Anda di halaman 1dari 11

LAPORAN KASUS

ASUHAN KEPERAWATAN MATERNITAS


PADA NY. S DENGAN SECTIO CAESAREA (SC)
DENGAN INDIKASI PREEKLAMSIA BERAT
DI RUANG OK IGD
RUMAH SAKIT UMUM DAERAH Dr. MOEWARDI
SURAKARTA

Di susun oleh :
IMAM
LALU MUHAMMA HAIRI
SETAP ADIATMA
TANGGUH SOFA NURYAT

070112b031
070112b041
070112b065
070112b069

PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI NERS


STIKES NGUDI WALUYO
UNGARAN
2014

ASUHAN KEPERAWATAN MATERNITAS


Tanggal pengkajian

: sabtu, 25 januari 2014, pukul 11.40 WIB

a. Shift pagi (08.00 14.00) : Setap Adiatma.,S.Kep dan Lalu M. Hairi.,S.Kep


b. Shift siang (14.00- 21.00) : Imam.,S.Kep dan Tangguh Sofa Nuriyat.,S.Kep
1. Identitas klien
a. Nama
b. Umur
c. Pendidikan
d. Pekerjaan
e. Bangsa
f. Alamat
g. Diagnosa medis
h. Diagnose obsetri
i. Tanggal masuk RS
j. Tanggal pengkajian

: Ny.S
: 38 tahun
: SMA
: Ibu Rumah Tangga
: Indonesia
: kampong sewu Surakarta
: PEB Multigravida
: G4 P1 A2 H.34
: Sabtu, 25 Januari 2014
: Sabtu, 25 Januari 2014

2. Identitas penanggung jawab


a. Nama
: Tn.D
b. Umur
: 42 tahun
c. Alamat
: Kampong Sewu Surakarta
d. Agama
: Islam
e. Pendidikan
: SMA
f. Pekerjaan
: Wiraswasta
g. Hub dengan klien
: Suami

3. Keluhan utama
Klien mengeluh sesak
4. RiwayatPenyakit Sekarang
Klien merupakan rujukan dari RSUD Surakarta

denngan diagnosa

G4P1A2H 34 minggu dengan keterangan PEB multigravida H. preterm. Klien


mengatakan sudah merasa hamil 6 buulan gerakan janin masih dirasakan
kenceng-kenceng dan menendang dan air kketuban belum dirasakan keluar. Klien
datang di IGD jam 10.30 dan kemudian dilakukan pemeriksaaan tanda-tanda
vital : TD : 180/100 mmHg, N : 124x/menit, RR : 26x/menit, S : 36,2 0C, dari IGD

kemudian klien diipindahkan keruang mawar I jam 11.00. diruang mawar 1 oleh
dokter klien diindikasikan untuk dilakukan operasi section caesarea karena tidak
dapat partus normal berhubung keadaan umum klien lemah. Kemudian dari
mawar 1 jam 11.35 sampai OK IGD dan dilakukan observasi sampai jam 12.00.
klien dilakukan operasi mulai dari anestesi general jam 12.20 pada hari sabtu
tanggal 25/1/2014.
5. Riwayat Kesehatan Masa lalu
Klien mengatakan sebelumnya memang sudah memiliki penyakit darah
tinggi semenjak hamil ke 2 kalinya. Klien mengatakan hamil pertama lahir anaklaki. Kemudian yang ke 2 dan ke 3 meninggal (keguguran). Dan ini adalah hamil
ke 4 kalinya. Klien mengatakan memang memiliki keturunan penyakit darah
tinggi yaitu dari ibunya, klien mengatakan hamil ke 2 memang pernah jatuh
namun hamil ke 3 nya tidak.

6. Genogram

Keterangan :
: laki- laki
: menikah
: keturunan
: perempuan
: Klien

------

: Tinggal Serumah
: Meninggal

: hamil (G4 P1 A2 H 34)


7. Data umum kesehatan
a. Tinggi badan
b. Berat badan sebelum hamil
c. Berat badan selama hamil
d. Masalah kesehatan khusus
e. Buang air besar
f. Frekuensi
g. Buang air kecil
air kecil
h. Frekuensi
i. Warna
j. Kebiasaan tidur

: 150 cm
: 44 kg
: 52 kg
: Darah tinggi
: Klien mengatakan tidak kesulitan dalam besar
: 1 x dalam sehari
: klien mengatakan tidak kesulitan dalam buang
: 8- 11 x/ hari
: kuning jernih, bau khas
: kilen mengatakan tidur siang 1 jam dalam

sehari tidur malam 6 jam, tidak ada kesuliatan atau gangguan dalam tidur
hanya saja terkadang sulit memposisikan dirinya karena perut yang membesar
8. Riwayat kesehatan
a) Riwayat kesehatan keluarga
Klien mengatakan dalam keluarga tidak ada yang menderita penyakit menular
namun memiliki penyakit menurun seperti yang dideritanya sekarang ini yaitu
darah tinggi dari ibunya. Klien juga mengatakan tidak ada keluarga yang
mempunyai riwayat melahirkan dengan operasi.
b) Riwayat individu
Klien mengatakan tidak mempunyai kebiasaan merokok , mengkonsumsi
alkohol, minum obat- obatan tanpa diresepkan bidan tempat ibu
memeriksakan kandungan / kepuskesmas.
Klien mengatakan pernah opname selama 3 x dalam kehamilan 1,2 dan 3
pernah mengalami kecelakaan namun tidak pernah operasi SC. klien
mengatakan tidak ada alergi terhadap obat-obatan maupun makanan dan
minuman. klien juga mengatakan tidak pernah mengkonsumsi jamu-jamuan
saat hamil.
9. Riwayat Obstetri Dan Gnekologi
a) Status obstetrik
G4 P1 A2 H 34 minggu
b) Riwayat menstuasi
1. usia menarche
: 13 tahun
2. siklus menstruasi
: teratur 28 hari

3. disminore
: riwayat disminore saat remaja
4. lama menstruasi
: 7 hari
5. periode menstruasi
: 1 bulan sekali
c) Riwayat perkawinan
1. menikah 1 x
2. usia menikah 19 tahun
3. lama perkawinan 19 tahun
4. permasalahan dalam kehidupan seksual : tidak ada permasalahan
d) Riwayat kehamilan dan persalinan yang lalu
Ana
k ke
1.

Cara lahir

PB/BB

normal

Keadaan

usia

penolong

kelamin
PB : 60 Laki-laki

lahir
Geraka

bidan

cm
BB: 2,8

aktif dan tahun

Kg

Jenis

menan
gis kuat
-

2.
Abortus
Bidan (kuret)
3.
Abortus
Bidan (kuret)
e) kehamilan sekarang
1) HPHT
: 14 juni 2013
2) HPL
: 21 februari 2014
3) Keluhan selama hamil
: Klien mengatakan mual dan muntah pada
kehamilan trimester 1 , pasda trimester ke 4 klien mnerasakan nyeri perut
riungan, dan sering merasa capek dan lebioh pada bulan bulan akhir
masuk trimester III
4) Obat- obatan yang dikonsumsi pada saat hamil
Klien mengatakan mengkonsumsi obat dari bidan
5) Dukungan keluarga
Klien mengatakan keluarga semua mendukung atas kehamilannya yang ke
4 ini, orang tua dan suami selalu mengingatkan untuk menjaga kesehatan
saat hamil
6) Riwayat KB
Klien mengatakan sebelumnya menggunakan KB suntik
10. Pengkajian pola fungsional
a. Persepsi terhadap kesehatan

Klien mengatakan selama kehamilan rutin melakukan pemeriksaan kebidan


desa, karena sesekali juga merasa sesak. Klien mengatakan kesehatan itu
penting dan mahal. Kalau ibu sakit berarti bayi akan terancam
b. Pola bernafas
Klien mengatakan selama kehamilan sering merasa sesak namun tidak sampai
sesesak saat ini, klien terlihat sesak dan menggunakan alat bantu pernafasan
c. Kebutuhan cairan elektrolit
Klien mengatakan biasanya minum air putih 6 gelas belimbing @250cc jadi
sekitar 1500 cc / hari dan minum air teh 1 gelas tiap pagi hari. Klien minum
terakhir jam 10.00 WIB
d. Pola nutrisi metabolik
Klien mengatakan makan 3x dalam sehari dengan komposisi lauk , nasi,
sayuran, dengan porsi habis, namun pada trimester pertama kadang satu porsi
tidak habis karena mual dan muntah.
e. Pola eliminasi BAB dan BAK
Klien mengatakan buang air besar tidak ada masalah, klien buang air besar 1x
dalam sehari dengan konsistensi lembek, warna kuning, bau khas.
buang air kecil juga tidak ada gangguan 8- 11x dalam sehari warna kuning
jernih, bau khas.
f. Pola aktifitas dan latihan
Klien mengatakan pada saat hamil dapat melakukan aktifitas mandiri namun
dibatasi kemudian pada saat hamil tua klien membatasi aktifitas karena cepat
lelah dan capek.
g. Pola istirahat dan tidur
Klien mengatakan pada saat hamil tidur siang 1 jam dan tidur malam 6
jam jadi dalam sehari klien bisa tidur 7 jam.
h. Pola peran dan hubungan
Klien mengatakan hubungan dengan suami, keluarga, maupun tetangga semua
baik baik saja tidak ada masalah, hanya saja peran sebagai seorang istri
menurun seiring dengan bertambahnya usia kehamilan.
i. Pola nilai dan kepercayaan
Klien mengatakan adalah seorang muslim dan rutin menjalani ibadah untuk
kesehatannya dan juga kandungannya.
j. Kebutuhan rasa aman dan nyaman

Klien mengatakan perutnya sering terasa sakit dan kencang- kencang


khususnya pada malam hari masuk trimester ke III , sering terasa kencangkencang dan sakit.
Karakteristik nyeri :
P : Klien mengatakan nyeri terasa saat perut kencang- kencang
Q: Klien mengatakan nyeri seperti diremas- remas
R: Klien mengatakan nyeri pada daerah perut
S: Skala 7 (sedang)
T: Hilang timbul 10 menit
k. Kebutuhan belajar
Klien mengatakan merasa cemas takut, dan gelisah karena ini adalah operasi
Sesar yang pertama dan tidak mengerti seperti apa.
l. Kebutuhan personal hygiene
Klien mengatakan selama hamil mandi 2x sehari . rutin keramas 3 x dalam
seminggu dan dilakukan secara mandiri.
m. Kebutuhan pemenuhan ADL
Klien mengatakan mampu makan, mandi, beraktifitas, secara mandiri selama
kehamilannya ,namun banyak istirahat selama kehamilan mencapai bulan
bulan akhir.
11. Pemeriksaan Fisik
Keadaan Umum

: keadaan umum klien lemah, sesak dan terlihat


menahan nyerinya
Tingkat kesadaran
: komposmentis
GCS
: E4 V5 M6
Tanda- tanda Vital
:
TD
: 180/100 mmHg
Nadi : 112 x / menit
RR
: 27 x/ menit
Suhu : 36,5 oc
a. Kepala dan leher
Inspeksi
: bentuk kepala mecosepal, warna rambut hitam, panjang dan
halus, distribusi rambut merata, tamapak kotor dan acakacakan , tampak ketombean, tidak terkeput JUP, tidak terdapat
kloasma gravidarum, pada mata dan hiperpigmentasi pada leher.
palpasi : tidak ada nyeri tekan pada area kepala dan leher
b. Mata
Inspeksi : mata simetris kiri dan kanan, ukuran pupil 2 mm/2mm, sklera
putih,

konjungtiva anemis, fungsi penglihatan baik, tidak ada keluhan


Palpasi
c. Hidung
Inspeksi

pada mata.
: tidak ada nyeri tekan pada area sinus frontalis dan sinus lokrimals
: lubang hidung simetris kanan dan kiri, tidak tampak lesi,

tidak terdapat
secret, fungsi penciuman baik, patensi nares lemah, tidak ada
palpasi
d. Mulut
Inspeksi

riwayat sinusitis
: tidak ada nyeri tekan

: mukosa bibir lembab namun pucat, tidak terdapat stomatitis,


maupun halitosis

e. Telinga
Inspeksi
palpasi
f. Jantung
Inspeksi
Palapasi
Perkusi
Auskultasi
g. Paru- paru
Inspeksi
palpasi
perkusi
auskultasi
h. Payudara
Inspeksi

: daun telinga simetris kiri dan kanan, tidak terdapat lesi, tidak ada
serumen, fungsi pendengaran baik
: tidak ada nyeri tekan daerah prosesus miustoideus
: ictus cordis tampak di ICS ke 5
: ictus cordis teraba di ICS ke 5 midclavikula kiri
: redup
: S1 dan S2 reguler, tidak ada suara tambahan.
: pengembangan dada tidak kuat angkat
: taktil fremitus kiri dan kanan sama
: sonor
: terdapat bunyi tambahan whezing.
: payudara bersih , putting menonjol, areola hitam, tidak
terdapat hiperpigmentasi pada area payudara, keluaran ASI

Palpasi

(-)
: payudara lembek, tidak kencang, tidak penuh dan tidak ada
nyeri tekan

i. Abdomen
Inspeksi
Auskultasi
Palpasi

: tak tampak linea Alba dan Nigra, tidak tampak striae


gravidarum
: DJJ (+), 135 x/ menit
Bising usus 12x/ menit
: terdapat kontraksi uterus
Leopold 1 : persentasi teratur

Leopold 2 : punggung di oksiput punggung kanan


Leopold 3 : persentasi terbawah kepala janin
Leopold 4 : kepala belum masuk di PAP.
j. Genetalia
Tidak terdapat keluaran lendir dan darah pada vagina , terpasang DC
perkemihan
a. Tanda chawik
Tak tampak tanda- tanda chawik didaerah vagina dan vulva
b. Tanda hedgar
Tidak terdapat tanda- tanda hedgar yaitu timus tidak teraba, parsia tidak
lunak, dan promotitosium teraba.
k. Ekstremitas
Terdapat edema pada kaki ,tonus otot menurun, terpasang infus di tangan
kanan, CRT < 3 detik, kekuatan otot
55555 55555
55555 55555

12. Pemeriksaan Penunjang


Hari/Tanggal : kamis, 23/ 01/ 2014
Pemeriksaan

Hasil

Satuan

normal

Hematologi
Rutin
Hemoglobin
Hematokrit
Leukosit
Trombosit
Eritrosit
Golongan darah
Kimia klinik
GDS
SGOT
SGPT
Albumin
Creatinin
Ureum
HDL/LDH
Elektrolit
Natrium darah
Kalium darah
Chlorida darah
Serologi
HbSAg

12.4
37
10.7
282
4.68
B

g/dl
%
Ribu/ul
Ribu/ul
Juta/ul

12.0- 15.6
33-45
4.5- 11.0
150- 450
4.10- 5.10

399
17
11
4.0
0.5
13

Mg/dl
u/l
u/l
g/dl
mg/dl
mg/dl

60- 140

436
136
3.0
104

u/l
mmol/L
mmol/L
mmol/L

Nonreactive

0- 35
0- 45
3.5- 5.2
0.6- 11
<50
140- 300
136 145
3.3 - 5.1
98- 106
Nonreactive

Hari/Tanggal : jumat, 24 /01/ 2014 (jumat)


Pemeriksaan
Kimia klinik
Analisa gas darah

Hasil

Satuan

normal

PH
7.385
BE
-6.0
PCO2
30.8
PO2
172.3
Hematokrit
34
HCO3
19.5
Total CO2
16.4
O2 Saturasi
99.4
asidosis respiratorik terkompensasi penuh
Pemeriksaa
n
Hematologi
Hemostasis
PT
APTT
HR

Hasil

14.3
25.7
1.180

Satuan

Detik
Detik

Mmol/L
mmHg
mmHg
%
Mmol/L
Mmol/L
%

7.350- 7450
-2- +3
27- 41
83.0- 108.0
37- 50
21.0- 28.0
19.0- 24.0
94.0- 98.0

Normal

10.00- 15- 00
20.0- 40.0

13. Pemeriksaan USG


Hari/ Tanggal : jumat, 24/ 01/2014
Tampak janin tunggal iu memanjang presentasi ,kepala, punggung kanan ,DJJ (+)
Plasenta insersi di carpus grade II
Air kawah kesan cukup
Tak tampak jelas kelambin tunggal mayor
Kesan
: janin saat ini dalam keadaan baik
14. Terapi
hari/tanggal
injeksi
oral
infuse

: sabtu, 25/ 01/ 2014


: dexametason 10 gr
: metil predanisolone 2500 gram 3x 1
nefedipin tablet 10 gram 3x 1
: Nacl 20 Tpm
: O2 NRM : 8 Liter / menit

Anda mungkin juga menyukai