Anda di halaman 1dari 1

PT PLN (Persero) Pembangkitan Lontar

Sektor Labuan

No dokumen IK-LBN/OP/
INSTRUKSI KERJA Tanggal 01 Maret 2011
PENGISIAN SOLAR UNTUK ALAT BERAT Revisi 00
Halaman 1 dari 1 halaman

Diperiksa oleh, Tanggal Diketahui oleh, tanggal


BUDI WIDYATMADJA SYARIFUDDIN

___/___/2010 ___/___/2010
Disetujui oleh, Tanggal Distribusi
SAPTO AJI NUGROHO 1. Asli
2. Copy
___/___/2010 3. Copy
Revisi: 00
BMS. INSTRUKSI KERJA
No.

INSTRUKSI KERJA
PENGISIAN SOLAR UNTUK ALAT BERAT

1. Prosedur administrasi
2. Operator mengisi form permintaan pengisian solar
3. Form permintaan pengisian solar ditandatangani dan diketahui oleh SPS Coal-Ash regu masing-
masing
4. Operator membawa form permintaan pengisian ke gedung administrasi untuk disetujui dan
ditandatangani oleh petugas PLN
5. Selanjutnya operator melakukan pengisian solar sesuai jumlah yang diminta dengan disaksikan atau
diketahui oleh petugas PLN
6. Pengisian solar pada alat berat
6.1 Ambil solar dari pump house dengan drum yang diangkut menggunakan loader
6.2 Posisikan drum dibelakang dozer/excavator.
6.3 Persiapkan compressor yang sebelumnya sudah di drain untuk membuang air didalam tabung
6.4 Nyalakan compressor sampai ke posisi unloading atau tekanannya cukup.
6.5 Masukkan selang dari drum ke tanki dozer/excavator, kemudian masukkan selang compressor
ke drum.
6.6 Buka pembukaan compressor dan atur agar keluaran solar tidak terlalu kencang atau tekanan
didalam drum terlalu tinggi.
6.7 Lakukan pengisian sampai penuh
6.8 Bereskan peralatan pengisian solar

Anda mungkin juga menyukai