Anda di halaman 1dari 2

Pengertian !!

Teknik menyusui adalah suatu


cara pemberian ASI yang
dilakukan oleh seorang ibu
kepada bayinya, demi mencukupi
kebutuhan nutrisi bayi tersebut.

INGAT !!
Berikan ASI pada bayi dengan
kedua payudara secara
bergantian.

Oleh

YULIANINGSARI PRAMESTHIRINI

PROGRAM PENDIDIKAN NERS


FAKULTAS ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH
PURWOKERTO
2017

CARA
MENYUSUI
TEPAT PADA BAYI
SUMBING

YANG
BIBIR

Bayi dengan bibir sumbing tetap


masih bisa menyusu. Pada bayi
dengan bibir sumbing langitlangit lunak dan langit-langit
keras, dengan posisi tertentu
masih dapat menyusu tanpa
kesulitan.
Meskipun
bayi
terdapat kelainan, ibu harus
tetap menyusui karena dengan
menyusui
dapat
melatih
kekuatan otot rahang dan lidah.
Anjuran menyusui pada keadaan
ini dengan cara:
1. Posisi bayi duduk.
2. Saat menyusui, puting dan
areola dipegang.

3. Ibu jari digunakan sebagai


penyumbat celah pada bibir
bayi.
4. Asi perah diberikan pada
bayi dengan (sumbing pada
bibir dan langit-langit)
5. Gunakan dot botol yang
lunak dan besar atau dot
khusus dengan lubang yang
sesuai
untuk
pemberian
minuman.
6. Tempatkan
dot
pada
samping bibir mulut bayi
dan
usahakan
lidah
mendorong
makan
/
minuman ke dalam

Teknik melepaskan
hisapan bayi
selama 10 menit, lepaskan hisapan bayi
dengan cara:
jari

kelingking

ibu

yang

bersih kesudut mulut bayi


2.Menekan dagu bayi ke bawah
3.Dengan menutup lubang hidung bayi
agar mulutnya membuka
4.Jangan menarik putting susu untuk
melepaskan.

Cara

menyendawakan

bayi

setelah minum ASI :


Setelah
hisapannya,
sebelum
payudara
cara:

bayi

melepaskan

sendawanya
menyusukan
yang

ibu,

tepuk

bayi

dipundak

punggungnya

dengan pelan sampai bayi

Setelah selesai menyusui kurang lebih

1.Masukkan

1. Sandarkan

lainnya

bayi
dengan
dengan

bersendawa
2. Bayi
dipangkuan

ditelungkupkan
ibu

digosok punggungnya.

sambil

Anda mungkin juga menyukai