Anda di halaman 1dari 30

MAKALAH DESIGN INSTALASI LISTRIK DAN PENCAHAYAAN

Office Building First Floor Lube Oil Blending Plant Merak

Disusun Oleh :

Muhamad Addar Mudhoffar 062.014.040

Gamada Sudwigunawan 062.014.022

JURUSAN TEKNIK ELEKTRO

FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI

UNIVERSITAS TRISAKTI

JAKARTA

2016
KATA PENGANTAR

Puji syukur kami ucapkan kepada Tuhan Yang Maha Esa karena atas rahmat dan hidayah-
Nya kami dapat menyelesaikan proposal tepat pada waktunya. Proposal yang kami susun
berjudul Perancangan Instalasi Listrik dan Pencahayaan Office Building First Floor Lube
Oil Blending Plant At Merak Banten, Indonesia.
Proposal ini kami susun sebagai tugas dari mata kuliah Desain Instalasi Listik dan
Penerangan. Selain itu kami juga mengharapkan agar proposal ini dapat menjadi acuan untuk
melakukan instalasi listrik dan pencahayaan.
Penyelesaian proposal ini tidak terlepas dari bantuan berbagai pihak baik secara moril
maupun materil. Kami mengucapkan terima kasih kepada Bapak Ir. Setia Gunawan, M.Sc. yang
telah membimbing kami dalam menyelesaikan proposal perancangan instalasi ini.
Kami menyadari bahwa proposal ini masih jauh dari kata sempurna. Oleh karena itu
semua kritik dan saran yang bersifat membangun dari berbagai pihak sangat kami harapkan, agar
dalam penyusunan karya tulis berikutnya dapat lebih baik. Akhir kata semoga proposal ini dapat
bermanfaat bagi pembaca yang budiman.Amin.

Jakarta, 20 Desember 2016

i
DAFTAR ISI

Kata Pengantar................................................................................................... i

Daftar Isi.............................................................................................................. ii

1.Latar Belakang................................................................................................. 1

2.Analisis Perhitungan Kelistrikan dan Pencahayaan Merak Design........... 2

2.1 Perhitungan kelistrikan................................................................................ 2

Tabel hasil perhitungan arus MCB dan luas penampang kabel.................... 4

2.2 Perhitungan pencahayaan............................................................................ 4

Tabel Hasil Perhitungan nilai E rata-rata........................................................ 19

Tabel Hasil perhitungan Nilai Uniformity........................................................ 21

3. Kesimpulan dan Saran.................................................................................... 25

3.1 Kesimpulan..................................................................................................... 25

3.2 Saran............................................................................................................... 25

ii
BAB 1

LATAR BELAKANG

Listrik merupakan energi yang bersih, mudah dibangkitkan, disalurkan, dikendalikan dan
diubah dalam berbagai bentuk energi lain seperti cahaya, gerak, panas dan sebagainya. Oleh
karena itu listrik banyak dimanfaatkan untuk menunjang kehidupan, baik dalam rumah tangga,
industri, komersial, maupun pelayanan umum.
Pada saat sekarang ini listrik sudah menjadi kebutuhan pokok bagi manusia. Tanpa energi
tersebut maka secara otomatis keberadaan peralatan yang menggunakan sumber listrik akan sulit
untuk berfungsi. Listrik sebagai penerangan saat ini sangat di butuhkan baik itu di kota-kota
besar maupun pedesaan yang sampai pada saat ini masih minim mendapatkan supply energi
listrik.
Pada proyek perancangan pembangunan Merak Design, terdapat perincian besar arus
MCB dan MCCB yang digunakan, luas penampang kabel yag digunakan pada Panel Hubung
Bagi (PHB), luas penampang busbar yang digunakan,besar arus hubunga sngkat, dan jumlah dan
jenis lampu yang digunakan.
Pada makalah ini, kami akan menghitung sekaligus mengecek dan memberikan saran
solusi agar instalasi kelistrikan dan pencahayaan sesuai dengan PUIl 2011. Pada makalah ini
akan dihitung dan dijelaskan besar arus MCB dan MCCB yang digunakan, luas penampang
kabel dan luas penampang busbar yang digunakan, nilai E rata-rata tiap ruangan dan Uniformity
tiap ruangan.

1
BAB 2

ANALISIS PERHITUNGAN KELISTRIKAN DAN PENCAHAYAAN


MERAK DESIGN

2.1. PERHITUNGAN KELISTRIKAN

PERHITUNGAN ARUS MCCB

1. MCCB 1 3P 400 A

2. MCCB 2 3P 125 A

3. MCCB 3 3P 125 A

4. MCCB4 3P 25 A

LUAS PENAMPANG KABEL

1.

2.

2
3.

4.

ARUS HUBUNG SINGKAT

Arus hubung singkat yang digunakan pada desain instalasi terlalu besar, seharusnya cukup
dengan rating 1 KA.

LUAS PENAMPANG BUSBAR


Perkiraan data yang digunakan:
q = 300 mm2
= 1 kA
t=1s
CCu = 0,4 cal/gr 0C
PCu = 8,9 gr/cm3
= 0,006
Pr = 0,05 mm2/ cm
= 70
ECu = 1,1 x 106kg/cm2
Suhu ambien = 40
L = 50 cm
H = 0,2 cm
B = 1,2 cm
Jarak antar busbar = 25 cm

3
q=

TABEL HASIL PERHITUNGAN ARUS MCB DAN LUAS PENAMPANG KABEL

Luas Luas
Arus MCB pada Arus MCB yang penampang penampang
no Keterangan Keterangan
gambar di hitung kabel pada kabel yang di
gambar (mm2) hitung (mm2)
Luas penampang
Nilai MCB yang
kabel yang
1 400 A digunakan sudah 95 mm2 mm2
digunakan sudah
tepat
tepat
Luas penampang
Nilai MCB yang
kabel yang
2 125 A digunakan sudah 70 mm2 mm2
digunakan sudah
tepat
tepat
Luas penampang
Nilai MCB yang
kabel yang
3 125 A digunakan sudah 70 mm2 mm2
digunakan sudah
tepat
tepat
Nilai MCB yang
digunakan terlalu Luas penampang
besar, seharusnya kabel yang
4 25 A 4 mm2 mm2
menggunakan digunakan sudah
nilai arus yang tepat
lebih kecil

2.2. PERHITUNGAN PENCAHAYAAN


Pada perhitungan penerangan dalam ruang menggunakan rumus:

dan untuk kuat pencahayaan:

Tinggi ruangan = 3 m
= faktor refleksi (putih) = 0,7

4
= faktor refleksi dinding (putih) = 0,5
Tinggi bidang kerja = 0,7 m
Efikasi lampu TL 70 lm/W
Efikasi lampu LED downlight 100 lm/W
Faktor perawatan 70%

5
TABEL MENENTUKAN RENDEMEN RUANGAN

1. RUANGAN 28 (QA Staff/Laboratorium)


; nlampu = 15 (36 Watt)

Menghitung Uniformity

6
2. RUANGAN 29 (QA Manager & Chemist)
; nlampu = 4 (36 Watt)

Menghitung Uniformity

3. RUANGAN 30 (Meeting Room)


; nlampu = 4 (36 Watt)

Menghitung Uniformity

7
4. RUANGAN 31 (Room)

; nlampu = 1 (36 Watt)

Menghitung Uniformity

5. RUANGAN 32 (Record Room)

; nlampu = 1 (36 Watt)

Menghitung Uniformity

8
6. RUANGAN 33 (Sample Room)

; nlampu = 1 (36 Watt)

Menghitung Uniformity

7. RUANGAN 34 (Shower)

; nlampu = 2 (18 Watt)

9
Menghitung Uniformity

8. RUANGAN 35 (Utility Room)

; nlampu = 2 (36 Watt)

Menghitung Uniformity

9. RUANGAN 36 (Storage)

; nlampu = 1 (36 Watt)

10
Menghitung Uniformity

10. RUANGAN 37 (Female Toilet)

; nlampu = 9 (18 Watt)

Menghitung Uniformity

11. RUANGAN 38 (Mole Toilet)

11
; nlampu = 12 (18 Watt)

Menghitung Uniformity

12. RUANGAN 39 (Hall)

; nlampu = 24 (18 Watt)

Menghitung Uniformity

12
13. RUANGAN 40 (Copy Fax Room)

; nlampu = 2 (36 Watt)

Menghitung Uniformity

14. RUANGAN 41 (Custumer Service)

; nlampu = 2 (36 Watt)

Menghitung Uniformity

13
15. RUANGAN 42 (HSSE)

; nlampu = 2 (36 Watt)

Menghitung Uniformity

16. RUANGAN 43 (Sales)

; nlampu = 4 (36 Watt)

14
Menghitung Uniformity

17. RUANGAN 44 (Marketing)

; nlampu = 3 (36 Watt)

Menghitung Uniformity

18. RUANGAN 45 (Procurement)

; nlampu = 2 (36 Watt)

15
Menghitung Uniformity

19. RUANGAN 46 (Product Manager)

; nlampu = 4 (36 Watt)

Menghitung Uniformity

16
20. RUANGAN 47 (Plant Manager)

; nlampu = 3 (36 Watt)

Menghitung Uniformity

21. RUANGAN 48 (PPIC Manager)

; nlampu = 3 (36 Watt)

Menghitung Uniformity

17
22. RUANGAN 49 (Production Manager)

; nlampu = 3 (36 Watt)

Menghitung Uniformity

23. RUANGAN 50 (Maintanace Manager)

; nlampu = 3 (36 Watt)

18
Menghitung Uniformity

24. RUANGAN 51 (Maintanace Manager)

; nlampu = 3 (36 Watt)

Menghitung Uniformity

0,6

25. RUANGAN 52 (Escape)

19
; nlampu = 1 (36 Watt)

Menghitung Uniformity

TABEL HASIL PERHITUNGAN NILAI E RATA-RATA

RUANG NILAI E RATA-


KETERANGAN
NO RATA

20
28 Nilai E rata-rata telah memenuhi standar (200 lux)

29 Nilai E rata-rata telah memenuhi standar (200 lux)

30 Nilai E rata-rata telah memenuhi standar (200 lux)

31 Nilai E rata-rata telah memenuhi standar (200 lux)

32 Nilai E rata-rata telah memenuhi standar (200 lux)

33 Nilai E rata-rata telah memenuhi standar (200 lux)

nilai E rata-rata terlalu besar, solusinya dengan


34 mengurangi jumlah lampu atau menggunakan lampu
dengan daya yang lebih kecil

nilai E rata-rata terlalu besar, solusinya dengan


35 mengurangi jumlah lampu atau menggunakan lampu
dengan daya yang lebih kecil

36 Nilai E rata-rata telah memenuhi standar (200 lux)

nilai E rata-rata terlalu besar, solusinya dengan


37 mengurangi jumlah lampu atau menggunakan lampu
dengan daya yang lebih kecil

nilai E rata-rata terlalu besar, solusinya dengan


38 mengurangi jumlah lampu atau menggunakan lampu
dengan daya yang lebih kecil

nilai E rata-rata terlalu besar, solusinya dengan


39 mengurangi jumlah lampu atau menggunakan lampu
dengan daya yang lebih kecil

40 Nilai E rata-rata telah memenuhi standar (200 lux)

nilai E rata-rata terlalu besar, solusinya dengan


41 mengurangi jumlah lampu atau menggunakan lampu
dengan daya yang lebih kecil

42 Nilai E rata-rata telah memenuhi standar (200 lux)

43 Nilai E rata-rata telah memenuhi standar (200 lux)

nilai E rata-rata terlalu besar, solusinya dengan


44 mengurangi jumlah lampu atau menggunakan lampu
dengan daya yang lebih kecil

45 Nilai E rata-rata telah memenuhi standar (200 lux)

46 nilai E rata-rata terlalu besar, solusinya dengan

21
mengurangi jumlah lampu atau menggunakan lampu
dengan daya yang lebih kecil

nilai E rata-rata terlalu besar, solusinya dengan


47 mengurangi jumlah lampu atau menggunakan lampu
dengan daya yang lebih kecil

nilai E rata-rata terlalu besar, solusinya dengan


48 mengurangi jumlah lampu atau menggunakan lampu
dengan daya yang lebih kecil

nilai E rata-rata terlalu besar, solusinya dengan


49 mengurangi jumlah lampu atau menggunakan lampu
dengan daya yang lebih kecil

nilai E rata-rata terlalu besar, solusinya dengan


50 mengurangi jumlah lampu atau menggunakan lampu
dengan daya yang lebih kecil

nilai E rata-rata terlalu besar, solusinya dengan


51 mengurangi jumlah lampu atau menggunakan lampu
dengan daya yang lebih kecil

nilai E rata-rata terlalu rendah, solusinya dengan


52 menambah jumlah lampu atau menggunakan lampu
dengan daya yang lebih besar

TABEL HASI PERHITUNGAN NILAI UNIFORMITY

RUANG NO Keterangan Keterangan

22
Nilai uniformity Nilai uniformity
28 1,43 sudah memenuhi 1,08 sudah memenuhi
standar (1 1,5) standar (1 1,5)

Nilai uniformity Nilai uniformity


29 1,3 sudah memenuhi 1,08 sudah memenuhi
standar (1 1,5) standar (1 1,5)

Nilai uniformity Nilai uniformity


30 1,08 sudah memenuhi 1,08 sudah memenuhi
standar (1 1,5) standar (1 1,5)

Nilai uniformity Nilai uniformity


31 1,08 sudah memenuhi 1,08 sudah memenuhi
standar (1 1,5) standar (1 1,5)

Nilai uniformity Nilai uniformity


32 1,08 sudah memenuhi 1,08 sudah memenuhi
standar (1 1,5) standar (1 1,5)

Nilai uniformity Nilai uniformity


33 1,08 sudah memenuhi 1,08 sudah memenuhi
standar (1 1,5) standar (1 1,5)

Nilai unformity di
Nilai unformity di
bawah standar,
bawah standar,
solusinya dengan
solusinya dengan
34 0,54 mengurangi 0,4
mengurangi
jumlah lampu
jumlah lampu
pada sisi
pada sisi melebar
memanjang

Nilai unformity di
bawah standar,
solusinya dengan Nilai uniformity
35 0,8 mengurangi 1,08 sudah memenuhi
jumlah lampu standar (1 1,5)
pada sisi
memanjang

Nilai uniformity Nilai uniformity


36 1,7 sudah memenuhi 1,08 sudah memenuhi
standar (1 1,5) standar (1 1,5)

37 0,56 Nilai unformity di 0,65 Nilai unformity di


bawah standar, bawah standar,
solusinya dengan solusinya dengan
mengurangi mengurangi

23
jumlah lampu
jumlah lampu
pada sisi
pada sisi melebar
memanjang

Nilai unformity di
Nilai unformity di
bawah standar,
bawah standar,
solusinya dengan
solusinya dengan
38 0,54 mengurangi 0,57
mengurangi
jumlah lampu
jumlah lampu
pada sisi
pada sisi melebar
memanjang

Nilai unformity di
Nilai unformity di
bawah standar,
bawah standar,
solusinya dengan
solusinya dengan
39 0,9 mengurangi 0,57
mengurangi
jumlah lampu
jumlah lampu
pada sisi
pada sisi melebar
memanjang

Nilai uniformity Nilai uniformity


40 1,08 sudah memenuhi 1,08 sudah memenuhi
standar (1 1,5) standar (1 1,5)

Nilai unformity di
bawah standar,
solusinya dengan Nilai uniformity
41 0,8 mengurangi 1,08 sudah memenuhi
jumlah lampu standar (1 1,5)
pada sisi
memanjang

Nilai uniformity Nilai uniformity


42 1,08 sudah memenuhi 1,08 sudah memenuhi
standar (1 1,5) standar (1 1,5)

Nilai uniformity Nilai uniformity


43 1,3 sudah memenuhi 1,08 sudah memenuhi
standar (1 1,5) standar (1 1,5)

Nilai uniformity Nilai uniformity


44 1,3 sudah memenuhi 1,08 sudah memenuhi
standar (1 1,5) standar (1 1,5)

45 1,08 Nilai unformity di 1,08 Nilai uniformity


bbawah standar, sudah memenuhi
solusinya dengan standar (1 1,5)

24
mengurangi
jumlah lampu
pada sisi
memanjang

Nilai unformity di
bawah standar,
Nilai uniformity
solusinya dengan
46 1,08 sudah memenuhi 0,8
mengurangi
standar (1 1,5)
jumlah lampu
pada sisi melebar

Nilai unformity di
bawah standar,
solusinya dengan Nilai uniformity
47 0,6 mengurangi 1,3 sudah memenuhi
jumlah lampu standar (1 1,5)
pada sisi
memanjang

Nilai unformity di
bawah standar,
solusinya dengan Nilai uniformity
48 0,6 mengurangi 1,3 sudah memenuhi
jumlah lampu standar (1 1,5)
pada sisi
memanjang

Nilai unformity di
bawah standar,
solusinya dengan Nilai uniformity
49 0,6 mengurangi 1,08 sudah memenuhi
jumlah lampu standar (1 1,5)
pada sisi
memanjang

Nilai unformity di
bawah standar,
solusinya dengan Nilai uniformity
50 0,6 mengurangi 1,08 sudah memenuhi
jumlah lampu standar (1 1,5)
pada sisi
memanjang

51 0,6 Nilai unformity di 1,08 Nilai uniformity


bawah standar, sudah memenuhi
solusinya dengan

25
mengurangi
jumlah lampu
standar (1 1,5)
pada sisi
memanjang

Nilai unformity di
bawah standar,
Nilai uniformity
solusinya dengan
52 2,1 1,30 sudah memenuhi
menambah jumlah
standar (1 1,5)
lampu pada sisi
memanjang

BAB 3
KESIMPULAN DAN SARAN
3.1. KESIMPULAN

26
Berdasarkan perhitungan pada makalah ini, terdapat beberapa MCCB yang menggunakan arus
yang terlalu tinggi sehingga tidak dapat memproteksi dengan baik. Selain itu ada beberapa ruangan yang
memiliki nilai E rata-rata yang terlalu tinggi dan terlalu rendah sehingga tidak memenuhi standar nilai E
rata-rata. Beberapa ruangan juga tidak memenuhi nilai standar uniformity.

3.2. SARAN

Untuk nilai arus MCCB yang terlalu besar seharusnya diganti dengan MCCB dengan arus yang
lebih kecil. Untuk nilai E rata-rata yang tidak sesuai standar harus diganti daya lampunya atau jumlah
lampunya disesuaikan agar nilai E rata-rata sesuai dengan standar. Untuk nilai uniformity yang tidak
sesuai dengan standar, maka jumlah lampu pada sisi tersebut harus disesuaikan agar memenuhi standar
uniformity.

27

Anda mungkin juga menyukai