJADI


BERKAT DAN TERANG

Kel 3:10 Jadi sekarang, pergilah, Aku


mengutus engkau kepada Firaun
untuk membawa umat-Ku, orang
Israel, keluar dari Mesir."

ALASAN-ALASAN MUSA

I. Kel 3:11 ..Siapakah aku ini


Musa bergumul dengan
identitasnya
Merasa tidak memenuhi syarat
Merasa bahwa Allah salah
memilih orang
Jawab TUHAN: Tidak peduli
engkau siapa, Aku sudah
menanggil Aku menyertai (12)

II. Kel 3:13 Siapa Engkau


Musa bergumul dengan masalah
keintiman, dia tidak mengenal
Allah dengan baik untuk
menggambarkan kepada orangorang
Jawab TUHAN: AKU ADALAH AKU

III. Kel 4:1 Bagaimana bila mereka


tidak mendengar?
Musa bergumul dengan
intimidasi
Dia cemas dengan reaksi orang
Bergumul dengan kepercayaan
diri
Jawab TUHAN: PERCAYALAH
KEPADA-KU
Bila AKU sudah selesai mereka
pasti mendengarkan.

iv. Kel 4:20 Aku tidak pandai


bicara
Musa bergumul dengan
ketidakmampuan
Siapa yang mengikut aku jika
aku tidak bisa bicara dengan
baik?
Jawab TUHAN: Siapa yang
membuat mulut? AKU adalah
sumber karunia yang ada
padamu.

v. Kel 4:13 Saya tahu Engkau dapat


menemukan orang lain
Musa bergumul dengan rasa rendah
diri, dia membandingkan diri dengan
orang lain.
Ada banyak orang yang lebih cakap,
dia minder.
Jawab TUHAN: Baiklah AKU biarkan
Harun melakukannya untukmu tapi
AKU tetap memanggil engkau

APA ALASAN-ALASAN YANG


KAU MILIKI UNTUK TIDAK
MENJADI BERKAT DAN TERANG?

BAGAIMANA PIKIRANMU ALLAH


MENANGGAPINYA?

Anda mungkin juga menyukai