Anda di halaman 1dari 10

PENDEKATAN

KONTEKSTUAL DALAM
PEMBELAJARAN BAHASA
INDONESIA DI MI
DOSEN PENGAMPU
MUHAMMAD HAMDI, M.Pd.I

PENGERTIAN PENDEKATAN
PEMBELAJARAN
KONTEKSTUAL

Pembelajaran kontekstual adalah


suatu strategi pemb. yang
menekankan pada proses
keterlibatan siswa secara penuh
untuk dapat menemukan materi
yang dipelajari dan
menghubungkannya dengan situasi
kehidupan nyata sehingga
mendorong siswa untuk dapat

1.

KARAKTERISTIK
PEMBELAJARAN
KONTEKSTUAL
pemb. Merupakan proses pengaktifan

pengetahuan yang sudah ada (activing


knowledge)
2. Belajar dalam rangka memperoleh dan
menambah pengetahuan baru
(acquiring knowledge)
3. Pemahaman pengetahuan
(understanding knowledge)
4. Mempraktekkan pengetahuan dan
pengalaman tersebut (applying

PERBEDAAN PENDEKATAN KONTEKSTUAL


DENGAN TRADISIONAL
No.

Pendekatan CTL

Pendekatan Tradisional

1.

Siswa secara aktif terlibat


dalam proses pembelajaran

Siswa adalah penerima


informasi secara pasif

2.

Siswa belajar dari teman


melalui kerja kelompok,
diskusi, dan saling
mengoreksi

Siswa belajar secara


individual

3.

Pembelajaran dikaitkan
dengan kehidupan nyata
dan atau masalah yang
disimulasikan

Pembelajaran sangat abstrak


dan teoritis

4.

Perilaku dibangun atas


kesadaran diri

Perilaku dibangun atas dasar


kebiasaan

5.

Keterampilan
dikembangkan atas dasar
pemahaman

Keterampilan dibangun atas


dasar latihan

No.

Pendekatan CTL

Pendekatan Tradisional

7.

Seseorang tidak
melakukan yang jelek
karena dia sadar hal itu
keliru dan merugikan

Seseorang tidak melakukan


yang jelek karena takut
dihukum

8.

Bahasa diajarkan dengan


pendekatan komunikatif,
yakni siswa diajak
menggunakan bahasa
dalam konteks nyata

Bahasa diajakan dengan


pendekatan struktural, rumus
diterangkan sampai paham,
kemudian di drill

9.

Pemahaman rumus
dikembangkan atas dasar
skemata yang sudah ada
dalam diri siswa

Rumus itu ada di luar siswa


yang harus diterangkan,
diterima, dihafalkan, dan
dilatihkan

10.

Pemahaman rumus itu


relatif berbeda antara
siswa yang satu dengan
yang lainnya

Rumus adalah kebenaran


absolut

11.

Siswa menggunakan
kemampuan berfikir kritis

Siswa secara pasif menerima


rumus atau kaidah

12.

Pengetahuan yang dimiliki Pengetahuan adalah


manusia dikembangkan
penangkapan terhadap

No.

Pendekatan CTL

Pendekatan Tradisional

13.

Ilmu pengetahuan hasil


konstruksi manusia itu sendiri

Kebenaran bersifat absolut


dan pengetahuan bersifat
final

14.

Siswa diminta
bertanggungjawab memonitor
dan mengembangkan
pembelajaran mereka masingmasing

Guru adalah penentu


jalannya proses
pembelajaran

15.

Penghargaan terhadap
pengalaman siswa lebih
diutamakan

Pembelajaran tidak
memperhatikan
pengalaman siswa

16.

Hasil belajar diukur dengan


berbagai cara

Hasil belajar hanya diukur


dengan tes

17.

Pembelajaran terjadi di
berbagai tempat, konteks, dan
setting

Pembelajaran hanya
terjadi di dalam kelas

18.

Penyesalan adalah hukuman


dari perilaku jelek

Sanksi adalah hukuman


dari perilaku jelek

19.

Perilaku baik berdasarkan


motivasi intrinsik

Perilaku baik berdasarkan


motivasi ekstrinsik

IMPLEMENTASI PENDEKATAN
KONTEKSTUAL DALAM PBI
Implementasi CTL menempatkan
siswa di dalam konteks bermakna
yang menghubungkan pengetahuan
awal siswa dengan materi yang
sedang dipelajari dan sekaligus
memperhatikan faktor kebutuhan
individu siswa dan peran guru.

Sehingga dalam CTL harus


menekankan pada hal-hal sebagai
berikut:
1. Problem Based Learning
2. Authentic Instruction
3. Inquiry Based Learning
4. Project Based Learning
5. Work Based Learning
6. Service Learning
7. Cooperative Learning

STRATEGI PEMBELAJARAN
KONTEKSTUAL DALAM PBI
1. Menekankan pada pemecahan masalah
2. Mengakui kebutuhan pembelajaran
terjadi diberbagai konteks
3. Mengontrol dan mengarahkan
pembelajaran siswa
4. Bermuara pada keragaman konteks
hidup yang dimiliki siswa
5. Mendorong siswa untuk belajar dari
sesama dan bersama-sama
6. Menggunakan penilaian autentik

SEKIAN
SEMOGA SUKSES

Anda mungkin juga menyukai