Anda di halaman 1dari 8

GAMBAR ALAT DAN MESIN PANEN HASIL PERTANIAN

TUGAS

OLEH:

DWI PUTRI RINDANI RUMAHORBO /150301219


BETHOVEN NAIBAHO /150301222
AZALEA ESTETIKA /150301230
BRITANDY SURYABUANA /150301242
AGROEKOTEKNOLOGI VA

MATA KULIAH MEKANISASI PERTANIAN


PROGRAM STUDI AGROEKOTEKNOLOGI
FAKULTAS PERTANIAN
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
2017
PENDAHULUAN
Dalam pertanian, panen adalah kegiatan mengumpulkan hasil usaha tani dari lahan

budidaya. Istilah ini paling umum dipakai dalam kegiatan bercocok tanam dan menandai

berakhirnya kegiatan di lahan. Namun demikian, istilah ini memiliki arti yang lebih luas,

karena dapat dipakai pula dalam budidaya ikan atau berbagai jenis objek usaha tani lainnya,

seperti jamur, udang, atau alga/gulma laut.Secara kultural, panen dalam masyarakat agraris

sering menjadi alasan untuk mengadakan festival dan perayaan lain.

Panen merupakan pekerjaan akhir dari budidaya tanaman (bercocok tanam), tapi

merupakan awal dari pekerjaan pascapanen, yaitu melakukaan persiapan untuk penyimpanan

dan pemasaran. Komoditas yang di panen tersebut selanjutnya akan melalui jalur-jalur

tataniaga, sampai berada di tangan konsumen. Panjang pendeknya jalur tataniaga tersebut

menentukan tindakan panen dan pascapanen yang bagaimana yang sebaliknya dilakukan.

Pada dasarnya yang dituju pada perlakuan panen adalah mengumpulkan komoditas dari lahan

penanaman, pada taraf kematangan yang tepat, dengan kerusakan yang minimal, dilakukan

secepat mungkin dan dengan biaya yang rendah.

Panen pada masa kini dapat dilakukan dengan mesin pemanen seperti combine

harvester, tetapi dalam budidaya yang masih tradisional atau setengah trandisional orang

masih menggunakan sabit atau bahkan ani-ani. Alat pemanen lain yang tidak dikenal di

Indonesia adalah scythe dan reaper. Panen tanpa mesin merupakan salah satu pekerjaan

dalam budidaya yang paling memakan banyak tenaga kerja. Kegiatan ini dapat langsung

diikuti dengan proses pascapanen atau pengeringan terlebih dahulu.

Untuk mendapatkan hasil panen yang baik, 2 hal utama yang perlu diperhatikan pada

pemanenan, yaitu : Menentukan waktu panen yang tepat dan melakukan penanganan panen

yang baik.

MACAM - MACAM ALAT DAN MESIN YANG DIGUNAKAN SAAT PANEN


Alat dan Mesin yang Digunakan dalam Panen Padi
Mesin Zaaga

Mesin Panen Meni Combine (Yanmar DW 448T)

Mesin Panen Padi YAP 120 Seri


Alat dan Mesin yang Digunakan dalam Panen Kelapa Sawit
1. Dodos

2. Egrek (manual)

3. Mesin Egrek

Alat dan Mesin yang Digunakan dalam Panen Jagung


1. Maize Harvester

Alat dan Mesin yang Digunakan dalam Panen Tembakau

Alat dan Mesin yang Digunakan dalam Panen Sayur dan Buah
Gambar alat panen kacang tanah

Gambar alat panen Wortel


Gambar alat panen Kol

Gambar alat panen Kentang


DAFTAR PUSTAKA
Vademekum Hortikultura,1997, Direktorat Hortikultura, Ditjen Tanaman Pangan dan
Hortikultura.
Kajian Pengelolaan Pasca Panen Hasil Pertanian, 2001, Ditjen Bina Pengolahan dan
Pemasaran Hasil Pertanian dan PT. Danaspoe & CO.

Anda mungkin juga menyukai