Anda di halaman 1dari 4

KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA

POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES SURABAYA


JURUSAN KEBIDANAN
PROGRAM STUDI KEBIDANAN MAGETAN
Jl. Jend. S. Parman No 1 Magetan Telp. (0351) 895216
MAGETAN 63318

SATUAN ACARA PENYULUHAN (PROMOSI KESEHATAN)

TOPIK PENYULUHAN : KEBUTUHAN DASAR IBU NIFAS


SASARAN : IBU NIFAS
TEMPAT :
WAKTU : 30 MENIT
TANGGAL :
TUJUAN UMUM : Setelah dilakukan penyuluhan diharapkan ibu dapat mengetahui kebutuhan dasar ibu nifas
TUJUAN INSTRUKSIONAL KHUSUS :
Setelah mendapatkan penyuluhan diharapkan peserta penyuluhan mampu menjelaskan tentang :
1. Pentingnya kebutuhan dasar ibu nifas
2. Macam-macam kebutuhan dasar ibu nifas
3. Cara memenuhi kebutuhan dasar ibu nifas
4. Akibat tidak terpenuhinya kebutuhan dasar masa nifas
MANFAAT :
1. Menambah pengetahuan ibu tentang kebutuhan dasar ibu nifas
2. Ibu dapat menenuhi kebutuhan dasar masa nifas
3. Masa nifas dapat berjalan lancar tanpa komplikasi

MATRIK PENYULUHAN
No Indikator/kriteria penilaian/TIK Materi pokok Metode Media Evaluasi
1 Ibu mampu menjelaskan tentang Tujuan dan manfaat kebutuhan CTJ Materi dan Tanya
pentingnya kebutuhan dasar ibu nifas dasar ibu nifas Leaflet jawab

2 Ibu mampu menjelaskan macam-macam Kebutuhan nutrisi, eliminasi, CTJ Materi dan Tanya
kebutuhan dasar ibu nifas istirahat, aktivitas, personal Leaflet jawab
hygiene, hubungan seksual, KB,
senam nifas
3 Ibu mampu menjelaskan cara memenuhi 1. Kebutuhan nutrisi meliputi : CTJ Materi dan Tanya
kebutuhan dasar ibu nifas Karbohidrat, protein, zat besi, Leaflet jawab
kalsium, vit A, D, C, B6, Asam
Folat, Vit B12, Zinc, Garam,
Lemak
2. Eliminasi meliputi : Miksi dan
Defekasi
3. Istirahat cukup 8 jam
4. Aktivitas dengan melakukan
mobilisasi dimulai saat 2 jam
Postpartum
5. Personal hygiene meliputi
kebersihan alat genetalia,
pakaian, rambut dan kulit
6. Hubungan seksual bisa
dilakukan setelah 40 hari
postpartum
7. Metode KB yang sesuai adalah
amenore laktasi
8. Senam nifas dapat dimulai 24
jam Postpartum
4 Ibu mampu menjelaskan akibat tidak Akibat tidak terpenuhinya CTJ Materi dan Tanya
terpenuhinya kebutuhan dasar masa nifas kebutuhan nutrisi, eliminasi, leaflet jawab
istirahat, aktivitas, personal
hygiene, hubungan seksual, KB,
senam nifas.

REFERENSI
a. Anggraini, Yetti. 2010. Asuhan Kebidanan Masa Nifas. Yogyakarta: Pustaka Pelajar
b. Danuatmadja, Bonny. 2010. 40 Hari Pasca Persalinan. Jakarta: Niaga Swadaya
c. Manuaba, Ida Bagus Gde. 2010. Ilmu Kebidanan, Penyakit Kandungan, KB Untuk Pendidikan Bidan. Jakarta: EGC
d. Marmi. 2013. Gizi dalam Kesehatan Reproduksi. Yogyakarta: Pustaka Pelajar
e. Saifuddin, Abdul Bari. 2008. Buku Panduan Praktik Pelayanan Kesehatan Maternal dan Neonatal. Jakarta: YBPSP

MAGETAN, FEBRUARI 2015

MENGETAHUI

PEMBIMBING PENYUSUN

NURYANI, M.Kes KELOMPOK 6

Anda mungkin juga menyukai