Anda di halaman 1dari 9

ACID GAS

REMOVAL

KOLOM ABSORBER
Feed sour gas berasal dari beberapa
unit proses antara lain :
CDU
Naphta Hydrotreater (NHT)
Hydro Desulphurisation (HDS)
Visbreaker
Hydro Treater Unit (HTU)
Paraxylene

Sour gas bertekanan rendah dari CDU dan NHT dimasukkan ke


KO Drum untuk diambil kondensatnya. Sour gas tersebut
dikompres hingga mencapai 5 kg/cm2

Sour gas dari tersebut digabungkan dengan dengan sour gas


dari unit lainnya
Sour gas kemudian masuk ke LP contactor inlet separator
untuk diambil mengambil kondensatnya.
Sour gas dari LP contactor inlet separator kemudian masuk ke
LP contactor absorber dari bagian tengah kolom sedangkan
larutan amine masuk dari atas kolom.
Pada tray akan terjadi transfer massa antara lean amine
dengan sour gas kemudian larutan amine menyerap gas H2S
dan keluar dari bawah kolom.
treated gas akan keluar dari atas kolom absorber dan diolah di
dehidrator sebelum masuk ke LPG Recovery.
Rich amine yang keluar kolom absorber akan diregenerasi di
regenerator Sedangkan treated gas diolah di dehidrator
sebelum masuk ke LPG recovery.
Uap yang mengandung H2S keluar dari overhead amine

No.
1.

2.

3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.

10.

Peralatan
HP Contactor

Fungsi
Berfungsi untuk menyerap gas H2S dari sour gas bertekanan tinggi mengggunakan

(91-C-401)

larutan MDEA dengan brand UCARSOL HS-103 dan bertujuan menyediakan treated

LP Contactor

gas sebagai fuel gas kilang.


Berfungsi untuk menyerap gas H2S dari sour gas bertekanan rendah menggunakan

(91-C-402)

larutan MDEA dengan brand UCARSOL HS-103 dan menyediakan treated gas sebagai

Amine Regenerator
(91-C-403)

umpan unit LPG Recovery.


Berfungsi untuk meregenerasi larutan rich amine dengan melepaskan pengotor (H 2S,

HP Contactor Inlet Separator

CO2, dan lain lain) dengan bantuan pemanas steam.


Berfungsi untuk memisahkan kondensat berupa air dan komponen hidrokarbon yang

(91-V-401)

terikut oleh feed sour gas bertekanan tinggi.

Feed Gas Compressor KO Drum

Berfungsi untuk menampung sementara kondensat yang masih terikut dalam sour gas

(91-V-403)

bertekanan rendah.

LP Contactor Inlet separator (91-

Berfungsi untuk menampung kondensat yang masih terikut dalam sour gas dari Feed

V-404)

Gas Compressor KO Drum

Dehidrator

Berfungsi untuk menyerap air yang terikut oleh treated gas agar menjadi dry gas dan

(91-V-405A/B/C)

dijadikan sebagai umpan unit LPG Recovery.

Regeneration Gas KO Drum

Berfungsi untuk menampung kondensat berupa air yang terikut dalam regen gas agar

(91-V-406)

dapat digunakan sebagai reflux di amine regenerator.

Feed Gas Compressor Interstage

Untuk menampung kondensat berupa air dan komponen hidrokarbon yang terikut ke

KO Drum (91-V-408)

dry gas agar tidak terikut ke kompresor.

Rich Amine Flash Drum (91-V-

Untuk menampung rich amine dari tiga absorber dan untuk memisahkan kondensat

409)

hidrokarbon dari larutan rich amine.

11.
12.

Regenerator Reflux Drum

Untuk menampung kondensat berupa air yang terikut dalam larutan lean

(91-V-410)

amine. Air dapat digunakan sebagai reflux di amine regenerator.

Regenerator Reboiler (91-V-411) Untuk menampung kondensat dari LP steam yang digunakan untuk memanaskan
reboiler amine regenerator.

13.

Lean Amine Carbon Bed

Berfungsi untuk menyaring hidrokarbon yang masih terikut dalam lean amine

(91-V-412)

menggunakan carbon.

14.

Sour Water Drain Sump (91-V-

Berfungsi untuk menampung seluruh fasilitas sour water drains yang berada pada

15.

413)
Amine Drain Sump (91-V-414)

pipa dan peralatan.


Berfungsi untuk menampung seluruh fasilitas amine drains yang berada pada pipa
maupun pada peralatan.

16.

Dehidrator Inlet Filter (91-S-401) Berfungsi untuk menyaring partikulat berupa debu yang terikut dalam treated gas.

17.

Dehydrator Dust Filter (91-S-

Untuk menyaring partikulat kecil yang masih terikut dalam dry gas.

402A/B)
18.

Rich Amine Filter (91-S-403)

Berfungsi untuk menyaring partikulat yang terdapat pada rich amine agar tidak
terikut di amine regenerator.

19.

Lean Amine Filter (91-S-404)

Untuk menyaring partikulat yang terikut dalam lean amine sebelum masuk ke lean

20.

Lean Amine After Filter (91-S-

amine surge tank.


Untuk menyaring partikulat carbon yang terikut oleh lean amine setelah dari lean

21.

405)
Amine Drain Sump Filter (91-S-

amine carbon bed.


Untuk menyaring partikulat dan pengotor yang terdapat pada larutan amine hasil

406)

pengedrainan.

22.

HP Treated Gas Filter (91-S-

Untuk menyaring partikulat yang terikut oleh treated gas bertekanan tinggi

23.

407)
Regeneration Gas Heater (91-E403)

sebelum dikirim ke unit PSA.


Berfungsi untuk memanaskan regen gas yang keluar dari kolom pendingin.

24.

Feed Gas Booster Compressor

Untuk mendinginkan feed sour gas sebelum masuk ke inlet LP separator agar air dan

Interstage Cooler (91-E-402)

kondensat lain terperangkap di KO drum.

25.

Regeneration Gas Cooler (91-E-

Berfungsi untuk mendinginkan regen gas setelah dijadikan media pemanas di kolom

26.

404)
Feed Gas Booster Compressor

regenerator.
Berfungsi sebagai pendingin awal dry gas yang akan di proses di unit LPG Recovery.

Discharge Cooler (91-E-405)


27.

28.

29.

Lean/Rich Amine Exchanger

Digunakan untuk memanaskan dan mendinginkan rich amine yang akan masuk amine

(91-E-406)

regenerator dan yang keluar dari bawah amine regenerator.

Regenerator Reboiler

Berfungsi untuk memanaskan lean amine yang di umpankan kembali ke amine

(91-E-407)

regenerator menggunakan LP steam.

Regenerator Condensor

Digunakan untuk mendinginkan acid gas yang keluar dari amine regenerator.

(91-E-408)
30.

Lean Amine Cooler (91-E-409)

Digunakan untuk mendinginkan lean amine sebelum masuk lean amine surge tank.

31.

Lean Amine Surge Tank (91-T-401) Berfungsi untuk menampung larutan lean amine dari amine regenerator.

32.

Amine Make Up Tank (91-T-402)

Berfungsi untuk menampung fresh amine dari truk maupun drums.

No.
1.

Peralatan
Feed Gas Compressor First Stage

Fungsi
Berfungsi menaikkan tekanan feed sour gas sebelum masuk ke LP contactor.

(91-K-401 A/B)
2.

Feed Gas Compressor Second Stage Berfungsi untuk menaikkan tekanan dry gas sebelum masuk ke unit LPG Recovery.
(91-K-402 A/B)

3.

Regeneration Gas Compressor

Berfungsi untuk menaikkan tekanan regen gas dan sirkulasi regen gas kembali menuju inlet

(91-K-403 A/B)

dehydrator filter.

4.

Rich Amine Pump (91-P-401 A/B)

Untuk memompa larutan rich amine dari rich amine flash drum menuju amine regenerator.

5.

Regeneration Bottom Pump

Untuk memompa lean amine dari amine regenerator menuju lean amine surge tank.

(91-P-402 A/B)
6.

Regenerator Reflux Pump

Berfungsi untuk memompa air yang digunakan sebagai reflux di amine regenerator.

(91-P-403 A/B)
7.

LP Lean Amine Pump

Berfungsi untuk memompa lean amine dari lean amine surge tank menuju LP contactor.

(91-P-404 A/B)
9.

Amine Make Up Pump (91-P-407)

Berfungsi untuk memompa fresh amine menuju Lean amine surge tank dan rich amine

10.

surge tank.
Hydrocarbon Skin Pump (91-P-406) Berfungsi untuk memompa kondensat hidrokarbon dari rich amine flash drum menuju slop

11.

HP Lean Amine Pump

oil tank.
Berfungsi untuk memompa lean amine dari lean amine surge tank menuju HP contactor.

(91-P-405 A/B)
12.

Sour Water Drain Pump

Berfungsi untuk memompa sour water dari sour water drain sump menuju ke sewer system.

(91-P-408)
13.

Amine Drain Sump Pump (91-P-409) Berfungsi untuk memompa larutan amine hasil pengedrainan menju ke lean amine surge
tank dan rich amine flash drum.

14.

Amine Solvent Mixing Eductor (91-J- Berfungsi untuk mencampur fresh amine di amine make up tank agar homogen.
401)

15.

Sum Pit Eductor (91-J-402)

Berfungsi membuang genangan air hujan di lubang tempat sour water drain sump dan
amine drain sump.

Amine Regenerator
Rich amine yang keluar dari absorber dialirkan ke seksi amine
regenerator untuk diregenerasi dengan bantuan pemanas steam.
20 % dari total larutan rich amine sebelum dimasukkan kedalam menara
regenerasi akan dilewatkan rich amine filter untuk mencegah
terbentuknya endapan di dalam amine regenerator.
20 % Larutan rich amine yang keluar dari filter digabung dengan larutan
amine yang tidak melewati filter dan dipanaskan pada Heat Exchanger
sampai suhu 105oC dengan menggunakan media larutan lean amine
yang keluar dari bottom amine regenerator.
Amine regenerator memiliki sejumlah valve tray dimana umpan rich
amine masuk pada tray 3. Dalam alat ini, H2S yang terdapat dalam
larutan rich amine akan dilepaskan lagi dengan bantuan pemanas
steam, pemanas steam yang dipakai dalam reboiler adalah
desuperheated low pressure steam agar dapat menhindari degradasi
larutan amine.
Uap yang keluar dari overhead amine regenerator yang mengandung
o

Sulfur Recovery

Anda mungkin juga menyukai