Anda di halaman 1dari 14

Kelompok 7

Nama:
1. ANNISA RIZKINA
2. SARRAH AISYAH MANSYURI
Kelas: XI MIA 2

ENERGI POTENSIAL ELASTIS


PEGAS

TUJUAN
Tujuannya adalah agar siswa dapat
mengetahui energi potensial dari pegas
dan mengetahui cara menghitung
menggunakan rumus yang benar

Pertanyaan

1. Bagaimana cara menghitung

energi potensial pegas?


2. Apa rumus energi potensial
pegas?

Energi potensial
Energi
Energi potensial
potensial adalah
adalah energi
energi yang
yang
mempengaruhi
mempengaruhi benda
benda karena
karena posisi
posisi
(ketinggian)
(ketinggian) benda
benda tersebut
tersebut yang
yang mana
mana
kecenderungan
kecenderungan tersebut
tersebut menuju
menuju tak
tak
terhingga
terhingga dengan
dengan arah
arah dari
dari gaya
gaya yang
yang
ditimbulkan
ditimbulkan dari
dari energi
energi potensial
potensial
tersebut.
tersebut.

Energi potensial elastis


pegas
Rumus energi potensial pegas:
ENERGI POTENSIAL PEGAS:
kx

Penjelasan
Disini x adalah simpangan, yaitu perpindahan
yang diukur dari posisi acuan x=0 (disebut juga
sebagai posisi keseimbangan pegas). Jadi,
sebagai acuan EPpegas = 0 kita tetapkan pada
posisi x = 0

CONTOH SOAL HAL 155

10. Sebuah pegas menggantung dalam


keadaan normal panjangnya 20cm. Jika
pada ujung pegas digantungkan
sebuah benda yang mempunyai massa
50 gram, panjang pegas menjadi 25cm.
Kemudian benda tesebut disimpangkan
sejauh 4cm, maka energi potensial
elastik sistem adalah

Dik: m= 50g= 0,05 kg


L = 25cm
L=20 cm
Dit: EP?
Jawab:
L-L= 25cm-20cm = 5cm = 0,05 m
Lalu carilah k:
F= k. x
m.g = k. x
0,05.10 = k. 0.05
0,5 = 0,05. k
K= 10

X (simpangan) = 4cm = 0,04 m


EP = .k.x
EP = . 10. 0,04
EP = 5. 1,6^-3
EP = 8. 10^-3
JAWABAN: A. 0,008 JOULE

Contoh soal
2. Sebuah pegas diberi beban 2 kg dan digantung
vertikal pada sebuah statif. Jika pegas
bertambah panjang 4 cm maka perubahan
energi potensial elastis pegas tersebut
adalah.

Dik: m= 2kg
g= 10 m/s
w = m.g = 2. 10 = 20 N
X = 4cm = 0,04 m
Dit : energi potensial elastis pegas?

Jawab:
Rumus hukum Hooke adalah F = k.x
K= w/x = 20/0,04 = 500 N.
EP = kx
EP = .500.0,04
EP = 250. 0,0016
EP = 0,4 Joule

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai