Anda di halaman 1dari 2

SENAM ASAM URAT PADA PENGERTIAN b.

Instruksikan untuk menarik napas melalui hidung


hingga tulang rusuk terasa terangkat dan hembuskan
LANSIA Senam asam urat adalah senam atau rangkaian gerakan napas melalui mulut seperti meniup lilin
anggota tubuh sebagai suatu upaya untuk mencegah dan c. Instruksikan untuk melakukannya secara kontinu,
meringankan gejala-gajala asam urat serta berfungsi minimal 4 set dengan istirahat antar set 1-2 menit.
2. Tahap Kedua: Pemanasan (peregangan)
sebagai terapi tambahan terhadap pasien asam urat atau
a. Instruksikan lansia untuk mengangkat kedua tangan
lansia dengan asam urat . Senam ini juga sebagai salah satu b. Instruksikan untuk menarik tangan ke samping kanan
modal untuk memandu mencegah dan memberikan terapi dengan hitungan 1 X 8
terhadap gejala asam urat. c. Instruksikan untuk melakukan hal yang sama dengan
menarik tangan ke samping kiri.
MANFAAT SENAM ASAM URAT d. Instruksikan lansia untuk menyilangkan tangan kanan
dan meletakkan di bahu kiri, tangan kiri mendorong
a. Senam asam urat dilakukan secara rutin dan teratur siku kanan dengan hitungan 1 x 8.
oleh lansia untuk meringankan rasa nyeri akibat e. Instruksikan untuk melakukan hal yang sama dengan
Disusun oleh : penyakit asam urat;
menarik tangan kiri ke bahu kanan.
b. Sebagai upaya pencegahan lansia agar terhindar dari
Mahasiswa f. Instruksikan untuk meletakkan tangan pada
penyakit asam urat.
pinggang, kemudian miringkan kearah kanan dan kiri
WAKTU SENAM secara bergantian dengan
hitungan 2 X 8.
Sebaiknya untuk senam dilakukan pagi hari dan 3. Tahap Ketiga: Latihan Persendian
usahakan hindari sumber polusi udara di sekitar a. Sendi Leher
Instruksikan lansia untuk menegakkan
dalam melaksanakan senamnya. kepalanya.
Anjurkan untuk memutar kepala ke kanan
PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI NERS CARA BEKERJA
perlahan lahan hingga kembali ke posisi awal.
1. Tahap Pertama: Latihan Pernapasan Lanjutkan dengan memutar kepala ke kiri secara
UNIVERSITAS NGUDI WALUYO
a. Instruksikan lansia untuk duduk dengan nyaman dan perlahan-lahan hingga kembali ke posisi awal.
2017 punggung ditegakkan Lakukan secara berulang sebanyak 2X.
b. Sendi Bahu
Instruksikan lansia untuk berbaring dengan d. Pergelangan Kaki f. Ruas Jari
nyaman dengan posisi lengan rileks di samping Instruksikan lansia untuk memutar pergelangan Instruksikan lansia untuk menyentuh tiap jari-
tubuh lansia. kaki kanan searah jarum jam secara perlahan jari tangan dengan ibu jari. Ulangi hingga 5
Selanjutnya angkat lengan kanan secara perlahan kemudian lakukan arah sebaliknya (berlawanan kali.
ke arah samping menjauhi tubuh, kemudian jarum jam). Lakukan secara bergantian antara jari tangan
kembalikan pada posisi semula. Ulangi gerakan Lakukan secara bergantian antara pergelangan kanan dan kiri.
yang sama untuk lengan kiri Anda. Lakukan kaki kanan dan kiri dengan hitungan 1 X 8
secara bergantian antara lengan kiri dan kanan.
Lakukan sebanyak 3X untuk masing-masing
lengan.
Instruksikan lansia untuk menekuk siku ke arah
samping dan posisi telapak tangan menyentuh S
bahu. enam Asam urat atau Sakit Sendi (Pergelangan Kaki)
Kemudian gerakkan kedua siku ke arah depan, Senam Asam urat atau Sakit Sendi (Ruas Jari)
hingga kedua siku saling menyentuh. Lanjutkan e. Pergelangan Tangan 4. Tahap Kelima: Latihan Kardio
dengan menggerakkan siku kembali ke posisi Instruksikan lansia untuk menekuk jarijari Instruksikan lansia untuk jalan di tempat selama 3-5
awal hingga dada merasa tertarik ketika menarik tangan. menit
siku kembali ke posisi awal. Kemudian putar pergelangan tangan searah 5. Tahap Keenam: Peregangan (pendinginan)
jarum jam dan kemudian berlawanan dengan Instruksikan lansia untuk memutar badan ke kanan
Senam Asam urat atau Sakit Sendi (Bahu) jarum jam. dan ke kiri sebanyak 2 X 8
Lakukan secara bergantian antara pergelangan Instruksikan lansia untuk menarik nafas dalam-
c. Sendi Pinggul
tangan kanan dan kiri dengan hitungan 1 X 8 dalam melalui hidung dan menghembuskannya
Instruksikan lansia untuk berbaring dengan
nyaman dengan posisi ujung tumit menempel. melalui mulut secara perlahan-lahan.
Kemudian jauhkan kaki kanan secara perlahan
dari tubuh, lalu kembalikkan ke posisi awal.
Lakukan secara bergantian antara kaki kanan
dan kiri. Lakukan sebanyak 3X untuk masing-
masing kaki. Senam Asam urat atau Sakit Sendi (Pergelangan Tangan)
Senam Asam urat atau Sakit Sendi (Pinggul)

Anda mungkin juga menyukai