Anda di halaman 1dari 2

SISTEM DIGESTIFPEMERIKSAAN FISIK BLUMBERG TEST

LEVEL KOMPETENSI

KOMPETENSI Tilikan Nilai Tilikan


Tertinggi bila
Alat yang Peserta 1. Sapa, senyum, jabat tangan pasien, sambil memperkenalkan diri
dibutuhkan memfasilitasi 2. Menanyakan identitas pasien:
pasien untuk A. Nama
menceritakan B. Umur
penyakitnya C. Alamat
dengan D. Pendidikan
pertanyaan- E. Pekerjaan
pertanyaan yang 3. Mmpersiapkan alat
sesuai untuk A. Alat:
mendapatkan Hnad scoon (jika diperlukan)
informasi yang Masker (jika diperlukan)
relevan, adekuat,
dan akurat
Pemeriksaan Peserta ujian 1. Dokter melakukan penilaian keadaan umum, kesadaran, dan tanda-tanda vital; tekanan
fisik melakukan cuci
darah, nadi, suhu tubuh, kecepatan nafas
(selengkap, tangan sebelum
serunut dan setelah 2. Menjelaskan tujuan, cara, dan manfaat dari pemeriksaan Blumberg test
mungkin) pemeriksaan
3. Mencuci tangan
menggunakan
sarung tangan 4. Meminta ijin akan melakukan pemeriksaan
dalam melakukan
5. Memakai hanscoon dan masker
pemeriksaan fisik
sesuai masalah A. Pemeriksaan
klinik pasien
Orang yang hendak diperiksa diminta membuka baju dan celana sedemikian rupa
sehingga pemeriksa dapat melihat bagian perut penderita

OSCE Prep 2013 Sistem__________________________________ Page 1


Orang yang hendak diperiksa diminta berbaring dan menekukan kedua kaki di atas
tempat tidur.
Pemeriksa bertanya bagian perut mana yang sakit, petugas memeriksa dari bagian
perut yang tidak sakit terlebih dahulu.
Menentukan titik McBurney dengan cara menentukan titik dari umbilikus dan Spina
ischiadica anterior superior kanan dan mengambil titik 1/3 medial dari Spina
ischiadica anterior superior kanan
Pemeriksa menekan dengan tangan kanan daerah titik mc Burney secara gantle dan
perlahan, setelah pasien merasa sakit tahan tekanan terhadap titik mc burney. Tunggu
beberapa saat sampai pasien tidak begitu mengalami kesakitan. Setelah itu lepas
tekanan tangan kanan secara tiba-tiba. Nilai dengan cara menanyakan kepada
penderita apakah saat dilepas merasa sakit atau tidak.
Menjelaskan kepada penderita bahwah pemeriksaan telah selesai. Beritahu penderita
untuk mengenakan dan merapikan pakaiannya dan mempersilahkan kembali
ketempat duduk

6. Selesai pemeriksaan, cuci tangan.

7. Menjelaskan hasil pemeriksaan pada pasien

Kepustakaan

OSCE Prep 2013 Sistem__________________________________ Page 2

Anda mungkin juga menyukai