Anda di halaman 1dari 5

SISTEM OPERASIONAL DAN PROSEDUR

PENGELOLAAN PERANGKAT KERAS


INFRASTRUKTUR TEKNOLOGI, JARINGAN
TEKNOLOGI INFORMASI
KELURAHAN SAWOJAJAR

TUJUAN
Prosedur ini ditetapkan agar proses pengelolaan perangkat keras infrastruktur
teknologi, jaringan teknologi informasi dan infrastruktur komunikasi berjalan
secara efektif.

1. RUANG LINGKUP
Prosedur ini mencakup kegiatan pengelolaan perangkat keras infrastruktur
teknologi dan jaringan teknologi informasi di lingkungan Kelurahan Sawojajar
Kecamatan Kedungkandang

2. REFERENSI
Klausul ISO 9001:2008; Internet

3. DEFINISI
3.1. Teknologi Informasi dan Komunikasi, yang selanjutnya disebut TIK adalah
perangkat teknologi yang mencakup perangkat keras dan perangkat lunak
baik komputer maupun telekomunikasi untuk mencatat, menyimpan, dan
menyebarkan informasi.
3.2. Sistem informasi adalah suatu kesatuan dari proses-proses, sumber daya
manusia yang terlibat, dan teknologi informasi yang terkait yang
dimanfaatkan untuk pengelolaan informasi.
3.3. Jaringan

Kabel

(Wired

Network)

adalah

teknologi

jaringan

yang

menggunakan media kabel kabel Twister Pair (TP), Coopper dan Fiber
Optic untuk transmisinya.
3.4. Jaringan wireless adalah jaringan wireless yang digunakan untuk
menghubungkan computer server ke computer pelayanan di Kelurahan
Sawojajar.
3.5. VPN (virtual privat network) jaringan khusus di Kelurahan Sawojajar yang
digunakan untuk keperluan tertentu (VPN dispenduk capil dan VPN
Keuangan)

4. KETENTUAN UMUM
4.1 Jaringan

Back

bone

(ulang

punggung)

adalah

jaringan

yang

menghubungkan antara pusat jaringan (Box Panel) dengan server serta


seluruh

komputer

yang

ada

di

Kelurahan

Sawojajar

Kecamatan

Kedungkandang yang terhubung dengan menggunakan media kabel (Wired


Network) dan Wireless

4.2 Mikrotik adalah sistem operasi dan perangkat lunak yang dapat digunakan
untuk router network dan berfungsi membagi bandwitch pada setiap
komputer dan sebagai security system pada jaringan Kelurahan Sawojajar
Kecamatan Kedungkandang.
4.3 Topologi jaringan merupakan suatu bentuk/ struktur jaringan yang
menghubungkan

antar

komputer

satu

dengan

yang

lain

dengan

menggunakan media kabel maupun nirkabel (wireless). Topologi Jaringan


pada Kelurahan Sawojajar sendiri menggunakan jenis topologi Star.
Topologi star atau bintang merupakan salah satu bentuk topologi jaringan
yang biasanya menggunakan switch/ hub untuk menghubungkan client satu
dengan client yang lain.
Gambar Topologi Jaringan Pada Kelurahan Sawojajar

5 PROSEDUR DAN TATA KELOLA TIK

A. Prosedur Pengelolaan

Petugas
Pengelolah TIK

Monitoring dan
evaluasi
infrastruktur
Teknologi Informasi

Melakukan perbaikan /
penggantian alat/suku
cadang apabila terjadi
gangguan

Membuat Laporan
evaluasi Infrastruktur
Teknologi Informasi
secara berkala (6
Bulan)

Melakukan
premohonan
pengadaan alat/suku
cadang yang
mengalami kerusakan

Selesai

Prosedur pengelolaan TIK Kelurahan Sawojajar Kecamatan


Kedungkandang Kota Malang adalah sebagai berikut:
a. Petugas TIK melakukan monitoring terhadap infrastruktur jaringan baik
hardware maupun software.
b. Melakukkan perbaikan/penggantian alat dan suku cadang apabila terjadi
kerusakan, melakukan pengecekan terhadap virus dan updating
c. Membuat laporan hasil monitoring dan evaluasi secara berkala (6 bulan
sekali)
d. Melakukan permohonan pengadaan alat dan suku cadang yang
mengalami kerusakan, termasuk pengusulan peremajaan

B. TATA KELOLA
Dalam penggunaan Teknologi Informasi (TI) perlu adanya tata kelola guna
menjadikan TI lebih bermanfaat dan lebih terarah pada masing-masing
fungsinya, adapun tata kelola teknologi informasi memiliki definisi, segala
hal dalam pengelolaan yang mencakup sistem informasi. Keberadaan tata
kelola teknologi informasi membantu pemenuhan data dan informasi
dengan efisien,efektif dan terjamin. Agar tata kelola TI dapat terealisasikan
dengan baik maka dibutuhkan kerangka kerja, berikut kerangka kerja
dalam tata kelola TI

KERANGKA KERJA TATA KELOLA TIK


Perencanaan/pengembang
an Tata Kelola TIK
Kelurahan dan indikator
penting

TATA KELOLA TIK


-

Merencanakan pengembangan TIK


sesuai kebutuhan

Perencanaan dan pengadaan


infrastruktur TIK sesuai kebutuhan
serta perkembangan TIK

Perawatan Berkala

Membuat jadwal perawatan


Melakukan perawatan secara berkala
Inventarisasi

Pemberkasan / Back up
data

Melakukan back up data per 6 bulan


Menyimpan data

Penjaminan kualitas dan


keamanan

Sistem keamanan baik data maupun


sarana prasarana

Perencanaan dan
pengadaan infrastruktur

Anda mungkin juga menyukai