Anda di halaman 1dari 8

RENCANA PEMBELAJARAN BERBASIS KBK

MATA KULIAH : DASAR TENAGA LISTRIK

Kompetensi Utama : Memiliki keahlian dasar dalam bidang ilmu teknik elektro (No. 1)

Kompetensi Pendukung : Mampu Berwirausaha / bekerja mandiri / bekerjasama dalam bidang


teknik elektro (No.13)
Mampu menggunakan bahasa asing sebagai second language (No.
15)
Kompetensi lainnya Mampu terlibat dalam kehidupan sosial bermasyarakat berdasarkan
(Institusial) : budaya bahari (No. 16)
Beriman dan bertaqwa kepada Tuhan YME, berbudi pekerti luhur,
memiliki etika dan moral, berkepribadian yang luhur dan mandiri serta
bertanggung jawab terhadap masyarakat dan bangsa (No. 17)

Bentuk Bobot
Minggu Materi Kompetensi Akhir Indikator
Pembelajaran Nilai
Ke : Pembelajaran Sesi Pembelajaran Penilaian
(Metode SCL) (%)
1 2 3 4 5 6
Pengantar : Kontrak Mampu menjelaskan materi
Perkuliahan perkuliahan, menjelaskan arti
Pengertian Listrik : Listrik listrik dan membedakan
1 Kuliah
Statis dan Dinamis, Listrik antara listrik statis dan
Kimiawi dan mekanis, Besaran dinamis, listrik kimiawi dan
Listrik dan satuannya mekanis
1 2 3 4 5 6
Jenis-jenis arus listrik :
- Arus Searah : Kurva, Mampu membedakan arus
Perhitngan besaran listrik listrik searah dan bolak-balik,
Arus Searah menggambarjan kurva
2 - Arus Bolak-Balik : Kurva, keduanya terhadap waktu
Kuliah
Harga máximum, Harga serta membuat perhitungan
effektif dan Fasa, sederhana dengan kedua
Perhitungan arus bolak- jenis arus listrik tersebut
balik
- Sumber Listrik : Sumber
arus tetap, Sumber
Mampu menjelaskan prinsip Kemampuan
Tegangan Tetap
pengadaan listrik, jenis menjelaskan dan
- Pembangkitan arus searah
sumber listrik, jenis-jenis membedakan sumber
3 dan bolak-balik : prinsip Kuliah + Quis 5
pembangkitan tenaga listrik listrik, pembangkitan
pembangkitan arus searah
serta peralatan yang ada tenaga listrik dan
secara kimiawi dan
didalamnya peralatan-peralatannya
mekanis, serta arus bolak-
balik secara mekanis
- Pembangkit Listrik Tenaga
Surya : Fotovoltaic,
pengumpulan panas
- Pembangkit Listrik Tenaga
Panas Bumi (PLTPB):
Mampu menjelaskan prinsip
Prinsip Kerja PLTPB,
kerja dan pemakaian
Tempat - tempat PLTPB di
4 Kuliah pembangkit listrik dengan
Indonesia
energi primer di masa
- Pembangkit Listrik Tenaga
mendatang
Nuklir : Prinsip Kerja PLTN,
keuntungan dan kerugian
PLTN
- Batere : Prinsip kerja dan
pemakaian Batere

2
1 2 3 4 5 6
- Pembangkit Listrik Tenaga
Lautan : Pengertian,
Tenaga arus Laut, Dinamika
Gelombang, Pasang Surut,
Mampu menjelaskan prinsip Kemampuan
Angin Laut,
kerja dan pemakaian menjelaskan prinsip dan
- Pembangkit Listrik Tenaga
pembangkit listrik dengan pemakaian pembangkit
Biomass : Kimiawi, Kuliah + Self
5 energi sekunder : tenaga listrik dengan energi 5
pembakaran Langsung Directed Learning
lautan, biomass, sel vahan sekunder serta
- Pembangkit Sel Bahan
bakar dan Magneto Hydro keuntungan
Bakar : Prinsip Kerja SBB,
Dynamic di masa mendatang penggunaannya
pemakaian fuel cell
- Magneto Hydro Dynamic ;
Prinsip kerja MHD serta
keuntungan pemakaiannya
Mahasiswa dapat
Tegangan Transmisi:
menjelaskan pengertian
- Pengertian Transmisi
transmisi, tegangan
- Tegangan pada Trasnmisi
6 Kuliah transmisi, konfigurasi, jenis-
serta Standarnya
jenis penghantar pada
- Berbagai jenis Konfigurasi
transmisi, peralatan transmisi
baik satu maupun 3 fasa
dan susut daya
Mahasiswa dapat
Distribusi Tenaga Listrik
menyebutkan jenis-jenis
- Distribusi Tegangan
distribusi dan tegangannya
7 Menengah Kuliah
serta dapat menyebutkan
- Distribusi Tegangan Rendah
peralatan distribusi termasuk
- Peralatan Distribusi
peralatan proteksinya
Mahasiswa dapat
Kejelasan langkah
mengerjakan soal-soal
penyelesaian persoalan;
8 Midtest mengenai materi yang telah 40
penguasaan materi dan
diberikan
ketepatan hasil

3
1 2 3 4 5 6
Mahasiswa dapat
Dasar Pengukuran Listrik : menyebutkan jenis alat-alat
Voltmeter, Amperemeter, ukur listrik dan manfaatnya
9 Frekuensimeter, Wattmeter, Kuliah serta dapat melakukan
Kilowatt-hour meter, kilovar- perhitungan dari data yang
hour meter diperoleh dari pengukuran

Pemakaian daya dan energi


listrik di Masyarakat : Mahasiswa dapat
- Pemakaian untuk menjelaskan pemakaian
10 penerangan Kuliah energi listrik di masyarakat
- Pemakaian untuk mesin- serta membedakannya dalam
mesin listrik hal perhitungan
- Perhitungan biaya listrik
Generator DC penguatan
terpisah Mahasiswa dapat
- Prinsip Pembangkitan menjelaskan prinsip
searah pembangkitan arus searah
11 Kuliah
- Prinsip kerja generator DC dan menjelaskan prinsip kerja
penguatan terpisah mesin arus searah penguatan
- Karakteristik dan terpisah dan karakteristiknya
pemakaiannya
Generator DC Penguatan
Sendiri:
- Prinsip kerja generator DC Mahasiswa dapat
penguatan sendiri menjelaskan prinsip
- Generator Shunt pembangkitan arus searah
12 Kuliah
- Generator Seri dan menjelaskan prinsip kerja
- Generator Kompon : mesin arus searah penguatan
Kompon Panjang, Pendek, terpisah dan karakteristiknya
Bantu dan Lawan

4
1 2 3 4 5 6
Motor DC Mahasiswa dapat
Kemampuan
- Prinsip kerja Motor DC menjelaskan prinsip kerja
Kuliah+ Self menjelaskan prinsip
13 - Motor Shunt, Motor Seri, motor-motor arus searah dan 5
Directed Learning kerja motor DC serta
Motor Kompon karakteristiknya serta
jenis-jenisnya
- Pengereman pengereman
Generator 3 fasa, 1 fasa dan
Transformator
- Konsep dasar pembangkitan Mahasiswa dapat
tegangan tiga fasa dan satu menjelaskan prinsip kerja
fasa generator arus bolak-balik
14 - Gangguan dan proteksinya Kuliah tiga fasa maupun satu fasa
pada generator 3 fasa di serta transformator,
pusat pembangkit gangguan dan proteksi pada
- Prinsip kerja transformator pembangkit
dan jenis-jenis
transformator
Motor 3 fasa dan 1 fasa
- Prinsip kerja dan pemakaian Kemampuan
- Medan pulsasi Mahasiswa dapat menjelaskan prinsip
Kuliah +
- Prinsip kerja motor-motor 1 menjelaskan prinsip kerja kerja motor arus bolak-
15 Collaborative 5
fasa: motor kapasitor, pada berbagai macam motor balik 3 fasa dan 1 fasa,
Learning
motor belitan bantú, motor arus bolak-balik jenis-jenisnya dan
cincin geser, motor pemakaiannya
universal, motor linier
Kejelasan langkah
Mahasiswa dapat
penyelesaian persoalan;
mengerjakan soal-soal
16 Uji Kompetensi (Final Test) penguasaan materi dan 40
dengan materi yang diberikan
ketepatan hasil
setelah midtest

5
1. DAFTAR PUSTAKA

1. Margunadi A.R, 1983, Pengantar Umum Elektroteknik, Penerbit PT. Dian Rakyat, Jakarta.

2. Berahim, Hamzah, 1991, Pengantar Teknik Tenaga Listrik, Penerbit Andi Offset, Yogyakarta.

3. Hayt, William H., 1992, Elektromagnetika Teknologi, Penerbit Erlangga, Jakarta.

4. Zuhal, 2000, Dasar Teknik Tenaga Listrik dan Elektronika Daya, Penerbit PT. Gramedia Pustaka Utama, Jakarta.

5. Fitzgerald, A.E.c.s., 1992, Mesin-Mesin Listrik, Terjemahan, Penerbit Erlangga, Jakarta.

6. Sumanto, 1995, Mesin Arus Searah, Penerbit Andi Offset, Yogyakarta.

7. Pabla, 1994, Sistem Distribusi Daya Listrik, Terjemahan, PT. Gelora Aksara Pratama, Jakarta.

8. Soeleman, T.M., 2000, Dasar Konversi Energi, ITB, Bandung.

9. Arismunandar, 1975, Teknik Tenaga Listrik, PT. Pradnya Paramita, Jakarta.

10. Stevenson, William D., 1998, Analisis Sistem Tenaga Listrik, Terjemahan, Penerbit Erlangga, Jakarta.

11. Perusahaan Umum Listrik Negara, 2000, S.P.L.N, PT. PLN (Persero).

6
2. Kriteria Penilaian

Kriteria yang dinilai pada mata kuliah ini sebagai berikut :

1. Kemampuan menjelaskan dan membedakan sumber listrik, pembangkitan tenaga listrik dan peralatan-peralatannya (5%)

2. Kemampuan menjelaskan prinsip dan pemakaian pembangkit listrik dengan energi sekunder serta keuntungan

penggunaannya (5%)

3. Kejelasan langkah penyelesaian persoalan; penguasaan materi dan ketepatan hasil/ Mid test (40%)

4. Kemampuan menjelaskan prinsip kerja motor DC serta jenis-jenisnya (5%)

5. Kemampuan menjelaskan prinsip kerja motor arus bolak-balik 3 fasa dan 1 fasa, jenis-jenisnya dan pemakaiannya (5%)

6. Kejelasan langkah penyelesaian persoalan; penguasaan materi dan ketepatan hasil/ Final test (40%)

7
Kriteria Pembobotan Nilai Akhir

Nilai Akhir Bobot


A 86 - 100
A- 81 - 85
B+ 76 - 80
B 71 - 75
B- 66 - 70
C+ 61 - 65
C 51 - 60
D 45 - 50
E  44

Anda mungkin juga menyukai