Anda di halaman 1dari 4

LEMBAR KERJA SISWA

15:13 | pengembangan media

Nama Kelas / Semester Alokasi Waktu

: : IV : 30 menit

A. STANDAR KOMPETENSI 8. Memahami sifat bangun ruang sederhana dan hubungan antara bangun datar

B. KOMPETENSI DASAR 8.3 Mengidentifikasi benda-benda dan bangun datar simetris C. INDIKATOR 1. Memberi contoh bangun datar yang simetris dan tidak simetris 2. Menyebutkan banyak simetri lipat yang dimiliki oleh suatu bangun datar 3. Mengelompokkan gambar yang simetris dan yang tidak simetris D. RASIONAL Pentingnya LKS ini untuk mempermudah siswa untuk memahami mengenai bangun datar simetris. E. TUJUAN PEMBELAJARAN 1. Siswa dapat memberi contoh bangun datar yang simetris dan tidak simetris 2. Siswa dapat menyebutkan banyak simetri lipat yang dimiliki oleh suatu bangun datar 3. Siswa dapat mengelompokkan gambar yang simetris dan tidak simetris F. PETUNJUK 1. Perhatikan media pembelajaran berupa media kertas. 2. Kemudian kerjakan LKS yang telah diberikan

G. MATERI AJAR

Bangun Datar Simetris Jika suatu bangun datar dapat dilipat menjadi dua bagian yang sama bentuknya dan sama besarnya, maka bangun tersebut di sebut bangun simetris. Bangun yang tidak simetris disebut bangun asimetris. Contoh :

Persegi panjang ABCD dilipat menurut garis pq menghasilkan dua bagian yang bentuknya sama dan besarnya sama. Jadi, persegi panjang ABCD merupakan bangun simetris. Garis pq disebut garis simetris atau sumbu simetris, yaitu garis yang membagi bangun datar menjadi dua bagian sama besar.

Segitiga senbarang ABC dilipat menurut garis a, b, maupun c tidak menghasilkan dua bagian yang bentuknya sama dan besarnya sama. Jadi, segitiga senbarang merupakan bangun asimetris.

H. LEMBAR KERJA SISWA 1. Banyak simetri lipat pada persegi adalah

2. Banyak simetri lipat pada segitiga sama kaki adalah

3. Banyak simetri lipat pada trapesium adalah

4. Banyak simetri lipat pada jajar genjang adalah

5. Banyak simetri lipat pada belah ketupat adalah

6. Perhatikan gambar di bawah ini

Perhatikan gambar di atas! a. Adakah huruf yang simetris ? Sebutkan jika ada. b. Adakah huruf yang asimetris ? Sebutkan jika ada. I. Penilaian

Catatan untuk Ortu

Paraf Ortu

Nilai

Paraf Guru

Yang ter cepat dalam hapfalan yag sangat sulit untuk mendapat

Anda mungkin juga menyukai